Anda di halaman 1dari 4

TUGAS AKHIR MODUL 4

Di suatu kelas terdapat 30 siswa dengan rincian :


1. Jumlah laki-laki 20 orang, jumlah perempuan 10 orang
2. Status sosial 50% adalah anak dari pekerja buruh pabrik, 20 % PNS, dan 10 % adalah
pedagang, 20% adalah pegawai swasta/BUMN
3. Minat siswa 50% pada kegiatan olahraga, 10% pada aspek akademis, 20% pada
kegiatan seni, dan 20% pada aspek ketrampilan
4. Kemampuan siswa 40% pada batas bawah, 40% pada batas menengah, dan 20% pada
batas tinggi
5. Preferensi belajar 40% kinestetik, 30% visual, 30% auditory

Pertanyaan
1. Bagaimana cara mengelola kelas dan mengakomodasi pembelajaran dengan karakteristik
tersebut diatas (ambil 1sub tema pembelajaran/ 1 mapel)
2. Bagaimana mengembangkan kecerdasan majemuk dengan karakteristik diatas (ambil
1sub tema pembelajaran/ 1 mapel)

Jawaban
1. Pengelolaan kelas dan mengakomodasi pembelajaran dapat dilihat pada scenario
pembelajaran berikut :

SKENARIO PEMBELAJARAN

Sekolah : SMA Pasundan 1 Cimahi


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : XI/2
Materi Pokok : Procedure Text
Alokasi Waktu : 2 X 45 menit
Komptensi Inti (KI) : KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
Komptensi Dasar (KD) : 3.6 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan dari teks prosedur berbentuk manual dan kiat-kiat (tips),
sesuai dengan konteks penggunaannya
4.9 Menangkap makna teks prosedur, lisan dan tulis, berbentuk
manual dan kiat-kiat (tips).

1
4.10 Menyusun teks prosedur, lisan dan tulis dalam berbentuk
manual terkait kiat-kiat (tips), dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
Strategi Pembelajaran : Cooperative Learning

Model Pembelajaran :

Kegiatan Awal

ALOKA
KEGIATAN GURU KEGIATAN SISWA SI
WAKTU
Guru memberi salam pada siswa Siswa merespon salam guru 2’
Guru mengecek kehadiran Siswa merespon guru mengecek 2’
kehadiran
Guru memberikan small chat tentang Siswa memberikan respon terhadap 10’
Procedure Text menampilkan satu small chat tentang Procedure Text,
contoh gambar food or beverage menyimak gambar food or beverage
menggunakan LCD projector. dari LCD projector, menjawab leading
Kemudian guru memberikan leading questions dari guru dan menyimak
questions berikut : video food or beverage.
- What picture is it?
- What kind of things that
we need to make it?
- How can we make it?
Kemudian guru menampilkan video
tentang cara membuat food or
beverage tersebut.

Kegiatan Inti

ALOKA
KEGIATAN GURU KEGIATAN SISWA SI
WAKTU
Guru membuat 5 kelompok yang Siswa membuat 5 kelompok yang 3’
masing-masing kelompok terdiri dari masing-masing kelompok terdiri dari
semua karakteristik tersebut di atas. semua karakteristik tersebut di atas.
Seperti : gender (4 laki-laki dan 2 Seperti : gender (4 laki-laki dan 2 Gender
perempuan, status social, minat, perempuan, status social, minat,
kemampuan dan gaya belajar yang kemampuan dan gaya belajar yang
berbeda-beda. berbeda-beda.
Guru memberikan kartu berisi gambar Siswa mengamati kartu berisi gambar 2’
food and beverage yang berbeda pada food and beverage yang berbeda-
Kecerdasan visual
setiap kelompok yang tidak boleh beda di setiap kelompok yang tidak spasial
diketahui kelompok lain dan meminta boleh diketahui kelompok lain.
siswa untuk melakukan tanya jawab
tentang apa saja bahan dan alat yang
dibutuhkan untuk membuat food and
beverage yang ada pada gambar di
kartu tersebut.
Guru mengamati siswa yang Siswa yang melakukan tanya jawab 5’
melakukan tanya jawab tentang apa tentang apa saja bahan dan alat yang

2
saja bahan dan alat yang dibutuhkan dibutuhkan untuk membuat food and
untuk membuat food and beverage beverage yang ada pada gambar di
yang ada pada gambar di kartu kartu tersebut.
tersebut.
Guru mengamati siswa berdiskusi Siswa berdiskusi tentang cara untuk 10’
tentang cara untuk membuat food and membuat food and beverage yang
beverage yang ada pada gambar di ada pada gambar di kartu tersebut. Kecerdasan Bahasa
kartu tersebut.
Guru memandu siswa untuk Siswa melakukan metode Guessing 10’
melakukan metode Guessing Game Game dengan menyebutkan jenis
dengan menyebutkan jenis bahan dan bahan dan cara membuatnya pada
cara membuatnya pada kelompok kelompok tersebut dan kelompok lain
Minat rendah,
tersebut dan kelompok lain harus bisa harus bisa menebak gambar food and
menebak gambar food and beverage beverage tersebut.
tersebut.
Guru meminta siswa Siswa mempresentasikan hasil kerja 15’
mempresentasikan hasil kerja kelompoknya di depan kelas dan
kelompoknya di depan kelas dan memajangnya. Kecerdasan Bahasa
memajangnya.
Guru meminta siswa pada setiap Siswa pada setiap kelompok memberi 5’
kelompok memberi komentar pada komentar pada hasil karya kelompok
hasil karya kelompok lain. lain.
Guru meminta siswa secara individu Siswa secara individu membuat 15’
membuat ProcedureText tentang ProcedureText tentang makanan dan
makanan dan minuman favorit mereka. minuman favorit mereka.
Minat rendah, jadi
bebas

Kegiatan Penutup

ALOKA
KEGIATAN GURU KEGIATAN SISWA SI
WAKTU
Guru meminta siswa untuk menulis Siswa menulis refleksi diri. 5’
refleksi diri.
Guru menyimpulkan pelajaran hari ini Siswa menyimpulkan pelajaran hari ini 3’
bersama dengan siswa. bersama dengan guru.
Salam penutup Salam penutup 2’

Setelah kelompok terbentuk maka siswa kan diminta untuk

- Melihat contoh gambar tiap kelompok.


(Siswa yang mempunyai gaya belajar visual yang akan lebih menguasai materi
dengan baik)

- Siswa diminta untuk berdiskusi dan presentasi.


(Maka siswa yang mempunyai kecerdasan bahasa, kemampuan menggunakan kata,
baik itu verbal maupun tulisan, termasuk keahlian berbahasa sangat penting pada
bagian ini.)

2. Bagaiman mengembangkan kecerdasan majemuk dengan karakteristik di atas.


Saya berusaha untuk mengajarkan kecerdasan majemuk kepada siswa, yaitu :

3
- Mengamati gambar dan video, disini saya ingin mengajarkan tentang
kecerdasan visual spasial. Agar siswa belajar dengan melihat, mengamati,
mengenali wajah-wajah, benda-benda, warna, detail-detail, dan
pemandangan.
- Mempresentasikan hasil diskusinya, disini saya ingin mengajarkan tentang
kecerdasan kinestetis. Agar siswa yang mempunyai gaya belajar auditori dan
visual juga mengasah kemampuan kinestetis mereka.

Anda mungkin juga menyukai