Anda di halaman 1dari 4

PENDAFTARAN PASIEN GAWAT

DARURAT
No.Dokumen
No.Revisi
SOP Tanggal
Halaman 1/2

Klinik Permana Dr. Ni Luh Putu Diantari Dewi

Penerimaan pasien yang mengalami kecelakaan ataupun pasien gawat darurat


1. Pengertian yang memerlukan tindakan medis Gawat Darurat agar dapat didaftarkan
dengan tepat dan cepat
Sebagai acuan untuk penerimaan dan pendaftaran pasien yang mengalami
2. Tujuan
tindakan Gawat Darurat.
3. Kebijakan
4. Referensi Permenkes RI No.75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
1. Data base computer
2. Buku Register Pendaftaran
5. Alat dan
3. Bolpoin
Bahan
4. Pemutih
5. BRKP
1. Pada saat pasien datang yang mengalami kecelakaan ataupun yang
memerlukan tindakan medis Gawat Darurat, pasien bersangkutan

6. Langkah langsung dimasukkan ke dalam Ruang Tindakan.


Kerja 2. Di Ruang Tindakan, petugas melakukan pemeriksaan apakah pasien
tersebut memerlukan tindakan langsung atau harus dirujuk ke Rumah
Sakit.
3. Petugas Ruang Tindakan meminta pengantar pasien untuk melakukan
pendaftaran di ruang pendaftaran.
4. Petugas Ruang Pendaftaran mengambil BRKP sesuai KTTP atau
membuat BRKP dan KTTP baru bila belum memiliki.
5. Keluarga atau pengantar Pasien dipersilahkan menuju kasir di ruang
pendaftaran :
a. Untuk pasien Umum dipersilahkan membayar sesuai tindakan dan
obat yang diberikan.
b. Untuk pasien dengan jaminan kesehatan nasional (JKN) diminta
menandatangani form pendaftaran BPJS yang sudah diisi data pasien

2/4
oleh petugas
6. Pengantar pasien dipersilahkan kembali menuju ke Ruang Tindakan
7. Antarkan BRKP ke Ruang Tindakan untuk diserahkan pada petugas
ruangan.
8.

Pasien masuk R.Tindakan

Dilakukan pemeriksan Awal

Melakukan Pendaftaran di
R.Pendaftaran

Memasukkan data pada


aplikasi SIK atau Buku
Register Pendaftaran (bila
tidak ada SIK)

7. Bagan Alir
Jaminan
Kesehata
n?

Tidak Ya

Penarikan biaya sesuai menandatangani form


tidakan dan obat yang pendaftaran BPJS
diberikan

Penyerahan BRKP ke
R. Tindakan

8. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
1. Ruang pendaftaran
9. Unit terkait
2. Ruang Tindakan
10.Dokumen -
terkait

11. Rekaman
historis
perubahan
No. Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan

4/4

Anda mungkin juga menyukai