Anda di halaman 1dari 7

Soal biologi system regulasi … kiri dan kanan serta menghubungkan otak

besar dan sumsum tulang belakang


1. Seorang petinju terkena pukulan lurus pada
rahang bawah sehingga jatuh tersungkur 4. Otak besar bagian luar korteks berwarna
dan tidak segera bangun . Hal ini dapat kelabu ,disebut ……
diduga petinju tersebut mengalami A. Denrit
gangguan pada……. B. Subtansia grisea
A. Otak besar C. Subtansia alba
B. Otak kecil D. Myelin
C. Otak tengah E. Medulla
D. Otak depan JAWAB : B
E. Otak belakang Karena bagian luar dari otak besar berwarna kelabu
disebut subtansia grisea ,sedangkan bagian dalam
JAWAB : B berwarna putih disebut subtansia alba

Karena otak kecil merupakan bagian terbesar 5. Merupakan bagian samping yang terletak di
otak belakang fungsinya mengatur sikap/posisi sebelah atas telinga ,bagian ini merupakan
tubuh ,keseimbangan koordinasi gerakan otot pusat pendengaran disebut….
yang terjadi secara sadar A. Lobus prontalis
B. Lobus oksipitalis
C. Lobus temporalis
2. Bagian otak yang mempengarui refleks D. Lobus pereintalis
fisiologi, seperti denyut jantung dan gerak JAWAB : C
peristatik adalah…. Karena lobus temporalis adalah sebagai pusat
pendengaran
A. Sumsum tulang belakang
B. Otak kecil
6. bagian tubuh yang bertugas menerima
C. Otak besar
rangsang disebut…
D. Medulla oblongata
a. reseptor
E. Jembatan varol
b. hormon
JAWAB : D c. neurotransmitter
d. efektor
Karena medulla oblongata (sumsum lanjut) e. neuron
funsinya mengatur gerak refleks fisiologis seperti JAWAB : A
pernaasan ,denyut jantung, pelebaran dan
penyempitan pembuluh darah. Karena jawaban B, C, D, dan E bukan fungsi
menerima rangsang.

3. Disebut apakah yang menghubungkn otak


kecil bagian kiri dan kanan…… 7. rangsangan berupa tekanan atau rasa pahit
dan manis termasuk rangsangan....
A. Jembatan varol a. interoreseptor
B. Piameter b. viseroreseptor
C. Sumsum tulang belakang c. eksteroreseptor
D. Medulla oblongata d. proprioreseptor
E. Durameter e. sinapsis
Jawaban C. Karena jawaban a,b, dan d
JAWAB : A adalah rangsangan dari dalam.
Sedangkan jawaban e adalah tonjolan
Karena jembatan varol itu memiliki serabut pada ujung akson
saraf yang menghubungkan otak kecil bagian
8. percabangan dari badan sel disebut... 11. Penyataan yang tidak benar mengenai
a. akson kelenjar endokrin adalah…
b. dendrit A. Menghasilkan senyawa organik berupa
c. neuroplasma hormon
d. neurit B. Kelenjar endokrin menghasilkan secret
e. nodus ranvier yang diangkut oleh darah
jawaban B. Karena jawaban E adalah C. Hormon dapat mempercepat reaksi-
bagian akson yang tidak tertutup. reaksi kimia dalam sel
Jawaban A dan D adalah penerus dari D. Walaupun diperlukan dalam jumlah
badan sel ke efektor. Jawaban C adalah yang sedikit, hormon mempunyai
sitoplasma dalam neuron. kemampuan kerja yang besar dan lama
E. Hormon berfungsi mengatur
pertumbuhan, reproduksi, tingkah laku,
keseimbangan dan metabolisme
9. membawa rangsangan ke sistem saraf pusat
adalah fungsi dari... Jawaban: C
a. neuron konektor
b. neuron ajustor Pembahasan:
c. neuron motorik
d. neuron sensorik Kelenjar endokrin adalah
e. neuron efektor
jawaban D. Karena jawaban A dan B a) senyawa organik berupa hormone
adalah pembagian neuron konduktor.
b) berfungsi mengatur pertumbuhan,
Jawaban C dan E adalah penghubung
reproduksi, tingkah laku, keseimbangan,
antarneurit ke efektor
dan metabolisme

c) diperlukan dalam jumlah sedikit, namun


10. Urutan jalan rangsangan pada busur refleks mempunyai kemampuan kerja yang besar
mengikut pola …. dan lama
a. reseptor – serabut saraf motorik –
d) hormon yang dihasilkan kelenjar
saraf tulang belakang – serabut
endokrin diangkut oleh darah
saraf sensorik – efektor
b. reseptor – saraf tulang belakang – 12. Kelenjar hipofise bagian lobus anterior
serabut saraf sensorik – serabut menghasilkan hormon, kecuali…
saraf motorik – efektor A. Adenotrop
c. reseptor – serabut saraf sensorik – B. Treotrop
otak – serabut saraf motorik – C. Tiroksin
efektor D. Prolaktin
d. reseptor – serabut saraf sensorik- E. Somatotrop
serabut saraf motorik – konektor –
efektor Jawaban: C
e. reseptor – serabut saraf sensorik –
saraf tulang belakang – serabut Penjelasan: hormon yang dihasilkan oleh
saraf motorik – efektor kelanjar hipofise lobus anterior adalah
Jawaban E. Karena proses yang benar hormon adenotrop, hormon treotrop,
adalah reseptor – serabut saraf hormon prolaktin, hormon somatotrop, dan
sensorik – saraf tulang belakang – hormon gonadotrop.
serabut saraf motorik - efektor
13. Penyakit kretinisme disebabkan oleh
kekurangan hormon…
A. Tiroksin
B. Oksitosin
C. Somatotropin
D. Adrenalin Di bagian depan iris bercelah membentuk pupil
E. Prolaktin (anak mata). Melalui pupil sinar masuk. Iris
berfungsi sebagai diafragma, yaitu pengontrol
Jawaban: A
ukuran pupil untuk mengatur sinar yang masuk.
Pembahasan: pada anak-anak kekurangan
hormon tiroksin menyebabkan kretinisme 17. Sehabis kita berada di halaman yang terang
atau kekerdilan. dan panas kemudian masuk ke kamar yang
redup dan sebaliknya, maka sesaat kita
14. Hormon yang berfungsi untuk mengatur sukar mengamati benda yang ada. Hal ini
pertumbuhan plasenta, memperlancar
terjadi karena perlu waktu adaptasi. Pada
produksi air susu ibu adalah…
A. Progesteron waktu ini terjadi perubahan zat yang
B. Adrenalin disebut…..
C. Estrogen a. iodopsin
D. Kortison b. opsin
E. Prolaktin c. rhodopsin
Jawaban: A d. retinin
e. vitamin
Pembahasan: progesterone dihasilkan oleh
korpus luteum, berfungsi untuk mengatur Jawab: C
pertumbuhan plasenta, menghalangi
produksi follicle stimulating hormone, dan Rhodopsin adalah zat yang berhenti berfungsi di
setelah bayi lahir bersama laktogen akan bawah cahaya terang benderang tetapi berfungsi
memperlancar produksi ASI. kembali dalam kegelapan. Mata tidak dapat melihat
dengan jelas dalam cahaya remang-remang kecuali
15. Apabila kelenjar timus masih berfungsi pada
saat dewasa akan menimbulkan… jika sejumlah rhodopsin dihasilkan dalam mata.
A. Gigantisme Fungsi rhodopsin adalah untuk meningkatkan
B. Akromegali efisiensi dan dengannya mata membangkitkan
C. Kretinisme impuls saraf dari cahaya remang-remang. Zat ini
D. Addison diproduksi sebanyak kebutuhan, tepat pada saat
E. Tetanus diperlukan. Jika keseimbangan rhodopsin terjaga,
Jawaban: B citra menjadi jelas.

Pembahasan: penyakit yang sebagian besar


disebabkan oleh adenoma hipofisis. Jadi bila
pada pertumbuhan manusia yang normal,
hormon ini akan menghilang.

16. Bagian mata yang memiliki pigmen untuk


mengatur masuknya cahaya, yaitu . . . .
A. sklera D.
koroid
B. iris E. bintik
18. Bagian
kuning
permukaan lidah yang berlabel X berfungsi
C. pupil
untuk mendeteksi
Jawab : B rangsangan
rasa….
a. manis
b. asin bandingkan tekanan udara di bagian telinga
c. asam tengah.
d. pahit c. gendang telinga mengalami tekanan
e. hambar kedalam karena tekanan udara luar lebih
rendah di bandingkan dengan tekanan udara
Jawab : D bagian telingan tengah
d. saluran eustachius tertutup oleh adaanya
19. papilla yang kurang berkembang pada lidah lendir yang di keluarkan saat mengalami
manusia adalah … “motion sickness”
a. papilla foliate e. gendang telinga mengalami tekanan
b. papilla filiformis kedalam karena tekanan udara di luar lebih
c. papilla fungiformis tinggi dari pada dalam telinga tengah.
d.papilla martil
e. papilla circumvalata Jawab : B

Jawab : A Referensi menunjukkan bahwa pusat-pusat


Papila foliata kurang berkembang pada kebugaran yang kerap memutar musik
manusia, terdiri atas dua atau lebih rabung dengan volume tinggi juga menyimpan risiko
(ridge) dan alur (furrow) paralel pada permukaan terjadinya trauma bising bahkan ketulian.
dorsolateral lidah. Duktus dari kelenjar serosa Profesi sebagai pilot atau mereka yang
bermuara pada dasar alur bekerja di bandara berisiko lebih besar.
Karena, bising pesawat terbang memiliki
20. Fungsi utama kelenjar minyak adalah intensitas yang sangat besar, yaitu 145
mengeluarkan air yang mengandung desibel. Sehingga menyebabkan tuli yang
berbagai macam garam. Pengeluaran ini disebut tuli konduktif. gendang telinga
dalam rangka untuk … mengalami tekanan keluar karena tekanan
a.mengatur suhu tubuh udara di luar lebih tinggi di bandingkan
b.meningkatkan produksi mineral dalam tekanan udara di bagian telinga tengah.
tubuh Tuli konduksi, telinga tidak dapat mendengar
c.meningkatkan penyerapan air dalam ginjal karena gangguan pada penghantaran getaran
d. mengatur keseimbangan tekananostik suara. Sebab-sebab gangguan ini antara lain:
pada darah a) penyumbatan saluran telinga oleh
e. melindungi kulit dari sinar ultraviolet minyak serumen,
b) penebalan atau pecahnya membran
Jawab : A timpani,
c) pengapuran pada tulang pendengaran,
21. Pada saat naik pesawat terbang, d) kekakuan hubungan stapes pada tingkap
penumpang akan merasakan perasaan “tuli” oval.
hal ini di sebabkan…
a. gendang telinga mengalami tekanan keluar 22. Tingkap bulat menghubungkan telinga
karena udara di luar lebih rendah di tengah dengan …
bandingkan tekanan udara bagian telinga a.Skala Tympani
dalam. b. Skala Vestibuli
c. Skala Media
b. gendang telinga mengalami tekanan keluar
d. Membran Basilaris
karena tekanan udara di luar lebih tinggi di e. Labirin
Jawab : A
Bagian dasar dari skala vestibule
berhubungan dengan tulang sanggurdi
melalui suatu jendela berselaput yang di
sebut tingkap oval. Sedangkan skala timpani
berhubungan dengan telinga tengah
melalui tingkap bulat.

23. Serabut saraf otak ( serabut saraf kranial ) 3. Gerakan leher pada manusia merupakan
memiliki jumlah saraf sebanyak : perjalanan saraf impuls dari susunan saraf kranial :

A.12 pasang A. troklear

B.11 pasang B. abdusen

C.10 pasang C. trigeminal

D.13 pasang D. vagus

E.9 pasang E. asesorius

Jawaban : A Jawaban : E

Serabut saraf kranial mempunyai 12 pasang saraf Asesorius merupakan susunan saraf kranial dari tipe
diantaranya : Sensorik ( Olfaktori,Optik,Stato campuran berasal dari medulla lokasi distribusi
Akustik ) motorik berada di otot faring,laring,leher dan bahu.
(okulomotor,troklear,abdusen,asesorius,hipoglosal)
dan sensorik-motorik
(trigeminal,fasial,glosofaringeal,vagus).
4. Dibawah ini skema jalannya gerak sadar yang
benar adalah :

24. Dibawah ini susunan saraf cranial yang asal A.reseptor – sensorik – konektor – otak –
impulsnya berasal di otak tengah yaitu : motorik – efektor

A.okulomotor dan olfaktori B.reseptor – sensorik – motorik – otak –


konektor – efektor
B.okulomotor dan optic
C.reseptor – sensorik – otak – konektor –
C.okulomotor dan troklear motorik – efektor

D.okulomotor dan vagus D.reseptor – sensorik – sumsum tulang


belakang – konektor – motorik – efektor
E.okulomotor dan abdusen
E.reseptor – sensorik – konektor – sumsum
Jawaban : C
tulang belakang – konektor – efektor
Okulomotor dan troklear sama – sama berasal dari
Jawaban : C
otak tengah dimana mereka berada pada fungsi
motorik.
Gerak sadar dipengaruhi oleh otak yang bersifat
sadar Contoh : menggerakkan bola mata.

25. Dibawah ini skema jalannya gerak refleks yang


benar adalah :

A.reseptor – sensorik – konektor – otak –


motorik – efektor

B.reseptor – sensorik – motorik – otak –


2. Dibawah ini penyakit yang menyerang pada
konektor – efektor
system saraf adalah :
C.reseptor – sensorik – otak – konektor –
A.amnesia dan trakhoma
motorik – efektor
B.trakhoma dan miopi
D.reseptor – sensorik – sumsum tulang
belakang – konektor – motorik – efektor C.parkinson dan poliomiolitis

E.reseptor – sensorik – konektor – sumsum D.hemeralopi dan alzheimer


tulang belakang – konektor – efektor
E.labirintitis dan amnesia
Jawaban : D
Jawaban : C
Gerak refleks dipengaruhi oleh oleh sumsum tulang
belakang Contoh : menendang bola Parkinson = disebabkan berkurangnya dopamine
pada dasar ganglion dengan gejala tangan gemetaran
sewaktu istirahat , sulit bergerak , otot kaku

Poliomiolitis = disebabkan oleh inveksi virus yang


menyerang neuron motor system saraf pusat ( otak
SOAL TENTANG KELAINAN PADA SISTEM REGULASI
dan medulla spinalis ) gejala: panas, sakit kepala,
1.Penyakit kehilangan kemampuan untuk peduli sakit otot kemudian kelumpuhan.
terhadap diri sendiri adalah penyakit :

A.epilepsi
3.Dibawah ini penyakit pada alat indra adalah :
B.parkinson
A.amnesia dan trakhoma
C.alzheimer
B.trakhoma dan miopi
D.amnesia
C.parkinson dan poliomiolitis
E.poliomiolitis
D.hemeralopi dan alzheimer
Jawaban : C
E.labirintitis dan amnesia
Bagi penderita Alzheimer, mereka kehilangan
Jawaban : B
kemampuan untuk mengingat peristiwa yang terjadi
termasuk peduli terhadap diri sendiri biasanya Miopi = kelainan pada mata, akomodasi yang lemah
penderita ini mayoritas sudah berusia manula. hanya bisa melihat dari jarak dekat sekitar kurang
dari 30 cm penderita harus gunakan kacamata lensa Amnesia terjadi karena goncangan batin ataupun
negatif cedera otak. Amnesia bisa diatasi dengan
membuktikan memori psikis yang dulu.
Trakhoma = peradangan konjungtiva oleh inveksi
virus dapat menimbulkan kebutaan.

4. Bekham apabila melihat bola dari dekat


penglihatannya jelas terlihat, namun ketika bola itu
berada jauh darinya, ia tidak dapat melihat dengan
jelas, dari peristiwa tersebut Bekham mengalami
kelainan :

A.hipermetropi

B.miopi

C.presbiopi

D.himeralopi

E.astigmatisme

Jawaban :B

Miopi ( Rabun melihat jarak jauh ) bisa diatasi


dengan menggunakan kacamata lensa negatif.

5. Kelainan yang tidak mengingatkan identitas dirinya


maupun orang lain dan tidak bisa meningat kejadian
masa lampau disebut :

A.amnesia

B.alzheimer

C.stroke

D.katarak

E.astigmatisme

Jawaban : A

Anda mungkin juga menyukai