Anda di halaman 1dari 5

SOP KUNJUNGAN RUMAH

No dokumen :
B/IV/SOP/2/2018/064
No revisi :0
SOP
Tanggal terbit :
20 Februari 2018
Halaman : 1-2

UPTD PUSKESMAS dr Ulia Huda


GEMUH I NIP 19670929 200904 1 001

1. Kunjungan rumah adalah kegiatan dengan mendatangi rumah klien dengan menggunakan
Pengertian askep keluarga untuk mengidentifikasi keluarga yang rawan terhadap kesehatan

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk melakukan kunjungan rumah
3. SK Kepala Puskesmas Nomor 011 TAHUN 2019 tentang Penanggung Jawab Unit,
Kebijakan Koordinator Program dan Pelaksana Program Upaya Kesehatan Esensial
4. Kepmenkes No.279/Menkes/SK/IV/2006 tentang Pedoman Penyelenggaraan Upaya
Referensi Keperawatan Kesehatan Masyarakat Di Puskesmas

5. Persiapan alat :
Langkah – 1. PHN Kit
langkah 2. Form Askep
3. Buku catatan/buku saku
4. Alat tulis/ATK
Prosedur :
1. Membuat surat pemberitauan ke desa atau dengan pemberitahuan secara lesan
maupun WA kepada pihak Desa melalui Bidan Desa.
2. Mengunjungi keluarga sesuai sasaran
3. Memberi tahu pasien dan keluarganya tentang maksud dan tujuan
5. Melakukan anamnesa tentang penyakit yang diderita
6. Menganalisa keadaan rumah dan lingkungan
7. Memberikan pendidikan kesehatan kepada klien dan keluarga.
8. Memberi kesempatan pada klien dan keluarganya untuk bertanya
9. Memberikan tindakan keperawatan bila diperlukan.
10. Mencatat hasil anamnesa di form Askep dan
11. Mengevaluasi hasil dari anamnesa

1
12. Melakukan tindak lanjut keperawatan
6. -
Diagram
Alir
7. Unit Programer UKM, PKD, Pustu, Bidan Desa
Terkait

2
8. Rekaman Historis

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl mulai diberlakukan

3
SOP KUNJUNGAN RUMAH
No dokumen :
B/IV/SOP/2/2018/064
DAFTAR No revisi :0
TILIK Tanggal terbit :
20 Februari 2018
Halaman : 1-2

dr Ulia Huda
UPTD PUSKESMAS
NIP 19670929 200904 1
GEMUH I
001
Langkah Kegiatan Ya Tidak TB

4
1. Apakah pelaksana perkesmas membuat surat tugas?
2. Apakah pelaksana perkesmas mengunjungi keluarga
sesuai sasaran?
3. Apakah pelaksana perkesmas memberi salam?
4. Apakah pelaksana perkesmas memberi tahu pasien dan
keluarganya ttg maksud dan tujuan?
5. Apakah pelaksana perkesmas enganamese tentang
penyakit yang diderita ?
6. Apakah pelaksana perkesmas menganalisa keadaan
rumah dan lingkungan ?
7. Apakah pelaksana perkesmas memberi penyuluhan dan
pendidikan kesehatan ?
8. Apakah pelaksana perkesmas memberi kesempatan pada
pasien dan keluarganya untuk bertanya ?
9. Apakah pelaksana perkesmas memberi tindakan
keperawatan bila diperlukan ?
11. Apakah pelaksana perkesmas mencatat hasil anamese di
form Askep?
12. Apakah pelaksana perkesmas mengevaluasi hasil dari
anamese ?
13. Apakah pelaksana perkesmas meminta tanda tangan
sebagai bukti kunjungan?
14. Apakah pelaksana perkesmas berpamitan dan mengucap
salam ?

Jumlah {Ya/(ya+tidak)}x 100%


Compliance rate (CR)

……,……………………..

Observer

……………………………........

NIP ………………….............

Anda mungkin juga menyukai