Anda di halaman 1dari 1

MONITORING PASIEN

SELAMA RUJUKAN
Nomor : 440/
/PKM.SKJ/SOP
.VIII/2019
SOP No. Revisi :
Tgl Terbit :
Halaman :1
dr. Jhoni Effensyah
Puskesmas
NIP. 19831027 201101 1 002
Rawat Inap Sukaraja

A. Pengertian Monitoring pasien selama rujukan adalah selama proses rujukan pasien
secara langsung, staf yang kompeten terus memonitor kondisi pasien.
B. Tujuan Terlaksananya prosedur monitoring pasien selama proses rujukan
dengan benar, untuk keamanan dan keselamatan pasien pada waktu
dirujuk.
C. Indikasi Dilakukan pada pasien-pasien yang dalam proses di rujuk.
D. Persiapan Alat 1. Handscoon
2. Tensimeter
3. Termometer
4. Tabung Oksigen
E. Prosedur/Langkah
1. Perawat yang melakukan monitoring harus mempunyai sertifikat
langkah
BLS/ PPGD/ BTCLS.
2. Perawat mencatat segala perubahan kondisi pasien selama proses
rujukan dalam rekam medis.
3. Kondisi yang dicatat antara lain : kesadaran, nadi, tensi, respiratory
rate, dan suhu.
F. Evaluasi Cek keadaan tanda-tanda vital pasien selama proses rujukan
G. Unit terkait
1. Ambulance
2. Perawat / dokter

H. Referensi file:///C:/Windows/system32/config/systemprofile/Downloads/kupdf.net
_754-ep-1-sop-monitoring-pasien-selama-proses-rujukan.pdf
I. Dokumen Terkait UU No. 38 Tahun 2014 tentang Keperawatan
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 17 Tahun 2013 tentang Izin
dan Penyelenggaraan Praktik Perawat
Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia (SDKI)
Standar Luaran Keperawatan Indonesia (SLKI)
Standar Intervensi Keperawatan Indonesia (SIKI)
J. Rekam Historis
No Yang Isi Perubahan Tanggal mulai
diubah diberlakukan
1.

Anda mungkin juga menyukai