Anda di halaman 1dari 2

PENAPISAN MASALAH

No. Diagnosa Kriteria Skor Pembenaran


Keperawatan
1 Sifat masalah, ancaman 2/3 Pengetahuan keluarga tentang
kesehatan DM kurang baik terutama pada
komplikasi DM dan pananganan
secara non Farmakologi

Kemungkinan masalah dapat 1/2 Ibu.S harus terus mengkonsumsi


diubah, hanya sebagian obat setiap hari

Potensial masalah dapat di 1/2 Keluarga selalu mengingatkan


cegah, cukup jangan terlalu banyak makan
manis dan pola makan harus
dijaga

Menonjolnya masalah, 2/2 Kurangnya pengetahuan tentang


masalah berat harus segera DM terutama terhadap
ditabgani komplikasi DM dan pananganan
secara non Farmakologi

Total skor 2,6

No. Diagnosa Kriteria Skor Pembenaran


Keperawatan
2 Sifat masalah, ancaman 2/3 Pengetahuan keluarga tentang
kesehatan DM kurang baik terutama pada
komplikasi DM dan pananganan
secara non Farmakologi

Kemungkinan masalah dapat 1/2 Bpk. K harus terus


diubah, hanya sebagian mengkonsumsi obat setiap hari

Potensial masalah dapat di 1/2 Keluarga selalu mengingatkan


cegah, cukup jangan terlalu banyak makan asin
dan pola makan harus dijaga

Kurangnya pengetahuan tentang


Menonjolnya masalah, 1/2 Hipertensi terutama terhadap
masalah berat harus segera komplikasi Hipertensi dan
ditangani pananganan secara non
Farmakologi

Total skor 2,1


Prioritas Diagnosa Keperawatan
Prioritas Diagnosa Keperawatan

1 Ketidakstabilan kadar glukosa darah pada Ibu. S berhubungan dengan kurang mampu
dalam melakukan perawatan.
2 Risiko perfusi serebral tidak efektif pada Bpk. K berhubungan dengan kurang mampu
dalam melakukan perawatan.

Anda mungkin juga menyukai