Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN INDIVIDU

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM)


di Puskesmas Bululawang - Minggu ke I

Untuk Memenuhi Tugas Pendidikan Profesi Ners


Departemen Keperawatan Jiwa
di Puskesmas Bululawang

Disusun oleh:

LITWINAYANTI PERWITA
NIM. 180070300011042

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


JURUSAN KEPERAWATAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

2019
RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM)

Departemen : Keperawatan Jiwa Persepti : Litwinayanti P.


Periode : 11 - 16 Maret 2019 Perceptor Klinik :Siti Asiah, Amd.Keb
Ruang : Puskesmas Bululawang Minggu ke : Tiga

A. Target yang ingin dicapai


1. Mahasiswa mampu membuat Laporan pendahuluan (LP) pada klien dan keluarga

dengan gangguan jiwa dan kelompok beresiko.


2. Mampu melakukan pengkajian pada klien dengan gangguan jiwa dan kelompok

beresiko.
3. Mampu melakukan analisa dari hasil pengkajian pada klien dengan gangguan jiwa dan

kelompok beresiko.
4. Mampu menentukan diagnosa keperawatan pada klien dengan gangguan jiwa dan

kelompok beresiko.
5. Mampu menyusun Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan (SPTK) pada klien

dengan gangguan jiwa dan kelompok beresiko.


6. Mampu melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan (SPTK) pada klien

dengan gangguan jiwa dan kelompok beresiko.


7. Mampu melaksanakan Terapi Aktivitas Kelompok (TAK) dan berperan sebagai leader.
8. Mampu menyusun Analisis Proses Ineraksi (API).
9. Mampu mengevaluasi tindakan keperawatan; dengan SOAP.
10. Mampu membuat resume keperawatan pada klien dengan masalah psikososial

gangguan jiwa, kelompok beresiko dan sehat jiwa.


11. Mampu memberikan pendidikan kesehatan jiwa pada klien dan keluarga dengan

gangguan jiwa dan kelompok beresiko.


12. Mampu melakukan penatalaksanaan pemberian obat kepada klien sesuai dengan prinsip

8 benar minum obat, monitoring, mengobservasi efek obat, evaluasi penggunaan obat,

dan penyimpanan obat


13. Mampu melakukan evaluasi menyeluruh terhadap asuhan keperawatan yang telah

diberikan.
14. Mampu melaksanakan seminar akhir kelompok berupa mini riset atau seminar

diseminasi

B. Perencanaan Kegiatan
Har Jenis Kegiatan Pelaksanaan
i
1 1.1 Membuat Laporan Pendahuluan klien dengan gangguan jiwa
dan kelompok beresiko.
1.2 Melakukan pengkajian awal keperawatan pada klien dengan
gangguan jiwa dan kelompok beresiko.
֊ Komunikasi terapeutik
֊ Pengkajian fisik
- Data penunjang
1.3 Menganalisis data dari hasil pengkajian.
1.4 Menetapkan diagnosa dan prioritas masalah keperawatan.
1.5 Menyusun Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) pada klien dengan gangguan jiwa dan kelompok
beresiko.
1.6 Melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) pada klien dengan gangguan jiwa dan kelompok
beresiko.
1.7 Mengevaluasi setiap tindakan yang dilakukan dengan
mencatat pada catatan perkembangan.
1.8 Melaksanakan manajemen obat-obatan sesuai dengan prinsip
8 benar.
1.9 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
jiwa dan kelompok beresiko.
2 2.1 Melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) pada klien dengan gangguan jiwa dan kelompok
beresiko.
2.2 Mengevaluasi setiap tindakan yang dilakukan dengan
mencatat pada catatan perkembangan.
2.3 Memberikan pendidikan kesehatan pada klien dan keluarga.
2.4 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
jiwa dan kelompok beresiko.
3 3.1 Melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) pada klien dengan gangguan jiwa dan kelompok
beresiko.
3.2 Mengevaluasi setiap tindakan yang dilakukan dan
melakukan evaluasi secara keseluruhan proses keperawatan
yang telah dilakukan.
3.3 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
jiwa dan kelompok beresiko.
4 4.1 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
jiwa dan kelompok beresiko.
4.2 Melaksanakan Terapi Aktivitas Kelompok (TAK) dan
berperan sebagai leader.
5 5.1 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
jiwa dan kelompok beresiko.
5.2 Menyusun Analisis Proses Interaksi (API).
6 6.1 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
jiwa dan kelompok beresiko.
C. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan
1.
2.
3.
D. Evaluasi Diri Praktikan
1.
2.
3.

Malang, 11 Maret 2019

Mengetahui,
Preseptor Klinik Persepti

( ____________________ ) (Litwinayanti Perwita)


NIM.180070300011042
175070209111073
LAPORAN INDIVIDU

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM)


di Puskesmas Bululawang - Minggu ke II

Untuk Memenuhi Tugas Pendidikan Profesi Ners


Departemen Keperawatan Jiwa
di Puskesmas Bululawang

Disusun oleh:

LITWINAYANTI PERWITA
NIM. 180070300011042

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


JURUSAN KEPERAWATAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

2019
RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM)

Departemen : Keperawatan Jiwa Persepti : Litwinayanti P.


Periode : 18 - 23 Maret 2019 Perceptor Klinik : siti Asiah, Amd. Keb
Ruang : Puskesmas Bululawang Minggu ke : EMPAT

A. Target yang ingin dicapai


1. Mahasiswa mampu membuat Laporan pendahuluan (LP) pada klien individu sehat jiwa.
2. Mampu melakukan pengkajian pada individu sehat jiwa.
3. Mampu melakukan analisa dari hasil pengkajian individu sehat jiwa.
4. Mampu menentukan diagnosa keperawatan pada individu sehat jiwa.
5. Mampu menyusun Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan (SPTK) atau intervensi

keperawatan pada individu sehat jiwa.


6. Mampu melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan (SPTK) atau asuhan

keperawatan pada individu sehat jiwa.


7. Mampu menyusun Analisis Proses Ineraksi (API).
8. Mampu mengevaluasi tindakan keperawatan; dengan SOAP.
9. Mampu membuat resume keperawatan pada klien dengan masalah psikososial atau

gangguan jiwa.
10. Mampu melakukan penatalaksanaan pemberian obat kepada klien sesuai dengan prinsip 8

benar minum obat, monitoring, mengobservasi efek obat, evaluasi penggunaan obat, dan

penyimpanan obat.
11. Mampu melakukan evaluasi menyeluruh terhadap asuhan keperawatan yang telah

diberikan.
12. Mampu melaksanakan seminar akhir kelompok berupa mini riset atau seminar

diseminasi.

B. Perencanaan Kegiatan
Har Jenis Kegiatan Pelaksanaan
i
1 1.1 Membuat Laporan Pendahuluan individu sehat jiwa
1.2 Melakukan pengkajian awal keperawatan pada individu
sehat jiwa
֊ Komunikasi terapeutik
֊ Pengkajian fisik
- Data penunjang
1.3 Menganalisis data dari hasil pengkajian
1.4 Menetapkan diagnosa dan prioritas masalah keperawatan
1.5 Menyusun Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) atau intervensi keperawatan pada individu sehat
jiwa
1.6 Melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) atau asuhan keperawatan pada individu sehat jiwa
1.7 Mengevaluasi setiap tindakan yang dilakukan dengan
mencatat pada catatan perkembangan
1.8 Melaksanakan manajemen obat-obatan sesuai dengan prinsip
8 benar
2 2.1 Melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) atau asuhan keperawatan pada individu sehat jiwa
2.2 Mengevaluasi setiap tindakan yang dilakukan dengan
mencatat pada catatan perkembangan
3 3.1 Melaksanakan Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan
(SPTK) atau asuhan keperawatan pada individu sehat jiwa
3.2 Mengevaluasi setiap tindakan yang dilakukan dan
melakukan evaluasi secara keseluruhan proses keperawatan
yang telah dilakukan
4 4.1 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
psikososial atau gangguan jiwa
5 5.1 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
psikososial atau gangguan jiwa
5.2 Menyusun Analisis Proses Interaksi (API)
5.3 Melaksanakan Seminar Akhir Departemen Kep. Jiwa
6 6.1 Membuat resume keperawatan pada klien dengan gangguan
psikososial atau gangguan jiwa
6.2 Memberikan tindakan keperawatan gawat darurat pada klien
dengan gangguan jiwa
a. Manajemen krisis
b. Melakukan tindakan restrain dan seklusi

C. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan


1.
2.
3.
D. Evaluasi Diri Praktikan
1.
2.
3.

Malang, 18 Maret 2019


Mengetahui,
Preseptor Klinik Persepti

( ____________________ ) (Litwinayanti Perwita)


NIM.180070300011042
175070209111073

Anda mungkin juga menyukai