Anda di halaman 1dari 10

DESIGN PRODUK

COVER

Pemilihan warna kuning


dengan tata letak yang
proporsional serta gambar
animasi manusia untuk
memberikan kesan hidup dan
menarik bagi pembaca.

Pendahuluan

Penulisan yang sistematis


dengan dilengkapi table hingga
didukung oleh pemberian garis
tepi dengan warna yang
mencolok bertujuan untuk
mempermudah pemahaman
pembaca sekaligus
memberikan nilai estetis pada
produk
ISI

Isi disajikan dengan berbagai


macam animasi manusia agar
pembaca tidak merasa bosan.
Selain itu, isi juga menyajikan
ilustrasi untuk mempermudah
pemahaman.

Penutup

Akhir dari produk ini ditutup


oleh check list keterlaksanaan
UKBM oleh guru pengajar guna
mengevaluasi kompetensi
dasar yang ditetapkan.
PEMBUATAN PRODUK

File yang berbentuk tabel itu terlebih dahulu diset dengan mengklik
kanan dan klik set tabel propertis
2

File yang berbentuk gambar terlebih dahulu diedit


terlebih dahulu dalam line with teks
3

Setelah semuanya diedit maka file word tersebut di save as menjadi file html
4

Setelah semuanya diedit maka proses terakhir dalam produk ini


dengan memaksukkan file yang sudah di save as ke dalam html
menjadi epub dengan membuka aplikasi Sigil yang telah di
download di laptop masing- masing
CONVERT WORD
MENJADI E-PUB

1
Bukalah dokumen dengan Microsoft Word atau Open Office. Word dilengkapi dengan
fitur untuk mengonversi dokumen menjadi format HTML. Hasil konversi yang
didapatkan biasanya berukuran lebih besar daripada halaman HTML biasa, dan
mungkin juga hasil konversi memiliki format tertentu yang tidak berfungsi di semua
peramban.[3]Akan tetapi, Berkas HTML yang dihasilkan masih akan memiliki informasi
mengenai format yang nantinya bisa digunakan untuk mengonversi berkas kembali
menjadi dokumen Word biasa agar dapat diedit.

2
Pilih "Save As". Pergilah ke menu File,
lalu pilih "Save As". Pada beberapa versi
Word, misalnya Word 2012, opsi Save
As terdapat di bawah tombol "Home".
3
Pilih "Web Page". Setelah Anda memilih "Save As", Anda akan dipindahkan ke layar
lain dengan menu turunan, tempat terdapatnya semua jenis pilihan format yang bisa
digunakan untuk menyimpan berkas. Pilih "Web page" untuk menyimpan berkas
dengan format HTML.

4
Simpan berkas sebagai "Web page, filtered" jika bisa. Pada beberapa versi Word, Anda
bisa menyimpan berkas dalam format HTML dengan ukuran yang "lebih ringan" dan
memiliki isi yang sama, tetapi dapat dimuat dengan lebih cepat sebagai halaman web.
Jika Anda tidak memiliki rencana untuk mengonversi berkas kembali menjadi Word,
pilihlah "Web Page, Filtered".
File EPUB yang dibaca di ponsel pintar
AKSES PENGGUNAAN E-PUB
UKBM MATERI TEKS ANEKDOT

AKSES INTERAKTIF

Situs daring sistem akedemik terpadu


Situs daring sigil (sidemit)

AKSES NON INTERAKTIF

Anda mungkin juga menyukai