Anda di halaman 1dari 2

PENATALAKSAAN CUTANEUS LARVA MIGRANS

(CREEPING ERUPTION)
No. : 440/ /SOP-
S Dokumen UKP/35.07.103.018/2017
O No. Revisi : 1
P Tanggal
: 1 Juli 2017
Terbit
Halaman : 1/2
UPT dr. T Prayitno Notohusodo
Puskesmas NIP. 195212181989031006
Turen
1.Pengertian Tata cara penatalaksanaan kelainan kulit byang disebabkan oleh invasi larva cacing
tambang yang berasal dari anjing dan kucing melalui kontak langsung dengan larva.

2.Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah penatalaksanaan cutaneus larva migrans.

3.Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Turen Nomor: 440/26/KEP/35.07.103.018/2017 tentang


Kebijakan Layanan Klinis di Puskesmas Turen

4.Referensi Keputusan Menteri Kesehatan no 514 tahun 2015 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama

5.Prosedur 1. Tiabendazole 50mg/kgBB/hari 2xsehari selama 2 hari, atau


2. Albendazole 400mg sekali sehari selama 3 hari.
3. Pentemprotan etil klorida pada lokasi lesi.
4. Bila terjadi infeksi sekunder dapat diterapi sesuai penatalaksanaan pioderma..
5. Memberi pengetahuan untuk menggunakan alas kaki dan sarung tangan saat
melakukan aktifitas yang berkontak dengan tanah.
6. Kriteria rujukan pengguna layanan dengan cutaneus larva migrans adalah apabila
dalam waktu 8 minggu tidak membaik dengan terapi.

6.Diagram alir

7.Unit terkait UGD, Rawat inap, KIA, Kaber, BP, Gizi, Kesling, Poli Umum, Poli Lansia, MTBS, KIA
PENATALAKSAAN CUTANEUS LARVA MIGRANS
(CREEPING ERUPTION)
UPT
No.
Puskesmas : 440/ /SOP-UKP/35.07.103.018/2017
S Dokumen dr. T Prayitno
Turen
O No. Revisi : 1 Notohusodo
P Tanggal
: 1 Juli 2017
Terbit
Halaman : 2/2

1. Rekam Historis Perubahan

Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
1 SK Kepala UPTD Puskesmas SK Kepala UPT Puskesmas 1 Juli 2017
Turen Nomor. Turen Nomor:
440/03/SK/35.07.103.018/2015 440/26/KEP/35.07.103.018/2017
tentang Penyelenggaraan Upaya tentang Kebijakan Layanan
Kesehatan Perorangan di Klinis di Puskesmas Turen
Puskesmas Turen.
2 Peraturan Menteri Kesehatan no Keputusan Menteri Kesehatan 1 Juli 2017
5 tahun 2014 tentang Panduan no 514 tahun 2015 tentang
Praktik Klinis Dokter di Fasilitas Panduan Praktik Klinis Bagi
Pelayanan Kesehatan Dokter di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Tingkat Pertama

Anda mungkin juga menyukai