Anda di halaman 1dari 3

EDUKASI PENCEGAHAN

ASPIRASI PADA ANAK DAN


DEWASA
No.Dokumen : 440/ /PKM
SKJ/SOP.VII /2018
SOP No. Revisi :1
Tanggal Terbit : 02 Januari 2018
Halaman : 1/6
UPT. Puskesmas dr. Jhoni Effensyah
Rawat Inap Sukaraja NIP. 19831027 201101 1 002
A. Pengertian Aspirasi adalah kondisi di mana ada suatu benda yang masuk ke saluran
pernapasan Anda. Benda asing ini umumnya dapat berupa makanan, air liur,
atau atau cairan perut saat Anda memuntahkan makanan. Ini biasa terjadi
pada orang dewasa, bayi, dan orang-orang yang mengalami kesulitan
menelan atau mengendalikan lidah, contohnya orang yang terkena stroke.
B. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah eukasi pencegahan aspirasi pada
anak dan dewasa.
C. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Tentang Kebijakan Pelayanan Klinis di Puskesmas
Rawat Inap Sukaraja Bandar Lampung No. 440/ /PKM/SKJ/SOP.VII
/2018
D.Referensi https://hellosehat.com/hidup-sehat/tips-sehat/bahaya-aspirasi-paru-paru/
E. Prosedur/Langkah CARA PENCEGAHAN ASPIRASI PADA ANAK
langkah  1. Pastikan mereka memiliki postur yang benar selama waktu makan
 2. Membuat cairan yang lebih kental untuk diminum sesuai dengan
 rekomendasi dokter.
 3. Melatih anak-anak anda untuk menelan
 4. Mengubah jenis makanan jadi lebih mudah ditelan
 5. Hindari memberikan botol berisi susu/ASI kepada bayi yang sedang
 berbaring.

CARA PENCEGAHAN ASPIRASI PADA DEWASA


 1. Istirahat dulu sebelum memulai makanan Anda, jangan terburu-buru ketika
 makan
 2. Makan makanan yang sudah dipotong kecil-kecil
 3. Pastikan makanan sudah tertelan sepenuhnya sebelum minum air
 4. Duduk tegak 90 derajat saat makan
 5. Pilih jenis makanan yang lebih mudah dikunyah dan ditelan
 6. Berlatih teknik mengunyah dan menelan yang benar agar tidak gampang
 tersedak
 7. Kunjungi dokter gigi Anda secara teratur, untuk mengetahui masalah gigi
 yang bisa memicu kondisi aspirasi
 8. Hindari menggunakan obat penenang atau obat yang membuat kondisi
 mulut kering sebelum makan (menurunkan produksi air liur).

F. Bagan Alir CARA PENCEGAHAN ASPIRASI PADA ANAK


Pastikan mereka memiliki postur yang benar
selama waktu makan
 Membuat cairan yang lebih kental untuk diminum
sesuai dengan rekomendasi dokter.

Melatih anak-anak anda untuk menelan

 Mengubah jenis makanan jadi lebih mudah


ditelan

 Hindari memberikan botol berisi susu/ASI


kepada bayi yang sedang berbaring.

CARA PENCEGAHAN ASPIRASI PADA DEWASA

 Istirahat dulu sebelum memulai makanan


Anda, jangan terburu-buru ketika makan

Makan makanan yang sudah dipotong


kecil-kecil

Pastikan makanan sudah tertelan sepenuhnya


sebelum minum air

Duduk tegak 90 derajat saat makan

 Pilih jenis makanan yang lebih mudah


dikunyah dan ditelan

 Berlatih teknik mengunyah dan menelan yang benar


agar tidak gampang tersedak

 Kunjungi dokter gigi Anda secara teratur, untuk


mengetahui masalah gigi yang bisa memicu kondisi
aspirasi

 Hindari menggunakan obat penenang atau obat


yang membuat kondisi mulut kering sebelum
makan (menurunkan produksi air liur).
G. Hal- hal yang perlu Keadaan umum
diperhatikan
Tanda vital
H. Unit Terkait Rawat Inap, MTBS dan UGD
I. Dokumen Terkait UU No. 38 Tahun 2014 tentang Keperawatan
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 17 Tahun 2013 tentang Izin dan
Penyelenggaraan Praktik Perawat
Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia (SDKI)
Standar Luaran Keperawatan Indonesia (SLKI)
Standar Intervensi Keperawatan Indonesia (SIKI)
J. Rekam Historis
No Yang Isi Perubahan Tanggal mulai
diubah diberlakukan
1.

Anda mungkin juga menyukai