Anda di halaman 1dari 1

KALIBRASI APRON

No. Dokumen No. Revisi Halaman


01 1/3
RSU BHAKTI HUSADA
BANYUWANGI

Ditetapkan:
RSU BHAKTI HUSADA
STANDAR PROSEDUR
Tanggal Terbit: KEPALA
OPERASIONAL
16 Februari 2019
(SPO)

drg. HINDUN M., M.Kes


PENGERTIAN Tata cara pemeriksaan kondisi kelayakan apron

Sebagai acuan dalam memeriksa kondisi apron agar


TUJUAN dapat memberika perlindungan tubuh dari paparan
radiasi

KEBIJAKAN

1. Apron diberi nomor urut untuk memudahkan


dalam pendataan
2. Apron diletakkan di meja pemeriksaan
3. Apron dipancarkan sinar fluoroscopy
4. Lihat pada layar monitor fluoroscopy ada
PROSEDUR
kebocoran atau tidak
5. Jika terdapat gambaran hitam di layar
monitor berarti terjadi kebocoran
6. Jika terdapat gambaran putih di layar monitor
berarti tidak terjadi kebocoran
UNIT TERKAIT a. Radiologi
b. IPSRS

Anda mungkin juga menyukai