Anda di halaman 1dari 2

PERAWATAN KAPING PULPA

:
No.
DTSOP/TR/VII/
Dokumen
BPG/3/2016
DAFTAR No. Revisi :0
TILIK
Tanggal
: 2 Januari 2016
Terbit

Halaman : 1dari2
PUSKESMAS
dr. Prie Aka Mahdayanti
TEGALREJO KOTA
NIP.197306222006042012
YOGYAKARTA

No Kegiatan Ya Tidak Tidak


berlaku
1. Apakah petugas menyiapkan alat dan bahan :
 Kapas?
 Bahan pelapis kavitas (kalsium hidroksid)?
 Bahan semen zinc phospate?
 Bahan tumpatan sementara?
 Alat-alat untuk menumpat ( glass plate, spatula,
plastis instrumen)?
 Bur dan alat bur?
2. Apakah petugas memposisikan pasien senyaman mungkin pada
kursi gigi?
3. Apakah petugas melakukan preparasi kavitas, dengan tahap-
tahap sbb :
 Akses, yaitu memperoleh jalan masuk ke lesi karies?
 Pembuangan karies permukaan?
 Pembuatan bentuk resisten dan retensi?
4. Apakah petugas membersihkan kavitas, semua debris harus
dibersihkan dengan butiran kapas basah/semprotan air sebelum
kavitas dikeringkan dengan kapas kering / semprotan udara?
5. Apakah petugas mengisolasi kavitas agar tetap kering?
6. Apakah petugas mengaplikasikan bahan kaping pulpa ( kalsium
hidroksid ) setebal 0,2 – 0,3 mm pada dasar kavitas?
7. Apakah petugas membersihkan ekses-ekses atau kelebihan
bahan kaping pulpa dapatdiambil dengan ekskavator?
8. Apakah petugas mengaplikasikan semen zinc phospate setebal
1mm di atas bahan kaping pulpa?
9. Apakah petugas menutup kavitas dengan bahan tumpatan
sementara?
10. Apakah petugas merapikan tumpatan dan membersihkan ekses-
eksesnya?
11. Apakah petugas memberikan resep sesuai indikasi?
12. Apakah Petugas memberikan pesan-pesan setelah penumpatan
sbb :
 Kontrol 1 minggu lagi, apabila tidak ada keluhan selama
di tumpat sementara maka dilakukan penumpatan dengan
tumpatan tetap?
 Bila ada keluhan segera kembali kontrol?

CR = [ Ya / ( Ya + Tidak ) ] x 100 % = %

2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai