Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMK “SORE” Tulungagung


Mata Pelajaran : Gambar Teknik Otomotif
Kelas/ Semester : X TKRO, Gasal
Materi Pokok : Peralatan Gambar
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit (3 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti
3. Menerapkan, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang
pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Kendaraan Ringan Otomotif pada
tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
3.1. Memahami peralatan dan kelengkapan gambar teknik
Indikator :
3.1.1 Memahami penggunanaan peralatan serta kelengkapan gambar teknik
3.1.2 Memahami dan penggunaan penggaris & jangka
3.1.3 Memahami dan penggunaan pensil & mal
3.1.4 Memahami dan penggunaan Penghapus & kertas

4.1. Memilih peralatan dan kelengkapan gambar teknik


Indikator :
4.1.1 Membandingkan peralatan dan kelengkapan gambar manual sesuai dengan tujuan
penggambaran.
4.1.2 Menggunakan peralatan dan kelengkapan gambar teknik secara aktif, kreatif, jujur dan
bertanggung jawab.
4.1.3 Praktek dan penjelasan guru peserta didik dapat meraut pensil
4.1.4 Membagi kertas gambar ukuran a1 sehingga mendapatkan ukuran kertas a2, a3 dan a4
4.1.5 Membuat sebuah sudut 30°,45°,60° menggunakan salah satu sudut penggaris segitiga siku-
siku

C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui berlatih menggunakan peralatan dan kelengkapan gambar teknik dengan
bimbingan guru peserta didik memahami dan dapat mengenali berbagai peralatan
dan kelengkapan gambar manual sesuai dengan tujuan penggambaran secara
teliti/cermat.
2. Melalui diskusi kelompok peserta didik memahami dan membandingkan peralatan
dan kelengkapan gambar manual sesuai dengan tujuan penggambaran.

F.07.112 Rev. 00 Tgl. 01.09.17


3. Melalui kegiatan pengembangan latihan secara mandiri peserta didik
meningkatkan pemahaman menggunakan peralatan dan kelengkapan gambar
teknik secara aktif, kreatif, jujur dan bertanggung jawab.
4. Melalui praktek dan penjelasan guru peserta didik dapat menggunakan peralatan
dan kelengkapan gambar teknik secara aktif, kreatif, jujur dan bertanggung jawab.
5. Melalui praktek dan penjelasan guru peserta didik dapat meraut pensil.
6. Melalui praktek dan penjelasan guru peserta didik dapat membagi kertas gambar
ukuran A1 sehingga mendapatkan ukuran kertas A2, A3 dan A4.
7. Melalui praktek dan penjelasan guru peserta didik dapat membuat sebuah sudut
30°,45°,60° menggunakan salah satu sudut penggaris segitiga siku-siku.

D. Materi Pembelajaran
Sains : Teknologi :

1) Faktual : 1. Menggunakan penggaris


Peralatan gambar teknik merupaga sebuah 2. Menggunakan jangka
kelengkapan media yang digunakan untuk 3. Menggunakan Pensil
menyampaikan sebuah pendapat maupun desain 4. Menggunakan Mal
dalam bidang gambar teknik. 5. Menggunakan Penghapus
6. Menggunakan kertas
2) Konseptual :
Nama alat
Fungsi alat

3) Prosedural :
-fungsi alat gambar tengnik sesuai ISO
- Cara penggunaan alat sesuai ISO

4. Metakognitif :
Mengembangkan penggunaan alat agar hasil
gambar lebih baik dan sesuai dengan ISO
Enjiniiring Matematika:
1. Menggunakan peralatan dan kelengkapan
gambar teknik dengan bimbingan guru 1. Membuat sudut 30°
peserta didik memahami dan dapat mengenali 2. Membuat sudut 45°
berbagai peralatan dan kelengkapan gambar 3. Membuat sudut 60°
manual sesuai dengan tujuan penggambaran
secara teliti/cermat
2. Menggunakan peralatan dan kelengkapan
gambar teknik secara aktif, kreatif, jujur dan
bertanggung jawab

3. Meraut pensil.

4. Membuat sebuah sudut 30°,45°,60°


menggunakan salah satu sudut penggaris
segitiga siku-siku

E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintifik
 Model Pembelajaran : Penemuan (Discovery) dengan Sintaks Discovery
Learning
 Metode : Pemaparan, Tanya Jawab, Pemberian Tugas/Diskusi, dan Presentasi

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : LCD proyektor, Laptop, Bahan paparan power point

F.07.112 Rev. 00 Tgl. 01.09.17


2. Alat / bahan : Alat gambar teknik
3. Sumber Belajar : Buku Siswa, Buku Pegangan Guru, Internet, Nara
sumber/praktisi di lapangan
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke-1

SINTAK
MODEL ALOKASI
KEGIATAN DISKRIPSI KEGIATAN
PEMBEL WAKTU
AJARAN
Pendahuluan 1. Mengkondisikan ruang kelas dan kesiapan siswa 15 menit
2. Membuka pelajaran / salam
3. Perkenalan dengan siswa baru.
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran.
5. Menjelaskan manfaat materi yang akan dipelajari
dalam kehidupan sehari-hari.
6. Menyampaikan garis besar materi/tugas yang
harus diselesaikan.
7. Menginformasikan penilaian pengetahuan, dan
keterampilan).
Inti Fase 1 8. Peserta didik mengamati materi yang dipaparkan 150 menit
guru melalui LCD Proyektor sambil mengamati
Reflection
peralatan dan kelengkapan gambar teknik.
9. Siswa mengamati dan memperhatikan yang
dipaparkan guru melalui LCD Proyektor sambil
mengenali peralatan serta kelengkapan gambar
teknik: Penggaris, Jangka, Pensil, Mal, Penghapus,
Kertas
Fase 2 : 10. Peserta didik mengerjakan lembar
kerja/tugas secara individu terkait mengenali
Research
peralatan dan kelengkapan gambar teknik.
11. Peserta didik diskusi kelompok dengan
menuliskan pertanyaan/masalah secara
individulalu kelompok kerja sambil menggali
informasi melalui berbagai sumber untuk
menemukan jawabannya.
Fase 3 : 12. Dengan steategi yang tepat, peserta didik
Discovery menentukan langkah penggunaan kelengkapan
gambar teknik: Penggaris, Jangka, Pensil, Mal,
Penghapus, Kertas
Fase 4 : 13. Peserta didik merangkum hasil diskusi tentang
Applicatio mengenali peralatan serta kelengkapan gambar
n teknik: Penggaris, Jangka, Pensil, Mal, Penghapus,
Kertas
Fase 5 : 14. Peserta didik mempresentasikan
15. hasil diskusi kelompok untuk dibahas/ditanggapi
Communi
16. peserta didik kelompok lain
cation
17. penjelasan tambahan oleh guru.
Penutup 18. Membuat rangkuman/simpulan pelajaran dengan 15 menit
melibatkan siswa
19. Cek ketercapaian penyelesaian tugas siswa,
umpan balik dan arahan/motivasi
20. Menyampaikan tindak lanjut pembelajaran
dan layanan remidial/pengayaan
21. Menginformasikan materi/tugas pertemuan yang
akan datang
22. Menutup pelajaran dengan salam

F.07.112 Rev. 00 Tgl. 01.09.17


Pertemuan ke-2

SINTAK
MODEL ALOKASI
KEGIATAN DISKRIPSI KEGIATAN
PEMBEL WAKTU
AJARAN
Pendahuluan 1. Mengkondisikan ruang kelas dan kesiapan 15 menit
siswa
2. Membuka pelajaran / salam
3. Perkenalan dengan siswa baru.
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran.
5. Menjelaskan manfaat materi yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
6. Menyampaikan garis besar materi/tugas yang
harus diselesaikan.
7. Menginformasikan penilaian pengetahuan, dan
keterampilan).
Inti Fase 1 8. Peserta didik mengamati materi yang 150 menit
dipaparkan guru melalui LCD Proyektor sambil
Reflection
Siswa mengamati dan memperhatikan materi
yang dipaparkan guru melalui LCD Proyektor
sambil membedakan peralatan dan
kelengkapan gambar teknik: Penggaris,
Jangka, Pensil, Mal, Penghapus, Kertas.
Fase 2 : 9. Peserta didik mengerjakan lembar kerja/tugas
secara individu terkait membedakan peralatan
Research
serta kelengkapan gambar teknik:Penggaris,
Jangka, Pensil,Mal, Penghapus, Kertas
Fase 3 : 10. Peserta didik diskusi kelompok dengan
menuliskan pertanyaan/masalah yang ditemui
Discovery
secara individu lalu mendiskusikannya dengan
kelompok kerja sambil menggali informasi
melalui berbagai sumber untuk
menemukan jawabannya
Fase 4 : 11. Peserta didik merangkum hasil diskusi
membedakan peralatan serta
Applicatio
kelengkapan gambar teknik:Penggaris,Jangka,
n
Pensil,Mal, Penghapus, Kertas
Fase 5 : 12. Peserta didik mempresentasikan rangkuman
hasil diskusi kelompok untuk dibahas/ditanggapi
Communi
peserta didik kelompok lain serti
cation
diberi penjelasan tambahan oleh guru
Penutup 13. Membuat rangkuman/simpulan pelajaran 15 menit
dengan melibatkan siswa
14. Cek ketercapaian penyelesaian tugas siswa,
umpan balik dan arahan/motivasi
15. Menyampaikan tindak lanjut pembelajaran dan
layanan remidial/pengayaan
16. Menginformasikan materi/tugas pertemuan
yang akan datang
17. Menutup pelajaran dengan salam

Pertemuan ke-3

SINTAK
MODEL ALOKASI
KEGIATAN DISKRIPSI KEGIATAN
PEMBEL WAKTU
AJARAN
Pendahuluan 1. Mengkondisikan ruang kelas dan kesiapan 15 menit
siswa
2. Membuka pelajaran / salam

F.07.112 Rev. 00 Tgl. 01.09.17


3. Review materi/tugas pelajaran pertemuan
sebelumnya dan informasi singkat materi yang
akan dipelajari.
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran.
5. Menjelaskan manfaat materi yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
6. Menyampaikan garis besar materi/tugas yang
harus diselesaikan.
7. Menginformasikan penilaian (sikap,
pengetahuan, dan keterampilan).
Inti Fase 1 8. Peserta didik mengamati materi yang 150 menit
dipaparkan guru melalui LCD Proyektor sambil
Reflection
mengamati/berlatih menjalankan program pada
komputer siswa tentang menggunakan salah
satu sudut penggaris segitiga siku-siku untuk
membuat sebuah sudut 30°,45°,60° .
Fase 2 : 9. Peserta didik mengerjakan lembar kerja/tugas
secara individu terkait menggunakan salah satu
Research
sudut penggaris segitiga siku-siku untuk
membuat sebuah sudut 30°,45°,60° .
Fase 3 : 10. Peserta didik diskusi kelompok dengan
menuliskan pertanyaan/masalah yang ditemui
Discovery
secara individu lalu mendiskusikannya dengan
kelompok kerja sambil
menggaliinformasi melalui berbagai
sumber untuk menemukan jawabannya.
Fase 4 : 11. Peserta didik merangkum hasil diskusi tentang
menggunakan salah satu sudut penggaris
Applicatio
segitiga siku-siku untuk membuat sebuah sudut
n
30°,45°,60° .
Fase 5 : 12. Peserta didik mempresentasikan
rangkuman hasil diskusi kelompok untuk
Communi
dibahas/ditanggapi peserta didik kelompok
cation
lain serta diberi penjelasan tambahan
oleh guru
Penutup 13. Membuat rangkuman/simpulan pelajaran 15 menit
dengan melibatkan siswa
14. Cek ketercapaian penyelesaian tugas siswa,
umpan balik dan arahan/motivasi
15. Ulangan Harian (Pengetahuan)
16. Menyampaikan tindak lanjut pembelajaran dan
layanan remidial/pengayaan
17. Menginformasikan materi/tugas pertemuan
yang akan datang
18. Menutup pelajaran dengan salam

I. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian: pengamatan, tes tertulis
2. Prosedur Penilaian:
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
1. a. Sikap selama proses Observasi/Pengamatan Sikap Lembar penilaian
pembelajaran pengamatan sikap oleh
berlangsung guru, teman, dan dirisendiri
(InstrumenTerlampir)
2. Tugas Tugas, tes tulis, tes lisan,.
Menyelesaikan soal-soal Tugas (InstrumenTerlampir)
materi pokok secara
mandiri

F.07.112 Rev. 00 Tgl. 01.09.17


No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Instrumen Penilaian
3. Penalaran Lembar penilaian
Hasil kerja memperbaiki pengamatan keterampilan
kerusakan sistem Observasi/Pengamatan praktek/proyek/penalaran
kelistrikan Psikomotorik (InstrumenTerlampir)
a.

Tulungagung, 15 juli 2019


Mengetahui :
Kepala SMK “SORE” Tulungagung, Guru Mata Pelajaran,

Drs. MASDUGI. HADI IMAM SAHROWI, S.Pd.


NIP. - NIP.

F.07.112 Rev. 00 Tgl. 01.09.17

Anda mungkin juga menyukai