Anda di halaman 1dari 3

1

PANDUAN PRAKTIKUM HISTOLOGI


MODUL NEUROSCIENCE
2007
dr. Ahmad Aulia Jusuf, Ph.D
Bagian Histologi FKUI

Praktikum histologi modul neurosains akan dilaksanakan dalam 2 kali pertemuan pada
minggu ke -2 dan 3 sesuai dengan jadwal yang sudah di atur dalam buku Pedoman Kerja
Mahasiswa (BPKM).

Sasaran Pembelajaran Terminal Praktikum Histologi adalah :


Mahasiswa Kedokteran semester 2 FKUI bila dihadapkan kepada preparat
histologi mampu mengidentifikasi dan menjelaskan struktur histologis normal jaringan
saraf pusat dan jaringan saraf tepi

Sasaran Pembelajaran Penunjang Praktikum Histologi Modul Neurosains adalah :

A. Susunan Saraf Pusat

Topik Preparat Tujuan Praktikum dan struktur yang harus dicari


Histologi

1. Medula spinalis Medula Mempelajari struktur histologis medulla spinalis


1. Substansia alba : serat saraf, selubung myelin
spinalis
2. Substansia grisea (daerah berbentuk kupu-kupu/ huruf H):
a. motor neuron (sel saraf motorik) : inti dan anak inti
b. perikaryon dan taju-tajunya, substansia Nissl (substansia
tigroid), axon Hillock, axon dan dendrit

2. Serebrum Serebrum A. Mempelajari sel saraf yang khas pada serebrum yaitu sel
Piramid termasuk perikaryon, akson dan dendrit

B. Mempelajari sel-sel neuroglia : astrosit protoplasmatik, astrosit


fibrosa, perivascular feet (end feet astrocyte), oligodendroglia
dan mikroglia

3. Serebelum Serebelum A. Mempelajari struktur histologis serebelum:


1. Korteks serebelum : lapis molecular, lapis sel Purkinje, dan
lapis granular
2. Medula: serat saraf dan selubung mielin

B. Mempelajari sel saraf yang khas pada serebelum yaitu sel


Purkinje termasuk inti dan anak inti, peikaryon, akson dan
dendrit

AAJ/Doc. PP Muskuloskeletal/ Histologi/2007


2

B. Susunan saraf tepi

Topik Sajian Histologi Tujuan Praktikum dan struktur yang harus dicari

1. Sel Ganglion Ganglion A. Mempelajari struktur sel ganglon termasuk


perikaryon, inti dan anak inti

B. Mempelajari sel-sel penyokong yaitu sel


satelit/sel kapsul/amfisit

2. Serat saraf tepi Potongan A. Mempelajri serat saraf


longitudinal serat
saraf tepi B. Mempelajari selubung mielin dan strukturnya:
selubung mielin, nodus Ranvier, sel Schwann
dan fibrosit

3. Gelendong otot (Muscle Gelendong otot Mempelajri struktur gelendong otot (muscle
spindle) (Muscle spindle) spindle):
+ serat otot intrafusal, serat saraf, pembuluh
darah, kapsul jaringan ikat, serat otot
ekstrafusal)

4. Cakram motorik (Motor Motor endplate Mempelajari strutur cakram motorik (motor
endplate) endplate) :
+ bagian ujung akson yang tak bermielin, taut
saraf-otot, serat otot rangka

5. Badan vater Paccini Kulit Mempelajari struktur Badan Vater Paccini:


(Paccini corpuscle) +kapsul jaringan ikat, lamel-lamel kolagen,
fibrosit, ujung serat saraf tak bermielin)

6. Badan Meissner Kulit Mempelajari struktur badan Meissner:


+ kapsul jaringan ikat, struktur berbentuk
kumparan yang dibuat dari serat-serat kolagen

7. Selubung jaringan ikat Potongan Mempelajari struktur selubung saraf perifer:


Melintang Serat +epineurium, perineurium, endoneurium
Saraf Perifer

Lingkup Praktikum
A. Jaringan Saraf Pusat
B. Jaringan Saraf Tepi

Waktu Praktikum

AAJ/Doc. PP Muskuloskeletal/ Histologi/2007


3

2 kali pertemuan selama 2 jam untuk tiap grup

Metoda Praktikum
A. Kuliah pengantar praktikum selama 20 menit
B. Praktikum mempelajari dan mengidentifikasi struktur histologi dengan
menggunakan mikroskop cahaya dengan bimbingan para pembimbing
praktikum
C. Membuat gambar sajian histologis yang dipelajari pada buku gambar

Sumber Daya Manusia


1 orang tutor untuk tiap grup dengan jumlah mahasiswa 8-10 mahasiswa/grup

Sarana dan Prasarana


A. Ruang praktikum histology
B. Preparat histologi
a. Medula spinalis
b. Serebrum (otak besar)
c. Serebelum (otak kecil)
d. Ganglion
e. Potongan longitudinal serat saraf tepi
f. Gelendong otot (Muscle spindle)
g. Cakram motorik (motor endplate)
h. Kulit
i. Potongan melintang serat saraf

Evaluasi
Ujian praktikum dengan metoda OSCE

Referensi
Jaringan Saraf dalam Buku Penuntun Praktikum Histologi, Wonodirekso S
(editor), Hal 49-59, PT Dian Rakyat, Jakarta, 2003

AAJ/Doc. PP Muskuloskeletal/ Histologi/2007

Anda mungkin juga menyukai