Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI SOAL UTS GENAP

Tingkatan : SMP
Kelas : VIIi
Pelajaran : Matematika
Tutor Pembuat : Kak Imelda

Sumber Materi : Modul Genap SMP Kelas VIII BAB I (Teorema Pythagoras), BAB II (Lingkaran), dan
BAB III (Bangun Ruang)

Bentuk
Kompetensi Dasar Indikator Soal
Soal
Menjelaskan dan Menjelaskan teorema Pythagoras PG
membuktikan teorema
Pythagoras dan triple Menentukan triple Pythagoras PG
Pythagoras

Menghitung panjang sisi pada segitiga PG


Menyelesaikan masalah
yang berkaitan dengan
Menentukan jenis segitiga PG
teorema Pythagoras dan
triple Pythagoras Menghitung panjang sisi segitiga siku-siku
Uraian
istimewa
PG,
Menentukan unsur-unsur pada lingkaran
Menjelaskan unsur lingkaran, Uraian

luas, dan keliling pada Menghitung luas lingkaran PG


lingkaran
Menghitung jarak tempuh putaran lingkaran PG

Menyelesaikan masalah Menghitung besar sudut pusat lingkaran jika PG,


yang berkaitan dengan sudut diketahui besar sudut kelilingnya Uraian
pusat, sudut keliling, panjang
Menghitung panjang busur lingkaran PG
busur, dan luas juring
lingkaran, serta
Menghitung luas juring lingkaran PG
hubungannya
Menjelaskan dan
menyelesaikan masalah
yang berkaitan dengan garis Menghitung panjang garis singgung
PG
singgung persekutuan luar persekutuan dalam dan luar dua lingkaran
dan persekutuan dalam dua
lingkaran
Menentukan banyak rusuk, banyak diagonal
PG,
ruang pada prisma, dan tinggi prisma jika
Uraian
Membedakan dan diketahui luas permukaannya
menentukan luas permukaan Menghitung luas bidang diagonal, dan
PG
dan volume bangun ruang panjang diagonal ruang pada kubus
sisi datar (kubus, balok,
Menghitung luas permukaan balok PG
prisma, dan limas)
Menentukan bentuk selimut limas dan PG,
menghitung volume limas Uraian

Anda mungkin juga menyukai