Anda di halaman 1dari 9

REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG

PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 1

MANUAL BOOK
FOR LED LEVEL INDICATOR
TANGKI NIRA JERNIH
(LI 404)
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 2

1. Deskripsi..............................................................................................................3

2. Electrode Unit.......................................................................................................3

2.1Sistem Sensor.......................................................................................................3
2.2Input & Output Sensor............................................................................................3

3. Kontroller Unit......................................................................................................4

3.1Elektronik Board (PCB)............................................................................................5


3.2Input & Output Board.............................................................................................5
3.3Power Supply........................................................................................................6

4. Display Unit..........................................................................................................6

4.1LED Display...........................................................................................................7
4.2Input & Output Display...........................................................................................7

5. Konfigurasi Sistem..................................................................................................8

6. Pemasangan SIstem...............................................................................................9
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 3

1. Deskripsi
Pengukur Level adalah alat untuk mengukur ketinggian dengan batasan ketinggian
tertentu. Misalnya, level meter pada tangki nira, berguna untuk mengukur ketinggian nira
dalam tangki dengan satuan panjang maupun presentase. Pengukuran dapat menggunakan
beberapa metode.
LED Level Indicator merupakan Level Indicator yang menggunakan pipa tembaga
sebagai sensor (electrode) dan sebagai inputan kontroller untuk mengeluarkan data ke
display. Digunakan 6 pipa tembaga sebagai parameter ketinggian nira dan 1 tembaga
sebagai grounding (com)
Display menggunakan LED bar dengan 6 level sesuai sensor tembaga yang digunakan.
Display LED menggunakan LED berwarna hijau, kuning, dan merah. LED dapat
mempresentasikan ketinggian nira atau persentase dari volume tangki.

2. Electrode Unit
Electrode unit merupakan sensor yang digunakan untuk mengetahui level ketinggian
atau volume tangki, electrode berjumlah 7 buah tembaga. 6 tembaga sebagai sensor 6 level
dan 1 tembaga sebagai grounding/ com.
2.1 Sistem Sensor
Sensor electrode ini akan memberikan sinyal ke kontroller apabila sensor level ini
mengenai nira, nira akan menjadi penghantar antara com/grounding ke level sensor.
2.2 Input & Output Sensor
Input dari level indicaror ini adalah ketinggian nira yang menyentuh sensor electrode, dan
ada 6 level sensor.
OUTPUT
 Grounding LED (COM) : GND, connect to GND controller
 LED 1 : connect to LED 1/ OUTPUT 1 controller
 LED 2 : connect to LED 2/ OUTPUT 2 controller
 LED 3 : connect to LED 3/ OUTPUT 3 controller
 LED 4 : connect to LED 4/ OUTPUT 4 controller
 LED 5 : connect to LED 5/ OUTPUT 5 controller
 LED 6 : connect to LED 6/ OUTPUT 6 controller
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 4

Electrode Tembaga

3. Kontroller Unit
Kontroller digunakan sebagai pengubah sinyal dari sensor menjadi sinyal untuk display
LED. Kontroller diletakan di Box tersendiri diluat tangki.
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 5

3.1 Elektronik Board (PCB)


PCB (printed circuit board) menggunakan PCB custom double layer. Dengan ukuran
15 cm X 10 cm

PCB Kontroller
3.2 Input & Output Board

INPUT
 GND : Tembaga (Electrode) grounding (COM)
 SENSOR 1/ INPUT 1 : Tembaga (Electrode) 1 (Low 1)
 SENSOR 2/ INPUT 2 : Tembaga (Electrode) 2 (Low 2)
 SENSOR 3/ INPUT 3 : Tembaga (Electrode) 3 (Medium 1)
 SENSOR 4/ INPUT 4 : Tembaga (Electrode) 4 (Medium 2)
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 6

 SENSOR 5/ INPUT 5 : Tembaga (Electrode) 5 (High 1)


 SENSOR 6/ INPUT 6 : Tembaga (Electrode) 6 (High 2 + Alarm)

OUTPUT
 GND : Grounding LED (COM)
 LED 1/ OUTPUT 1 : LED 1 (Low 1), berwarna hijau
 LED 2/ OUTPUT 2 : LED 2 (Low 2), berwarna hijau
 LED 3/ OUTPUT 3 : LED 3 (Medium 1), berwarna kuning
 LED 4/ OUTPUT 4 : LED 4 (Medium 2), berwarna kuning
 LED 5/ OUTPUT 5 : LED 5 (High 1), berwarna Merah
 LED 6/ OUTPUT 6 : LED 6 (High 2), berwarna Merah

3.3 Power Supply

Power supply 12VDC 3A

Power Supply menggunakan PS 12 VDC 3A


Input : 220 VAC
Output : 12 VDC 3 A

4. Display Unit
Display Unit menggunakan LED Display dengan 6 buah LED bar. Tiap LED bar
menggunakan 3 x 5 buah LED. Ukuran display 2700 mm x 150 mm x 80 mm , sesuai dengan
ketinggian tangki. Display diletakan diluar tangki dan dengan posisi vertikal.
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 7

4.1 LED Display

Display LED
4.2 Input & Output Display
Input LED merupakan output dari kontroller, dan Output LED adalah nyala lampu jika
electrode/ sensor mengenai nira.
INPUT
 COM : GND, connect to GND controller
 LED 1 : Input 1, connect to LED 1/ OUT 1 controller
 LED 2 : Input 2, connect to LED 2/ OUT 2 controller
 LED 3 : Input 3, connect to LED 3/ OUT 3 controller
 LED 4 : Input 4, connect to LED 4/ OUT 4 controller
 LED 5 : Input 5, connect to LED 5/ OUT 5 controller
 LED 6 : Input 6, connect to LED 6/ OUT 6 controller
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 8

OUTPUT
 LED 1 : Nyala hijau
 LED 2 : Nyala hijau
 LED 3 : Nyala kuning
 LED 4 : Nyala kuning
 LED 5 : Nyala merah
 LED 6 : Nyala merah dan Alarm

5. Konfigurasi Sistem

Block Diagram Sistem

Sensor : 6 tembaga level sensor & 1 tembaga COM


Kontroller : Rangkaian kontrol
Power Supply : 12 VDC 3A
LED Display : 6 LED Bar (output dari kontroller)
Alarm : 12VDC (Output dari kontroller)
REVITALISASI PABRIK GULA RENDENG
PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IX

MANUAL BOOK Halaman 9

6. Pemasangan SIstem
Pemasangan keseluruhan sistem dapat dilakukan disetiap unit
1. Unit Sensor
 Bersihkan tembaga sebelum dipasang
 Pastikan ukuran dan posisi tembaga sudah tepat, teflon sudah terkunci
dengan tangki
 Pastikan kabel sudah terhubung dengan tembaga satu per satu

2. Unit Kontroller
 Pastikan board kontroller berjalan dengan benar sebelum dipasang pada
panel kontroller

3. Unit LED Display


 Pastikan LED dapat bekerja dengan benar sebelum dipasang pada tempatnya
(tes menggunakan tegangan 12V)

4. Wiring keseluruhan sistem


 Lakukan wiring dari sensor (kabel sensor) ke kontroller
 Lakukan wiring dari kontroller ke LED Display
 Pasang power 220 VAC ke kontroller
 Tes sistem yang terpasang

Anda mungkin juga menyukai