Anda di halaman 1dari 12

BAB IV

KALENDER PENDIDIKAN

A. Pengaturan Tentang Permulaan waktu Tahun Pelajaran


Permulaan tahun pelajaran 2017/2018 dimulai pada hari Senin tanggal 10
Juli 2017. Berturut-turut selama tiga hari sampai dengan hari Rabu tanggal 13
Juli 2017 adalah hari pertama sekolah yang diisi dengan kegiatan pengenalan
lingkungan sekolah bagi siswa baru kelas I (satu) dan persiapan untuk belajar
bagi siswa kelas II sampai kelas VI.

Secara rinci kegiatan pada permulaan tahun pelajaran 2017/2018 adalah


sebagai berikut :

1. Senin tanggal 10 Juli 2017 hari pertama sekolah diisi dengan Pelaksanaan
kegiatan Upacara Bendera yang lansung dipimpin oleh Kepala Sekolah
sebagai pembina upacara, setelah itu para siswa diberi pengumuman untuk
membawa perlengkapan gotong royong seperti, ember, kertas koran, kain lap.
Kemudian di adakan rapat majelis guru dipimpin oleh Kepala Sekolah dalam
rangka persiapan menghadapi proses belajar mengajar tahun pelajaran
2017/2018 dan perkenalan dengan siswa baru kelas I (satu).
2. Selasa pada tanggal 11 Juli 2017 diisi dengan kegiatan masing-masing guru
membuat dan menyiapkan segala bentuk perangkat administrasi kelas dan
pembelajaran, pengenalan lingkungan bagi siswa baru serta pembenahan
ruangan kelas dan perkarangan oleh masing-masing murid pada tingkatannya
yang dibimbing oleh guru kelas masing-masing.
3. Rabu pada tanggal 12 Juli 2017 diisi dengan melanjutkan kegiatan hari selasa
12 Juli 2017 bagi kelas yang belum selesai melanjutkan pembenahan kelas
4. Kamis pada tanggal 13 Juli 2017 dimulai kegiatan pembelajaran secara efektif
dan dilaksanakan di setiap tingkat kelas berdasarkan jadwal atau daftar
pelajaran yang telah disusun oleh masing-masing guru kelas bersama guru
bidang study.
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan di Sekolah Dasar Negeri 33
Koto Baru Kecamatan Kubung Kabupaten Solok berjalan berpedoman
sepenuhnya kepada Kalender Pendidikan yang telah disusun dan disahkan oleh
Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Solok.

129
Kelender pendidikan disusun dan disesuaikan setiap tahun oleh sekolah
untuk mengatur waktu kegiatan pembelajaran. Pengaturan waktu belajar
mengacu kepada standar isi dan disesuaikan dengan kebutuhan daerah,
karakteristik sekolah, kebutuhan peserta didik dan masyarakat, serta ketentuan
dari pemerintah / pemerintah daerah

B. Pengaturan Waktu Belajar Efektif


a. Minggu efektif belajar adalah jumlah minggu kegiatan pembelajaran di
luar waktu libur untuk setiap tahun pelajaran pada setiap satuan
pendidikan.
b. Waktu pembelajaran efektif adalah jumlah jam pembelajaran setiap
minggu yang meliputi jumlah jam pembelajaran untuk seluruh mata
pelajaran termasuk muatanlokal (kurikulum tingkat daerah), ditambah
jumlah jam untuk kegiatan lain yang dianggap penting oleh satuan
pendidikan.
C. Pengaturan Waktu Libur
Penetapan waktu libur dilakukan dengan mengacu pada ketentuan
yang berlaku tentang hari libur, baik nasional maupun daerah.Waktu libur
dapat berbentuk jedatengah semester, jeda antar semester, libur akhir tahun
pelajaran, hari libur keagamaan, hari libur umum termasuk hari-hari besar
nasional, dan hari libur khusus.
Tabel 1: Alokasi Waktu pada Kalender Pendidikan

NO KEGIATAN ALOKASI KETERANGAN


WAKTU
1. Minggu efektif Min 34 minggu Digunakan untuk kegiatan
belajar danmaks 38 pembelajaran efektif pada setiap
minggu satuan pendidikan
2. Jeda tengah Maksimum 2 Satu minggu setiap semester
semester minggu
3. Jeda antar Maksimum 2 Antara semester I dan II
semester minggu
4. Libur akhir tahun Maksimum 3 Digunakan untuk penyiapan
pelajaran minggu kegiatan dan administrasi akhir dan
awal tahun pelajaran
5. Hari libur 2 – 4 minggu Daerah khusus yang memerlukan
keagamaan libur keagamaan lebih panjang
dapat mengaturnya sendiri tanpa
mengurangi jumlah minggu efektif

130
belajar dan waktu pembelajaran
efektif
6 Hariliburumum/n Maksimum 2 Disesuaikan dengan Peraturan
asional minggu Pemerintah
7 Hariliburkhusus Maksimum 1 Untuk satuan pendidikan sesuai
minggu dengan cirri kekhususan masing-
masing
8 Kegiatankhusus Maksimum 3 Digunakan untuk kegiatan yang
sekolah/madras minggu diprogramkan secara khusus oleh
ah sekolah/madrasah tanpa
mengurangi jumlah minggu efektif
belajar dan waktu

a. KetentuanUmum
1. Tahun Pelajaran 2017/2018 berlangsung dari tanggal 10 juli 2017 s/d 9
juni 2018
2. Semester satu berlangsung dari tanggal 10 Juli s/d 23 Desember 2017
3. Upacara pembukaan MOS (Masa Orientasi Siswa) tanggal 10 Juli 2017
4. Masa Orientasi Siswa (MOS) dilaksanakan tanggal 10 s/d 12 Juli 2017
5. Ulangan Umum semester satu tanggal 4 s/d 16 Desember 2017
6. Kegiatan Class Meeting dan persiapan penyerahan rapor tanggal 18 s/d
22 Desember 2017
7. PenyerahanRapor Semester satu tanggal 23 Desember 2017
8. Libur semester satu tanggal 25 Desember 2016 s/d 1 Januari 2018
9. Semester dua berlangsung tanggal 2 Januari s/ 9 Juni 2018
10. Libur awal Ramadhan berlangsung dari tanggal 2 s/d 5 Mei 2017
11. Khusus untuk kelas VI, perkiraan US/UN dan USBN sebagai berikut :
a. USBN SD/MI tanggal 7 s/d 9 Mei 2018
b. Pengumuman hasil UN mingguke 1Juni 2018
12. Ujian Semester dua tanggal 30 Meis/d 6Juni 2018
13. Kegiatan Class Meeting dan persiapan penyerahan Rapor tanggal 7 s/d
8 Juni 2018
14. Penyerahan Rapor semester dua tanggal 9 Juni 2018
15. Libur Hari Raya Idul Fitri tanggal 25 s/d 26 Juni 2018
16. Libur semester dua tanggal 18 Juni s/d 30 Juni 2018
17. Hari pertama sekolahTahun Pelajaran 2018/2019 tanggal 2 Juli 2018

131
b. Hari Libur
1. Tanggal 1 s/d 8 Juli 2017 cuti bersama IdulFitri 1438H
2. Tanggal 17 Agustus 2017 HUT RI
3. Tanggal 1 September 2017 IdulAdha 1438 H
4. Tanggal 21September 2017 tahun BaruHijriyah/ 1 Muharam 1439 H
5. Tanggal 1Desember 2017 Maulid Nabi Muhammad SAW
6. Tanggal 25 Desember 2017cuti bersama hari raya Natal
7. Tanggal 1 Januari 2018 tahun Baru Masehi
8. Hari-hari libur 2018 disesuaikan dengan kalender

D. Penjabaran Matrik Kalender Pendidikan Sekolah

Dasar penyusunan kalender pendidikan SDN 33 Koto Baru adalah


kalender yang dikeluarkan oleh dinas pendidikan Kabupaten Solok. Kalender
pendidikan SDN 33 Koto Baru Tahun Pelajaran 2017/ 2018 adalah sebagai
berikut:

KALENDER PENDIDIKAN

SD NEGERI 33 KOTO BARU KEC. KUBUNG T. P 2017/2018

JULI 2017

Libur Semester II
MINGGU 2 9 16 23 30 1-16
2016/2017

Kegiatan Awal Masuk


SENIN 3 10 17 24 31 10-12
Sekolah TP. 2017/ 2018

SELASA 4 11 18 25

RABU 5 12 19 26

KAMIS 6 13 20 27

JUM'AT 7 14 21 28

SABTU 1 8 15 22 29

HE = 16 HL = 12 Total Hari = 31

132
AGUSTUS 2017 Kegiatan

MINGGU 6 13 20 27 17 HUTRI

LOMBA PERINGATAN
SENIN 7 14 21 28 15-16
HUTRI

SELASA 1 8 15 22 29

RABU 2 9 16 23 30

KAMIS 3 10 17 24 31

JUM'AT 4 12 18 25

SABTU 5 13 19 26

HE = 26 HL = 5 Total Hari = 31

SEPTEMBER 2017 Kegiatan

MINGGU 3 10 17 24 1 Hari Raya IdulAdha

SENIN 4 11 18 25 21 Tahun Baru Hijriah

9 Kegiatan Pendidikan
5 12 19 26
SELASA Keluarga

RABU 6 13 20 27

KAMIS 7 14 21 28

JUM'AT 1 8 15 22 29

SABTU 2 9 16 23 30

HE = 23 HL = 6 Total Hari = 30

OKTOBER 2017 Kegiatan

Kegiatan/ Ulangan
MINGGU 1 8 15 22 29 2-7
Tengah Semester I

SENIN 2 9 16 23 30

SELASA 3 10 17 24 31

RABU 4 11 18 25

KAMIS 5 12 19 26

JUM'AT 6 13 20 27

SABTU 7 14 21 28

HE = 20 HL = 5 Total Hari = 31

133
NOVEMBER 2017 Kegiatan

MINGGU 5 12 19 26

SENIN 6 13 20 27

SELASA 7 14 21 28

RABU 1 8 15 22 29

KAMIS 2 9 16 23 30

JUM'AT 3 10 17 24

SABTU 4 11 18 25

HE = 26 HL = 4 Total Hari = 30

DESEMBER 2017 Kegiatan

Maulid Nabi
MINGGU 3 10 17 24 31 1
Muhammad SAW

Ulangan Akhir
SENIN 4 11 18 25 4-16
Semester I 2017/2018

SELASA 5 12 19 26 18-22 Claas Meeting

23 Penyerahan Buku
RABU 6 13 20 27
Lap.Pend (Raport)

KAMIS 7 14 21 28 25 Hari Raya Natal

26-30 Libur Semester I


JUM'AT 1 8 15 22 29
2017/2018

SABTU 2 9 16 23 30

HE = 1 HL = 12 Total Hari = 31

JANUARI 2018 Kegiatan

MINGGU 7 14 21 28 1 TahunBaru Masehi

2 Kegiatan Awal Masuk


SENIN 1 8 15 22 29
Sekolah Semester II

SELASA 2 9 16 23 30

RABU 3 10 17 24 31

KAMIS 4 11 18 25

JUM'AT 5 12 19 26

SABTU 6 13 20 27

134
HE = 26 HL = 5 Total Hari = 31

FEBRUARI 2018 Kegiatan

MINGGU 4 11 18 25 16 TahunBaru Imlek

SENIN 5 12 19 26

SELASA 6 13 20 27

RABU 7 14 21 28

KAMIS 1 8 15 22

JUM'AT 2 9 16 23

SABTU 3 10 17 24

HE = 23 HL = 5 Total Hari = 28

MARET 2018 Kegiatan

Ulangan Tengah
4 11 18 25 5-10
MINGGU Semester II

SENIN 5 12 19 26 18 Hari Raya Nyepi

SELASA 6 13 20 27

RABU 7 14 21 28

KAMIS 1 8 15 22 29

JUM'AT 2 9 16 23 30

3 10 17 2 31
SABTU 4

HE = 21 HL = 4 Total Hari = 31

APRIL 2018 Kegiatan

Ujiansekolah ( US) SD,


1 8 15 22 29 2-7
MINGGU SMP

IsraMi'raj Nabi Besar


SENIN 2 9 16 23 30 13
Muhammad SAW

Libur awal Ramadhan 1439


3 10 17 24 30
SELASA H

RABU 4 11 18 25

KAMIS 5 12 19 26

JUM'AT 6 13 20 27

135
SABTU 7 14 21 28

HE = 12 HL = 7 Total Hari = 30

MEI 2018 Kegiatan

MINGGU 6 13 20 27 1 Hari Buruh Nasional

Libur awal
7 14 21 28 2-5
SENIN Ramadhan1439 H

SELASA 1 8 15 22 29 10 Kenaikan Isa Al-Masih

Prediksi Ujian Nasional


2 9 16 23 30 7-19
RABU ( UN )

KAMIS 3 10 17 24 31 21-26 KegiatanRamadhan

JUM'AT 4 11 18 25 28-31 UjianAkhir Semester II

SABTU 5 12 19 26 29 Hari Raya Waisak

HE = 8 HL = 22 Total Hari = 31

JUNI 2018 Kegiatan

MINGGU 3 10 17 24 1 HariKesaktianPancasila

SENIN 4 11 18 25 7-8 Claas Metting

SELASA 5 12 19 26 2-6 Ujian Akhir Semester II

Penyerahan BukuLap.Pend
6 13 20 27 9
RABU (Raport)

KAMIS 7 14 21 28 11-14 Libur akhir Ramadhan1439 H

JUM'AT 1 8 15 22 29 15-16 Libur 1 Syawal/ Hari Raya IdulFitri

SABTU 2 9 16 23 30 18-30 Libur Semester II 2017/2018

HE = - HL = 23 Total Hari = 30

136
ANALISIS HARI BELAJAR EFEKTIF
KALENDER PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
SEMESTER JUM
-
LAH KEGIATAN
Selasa HAR

Kamis

Jumat

Sabtu
Senin

Rabu
BULAN
I

1- 8 Libur akhir semester II


Juli 3 2 2 3 3 3 16 10 Kegiatan Awal Masuk
sekolah TP.2017/2018

HUT KEMERDEKAAN
Agustus 4 4 4 4 4 4 24 17
RI

1 Hari Raya Idul Adha


Septemb
4 4 4 3 4 4 23 Tahun Baru Hijriah
er 21
1437 H

KegiatanUlangantenga
I

Oktober 4 4 3 3 3 3 20 2-7 h semester I


S E M E S T E R

TP/2017/2018

Novembe
4 4 5 5 4 4 - NIHIL
r 26

1 Maulid Nabi
Muhammad S.A.W.

4-16 Ulangan Akhir


Semester I

Desembe 18-22 Claas metting


- - - - - 1 1
r 23 Pembagian rapor
semester I

25 Hari raya Natal

26-30 Libur semester I


TP.2017/2018

JUMLAH 19 18 18 18 18 19 110

137
JUM-

SEMESTER
LAH KEGIATAN

Sabtu
Senin

Selas

Juma
Rabu

Kami
BULAN HARI

s
t
1 Tahun Baru Masehi
Januari 4 5 5 4 4 4 26 2 Kegiatan Awal Masuk
Sekolah Semester II

Pebruar
4 4 4 4 4 4 24 16 Tahun baru Imlek
i

5-10 Ulangan Tengah


Maret 3 3 3 4 4 4 21 Semester II

18 Hari Raya Nyepi

2-9 Ujian sekolah (US) SD,


SMP

13 Isra’ Mi’raj Nabi


April 3 3 3 3 2 3 18
II

Muhammad SAW
S E M E S T E R

30 Libur Awal Ramadhan


1439 H

1 Hari Buruh nasional

2-5 Libur Awal Ramadhan


1439 H

10 Kenaikan Isa Al Masih

Mei 1 1 1 1 2 2 8 7-9 Prediksi UN TP


2017/2018

21-26 Kegiatan Ramadhan

28-31 Ujian akhir semester II

29 Hari raya Waisak

1 Hari Kesaktian Pancasila

Juni - - - - - - - 2-6 Ujian akhir semester II

7-8 Claas Meting

138
9 Pembagian Rapor
Semester II

11-15 Libur Akhir Ramadhan


1439 H

25-26 Libur 1 Syawal

18-30 Libur semester II TP


2017/2018

Jumlah 1 1 1 1 1 1
97
hari 5 6 6 6 6 7

3 3 3 3 3 3
JUMLAH 206
4 4 4 4 4 6

139
ANALISA MINGGU EFEKTIF

SEMESTER I TP.2017/ 2018

MINGGU
MINGGU MINGGU
NO BULAN TIDAK
TERSEDIA EFEKTIF
EFEKTIF
1 JULI 2017 4 3 1
2 AGUSTUS 2017 5 5 -
3 SEPTEMBER 2017 4 4 -
4 OKTOBER 2017 4 3 1
5 NOVEMBER 2017 5 5 -
6 DESEMBER 2017 5 - 5
JUMLAH 27 20 7

ANALISA MINGGU EFEKTIF

SEMESTER II TP.2017/ 2018

MINGGU
MINGGU MINGGU
NO BULAN TIDAK
TERSEDIA EFEKTIF
EFEKTIF
1 JANUARI 2018 5 4 1
2 PEBRUARI 2018 4 4 -
3 MARET 2018 5 4 1
4 APRIL 2018 4 3 1
5 MEI 2018 5 1 4
6 JUNI 2018 5 - 5
JUMLAH 28 16 12

Catatan :

1. Ulangan Semester I disesuaikan dengan edaran Dinas pendidikan Kab.Solok


2. Penyerahan rapor semester I disesuaikan dengan edaran Dinas pendidikan
Kab.Solok
3. Libur semester I disesuaikan dengan dengan edaran Dinas pendidikan
Kab.Solok

140

Anda mungkin juga menyukai