Anda di halaman 1dari 4

MEMENUHI HAK DAN KEWAJIBAN Disahkan oleh Kepala

PETUGAS Puskesmas
No. Kode : Selomerto 1
Terbitan :
No. Revisi :
SPO Tgl. Mulai : 1 Mei 2013
UPTD Berlaku dr. Sumanto
PUSKESMAS Halaman : 1/2 NIP. 196409092002121001
SELOMERTO 1
1. Tujuan : Ada aturan petugas dalam keleluasaan melaksanakan tugas

2. Kebijakan : Menjadi pedoman bagi petugas dalam melakukan hak – hak dan
kewajiban petugas

3. Ruang lingkup : Berlaku untuk petugas Puskesmas Selomerto 1

4. Definisi : 1. Hak adalah sesuatu yang diperoleh setelah melaksanakan


kewajiban
2. Kewajiban adalah suatu tugas yang harus dilaksanakan

5. Prosedur : A. HAK PETUGAS


1. Petugas berhak untuk mendapatkan peralatan yang
dibutuhkan
2. Petugas berhak untuk mendapatkan perlindungan dalam
melaksanakan tindakan
3. Petugas berhak untuk mendapatkan pendidikan, pelatihan
dan ketrampilan untuk meningkatkan pengetahuan petugas
4. Petugas berhak untuk mendapatkan rewards
B. KEWAJIBAN PETUGAS
1. Petugas memberikan informasi pada pasien/klien sesuai
yang kebutuhan yang diperlukan oleh pasien
2. Petugas memberikan pelayanan dan tindakan yang sesuai
standar operasional prosedur
3. Petugas memberikan saran dan tanggapan atas keluhan pasien
4. Petugas menyimpan rahasia informasi yang diberikan pasien
6. Diagram Alir A. HAK PETUGAS

Hak mendapat Hak mendpt Hak mendpt pendidikan dan


peralatan,mendpt perlindungan dlm pelatihan u meningkatkan
perlindungan tindakan pengetahuan ptgs

Hak untuk
mendapat rewerds

B. KEWAJIBAN PETUGAS

Wajib
Wajib
Kewajiban memberikan
memberikan
petugas informasi kpd
pelayanan sesuai
pasien sesuai
SPO
kebutuhan

Wajib
Wajib mejaga memberikan
rahassia saran dan
pasien yang tanggap atas
berhubungan kelukan psn
dengan
pengobatan.
7. Referensi : Kebijakan Kepala Puskesmas Selomerto 1

8. Dokumen : -
Terkait
9. Distribusi : Seluruh karyawan puskesmas Selomerto 1

10. Rekaman Historis Perubahan

Tgl. Mulai
No Isi Perubahan
Diberlakukan
MEMENUHI HAK DAN KEWAJIBAN PETUGAS
No. Kode :
Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tgl. Mulai :
UPTD
PUSKESMAS Berlaku
SELOMERTO 1 Halaman :1

No Tidak
Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
HAK PETUGAS

1. Apakah petugas mendapatkan peralatan yang dibutuhkan?

2. Apakah petugas mendapatkan perlindungan dalam


melaksanakan tindakan?
3. Apakah petugas mendapatkan pendidikan, pelatihan dan
ketrampilan untuk meningkatkan pengetahuan
petugas?
4. Apakah petugas mendapatkan rewards?

KEWAJIBAN PETUGAS

1. Apakah
petugas memberikan informasi pada pasien/klien
sesuai yang kebutuhan yang diperlukan oleh pasien?
2. Apakah petugas memberikan pelayanan dan tindakan yang
sesuai standar operasional prosedur?
3. Apakah petugas memberikan saran dan tanggapan atas
keluhan pasien?
4. Apakah petugas menyimpan rahasia informasi yang diberikan
pasien?
CR=…………..%

Selomerto,………………….

Pelaksana/auditor

………………..

Anda mungkin juga menyukai