Anda di halaman 1dari 3

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA

MATERI VEKTOR DI KELAS XI SMK

DRAF SKRIPSI

Oleh

REZKI YURIKA CANDRA

Nomor Induk Mahasiswa : 06101408027

Program Studi Pendidikan Matematika

Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetaahuan Alam

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SRIWIJAYA

TAHUN AJARAN 2014


PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATERI
VEKTOR DI KELAS XI SMK

DRAF SKRIPSI

Oleh

REZKI YURIKA CANDRA


Nomor Induk Mahasiswa 06101408027
Program Studi Pendidikan Matematika
Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetaahuan Alam

Disetujui untuk diajukan dalam Ujian Akhir Program Strata 1

Pembimbing 1 Pembimbing 2

Dr. Somakim, M.Pd Dra. Cecil Hiltrimartin, M.si


NIP 196304061991031003 NIP 196403111988032001

Mengetahui,
Ketua Program Studi Pendidikan Matematika

Dra. Cecil Hiltrimartin, M.si


NIP 196403111988032001
UCAPAN TERIMA KASIH

Skripsi ini disusun untuk memnuhi salah satu syarat memperoleh gelar sarjana
(S1) pada Program Studi Pendidikan Matematika, Jurusan Pendidikan Matematika
dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,
Universitas Sriwijaya.

Dengan selesainya penulisan skipsi ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada
Dr. Somakim, M.Pd dan Dra. Cecil Hiltrimartin, M.Si sebagai pembimbing yang
telah memberikan bimbingan selama penulisan skripsi ini.

Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Dekan FKIP Unsri Soefendi,
M.A., Ph.D, Dr Hartono, M.A Ketua Jurusan Pendidikan MIPA dan Dra. Cecil
Hiltrimartin, M.Si Ketua Program Studi Pendidikan Matematika, yang telah
memberikan kemudahan dalam pengurusan administrasi penulisan skripsi ini.

Selanjutnya, penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Dinas Pendidikan


dan Olahraga (DISDIKPORA), Kepala Sekolah, Guru dan siswa kelas XI SMK
Negeri 2 Prabumulih yang telah memberikan bantuannya sehingga skripsi ini
dapat penulis selesaikan.

Mudah-mudahan skripsi ini dapat bermanfaat untuk pengajar bidang studi


Matematika di Sekolah Menengah Kejuruan dan pengembangan ilmu
pengetahuan, teknologi dan seni.

Palembang,
Penulis,

RYC

Anda mungkin juga menyukai