Anda di halaman 1dari 3

PENYULUHAN KUSTA

UPTD Puskesmas
Kapongan
No. Dokumen : UKM/ /Kap/I/2017
No.Revisi :0
SOP Tgl. Terbit : 5 Januari 2017
Halaman : 1- 3.
UPTD
Puskesmas Moh Saleh Hidayat, S.kep
NIP: 19690711 199302 1 003
Kapongan

Pengertian Penyuluhan Kusta adalah suatu bentuk penyampaian materi kepada


sasaran/Masyarakat sehingga tercapainya perubahan pengetahuan, sikap dan
tindakan positif dari Individu/Masyarakat dalam bidang kesehatan.

Tujuan Sebagai acuan petugas dalam melakukan peyuluhan kusta

Kebijakan Keputusan kepala UPTD Puskesmas Kapongan nomor : 440 /02.2 /


431. 202. 7. 1. 13 / 2017 tanggal : 03 Januari 2017, tentang Kebijakan
Pengelolaan UKM UPTD Puskesmas Kapongan
Referensi Buku pedoman Nasional pengendalian penyakit kusta Depkes RI
Tahun 2007.

Alat dan Bahan 1. Alat :


a. Buku pedoman kusta;
b. Alat tulis.

2. Bahan:
a. Komputer LCD;
b. Proyektor;
c. Materi penyuluhan;

6. Prosedur / langkah 1. Persiapan :


– langkah
1.Mempersiapkan Undangan /waktu dan tempat;
2.Surat tugas;
3.Mempersiapkan alat penyuluhan;
4.Mempersiapkan materi;
5.mempersiapkan daftar hadir;
6.Mempersiapkan notulen;
7.Mempersiapkan dokomentasi.

2. Pelaksanaan :

1.pembukaan;
2.Perkenalan diri;

1/3
3.Pretes;
4.Penyampain materi;
5.Dilakukan tanya jawab;
6.Meyimpulkan Penyuluhan sebelum mengakiri penyuluhan;
7.postes;
8.Penutup; .
9..Laporan hasil kegiatan penyuluhan.

7. Diagram Alir Penyuluhan

Persiapan
1.Mempersiapkan Undangan /waktu dan tempat.
2.Surat tugas
3.Mempersiapkan alat penyuluhan
4.Mempersiapkan materi
5.mempersiapkan daftar hadir
6.Mempersiapkan notulen
7.Mempersiapkan dokomentasi

Penyuluhan mulai dari pembukaan

Perkenalan diri

Pretes

Penyampain materi

Dilakukan tanya jawab

Meyimpulkan Penyuluhan sebelum mengakiri


penyuluhan

postes

Penutup .

Laporan hasil kegiatan penyuluhan

8. Hal-hal yang perlu .


diperhatikan

2/3
9. Unit terkait 1. Pengelola Program Kusta,
2. petugas wilayah

Desa Kapongan Desa Kandang

Desa Landangan Desa Curah cotok

Desa Peleyan Desa Kesambi rampak

Desa Wonokoyo Desa Pokaan

Desa Sletreng Desa Gebangan

Rekaman Historis

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan


Tgl.

3/3

Anda mungkin juga menyukai