Anda di halaman 1dari 2

Nama :

Nim :

Kelas : A

TUGAS MATAKULIAH

ELUSIDASI STRUKTUR SENYAWA ORGANIK

27 MARET 2015

1. Jelaskan pengertian spektroskopi!


2. Jenis interaksi apa saja yang dapat terjadi bila suatu radiasi elektromagnetik melewati
suatu molekul senyawa?
3. Sebutkan masing-masing sebanyak 3 contoh senyawa yang memiliki jenis transisi
elektronik berikut ini
a)   *
b) n *
c)   *
d) n  *
4. Apa yang dimaksud dengan batokromik dan hipsokromik

JAWAB

1. Spektroskopi adalah ilmu yang mempelajari materi dan atributnya berdasarkan cahaya,
suara atau partikel yang dipancarkan, diserap atau dipantulkan oleh materi tersebut.
Spektroskopi juga dapat didefinisikan sebagai ilmu yang mempelajari interaksi antara
cahaya dan materi. Dalam catatan sejarah, spektroskopi mengacu kepada cabang ilmu
dimana "cahaya tampak" digunakan dalam teori-teori struktur materi serta analisis
kualitatif dan kuantitatif. Spektrosfotokopi merupakan studi mengenai interaksi cahaya
dengan atom atau molekul. Bila cahaya jatuh pada senyawa, maka sebagai cahaya tersebut
akan terserap oleh molekul tersebut. Banyaknya sinar yang diabsorbsi adalah sebanding
dengan konsentrasi senyawa yang dianalisis. Spektrosfotokopi ultraviolet-visibel adalah
pengukuran jumlah radiasi UV-vis yang diserap oleh senyawa sebagai fungsi dari panjang
gelombang radiasi. Panjang gelombang serta intensitasnya ini tergantung dari jenis ikatan
dan gugus karakteristik dari molekul.

2. interaksi yang dapat terjadi bila suatu radiasi elektromagnetik melewati suatu molekul
senyawa maka sebagai cahaya tersebut akan terserap oleh molekul tersebut. Banyaknya
sinar yang diabsorbsi adalah sebanding dengan konsentrasi senyawa yang dianalisis.

3. sebanyak 3 contoh senyawa yang memiliki jenis transisi elektronik berikut ini

a)   *

Asetaldehida (CH3COH), Aseton (CH3COCH3), Dimetileter, 3-Oktena


b) n *

Aseton (CH3COCH3), Asetaldehida (CH3COH), dan Etanol

c)   *

Siklopentena (C5H8), Sikloheksena, CH2=CHOCH3, dan


CH2=CHCH2CH2OCH3

d) n  *

Aseton (CH3COCH3), Trietilamina dan Etana

4. yang dimaksud dengan batokromik dan hipsokromik adalah:

- batokromik adalah pergeseran puncak absorbsi ke arah panjang gelombang yang lebih
besar (disebut juga red shift atau batocrhromic shift). Hal ini terjadi karena pengaruh
pelarut atau efek subsitusi

-` Hipsokromik (hipsocromic shift atau blue shift) adalah pergeseran ke arah panjang
gelombang yang lebih kecil/pendek, hal ini disebabkan oleh suatu gugus sehingga
menyebabkan penurunan/kenaikan nilai intensitas serapan maksimum

Anda mungkin juga menyukai