Anda di halaman 1dari 1

BAB II

TINJAUAN TEORI

A. Ganggren Diabetik
Semua luka atau radang yang terjadi pada daerah dibawah mata kaki harus segera
diobati, dan bila perlu segera dirawat di rumah sakit. Bila terlambat, mudah timbul
gangren diabetik (luka kehitaman karena sebagian jaringan mati dan berbau busuk)
dan tidak jarang pada akhirnya kaki harus diamputasi/dipotong.

Tindakan preventif untuk menghindari timbulnya gangren diabetik ini selain


perawatan DM yang dideritanya dengan baik, perlu juga menghindari luka pada kaki
bagian bawah mata kaki dengan jalan :
1. Kaki jangan sampai lecet, hati-hati dengan sepatu, potong kuku dan lain-lain
2. Selalu memakai pelindung kaki agar kaki tidak terkena trauma
3. Mengobati bagian kaki/jari yang bengkak dengan minyak penyembuh bengkak
umum yang umum dipakai minyak angin cap elang, mengurut, menekam-nekan
perlahan agar angin keluar, pembuluh darah tidak menyempit lagi, hingga aliran
darah kembali lancar, jaringan tidak rusak, selain itu saraf bagian kaki tersebut
tidak dapat tertekan lagi karena bengkak mengecil/berkurang, dapat mengurangi
sampai menghilangkan rasa sakit.

B. Keadaan Kulit Penderita Diabetes Mellitus

Anda mungkin juga menyukai