Anda di halaman 1dari 7

BAB III

ANALISA MASALAH

3.1 Identifikasi Masalah


Ada dua sumber terkait identifikasi masalah kesehatan yaitu
melalui kegiatan Survey Mawas Diri (SMD) dan Musyawarah
Masyarakat Desa (MMD) di wilayah Kelurahan Kota Kulon Kecamatan
Kota Kulon 2018.

3.1.1. Identifikasi Masalah Kesehatan Melalui Kegiatan SMD


Berdasarkan hasil Kegiatan Survey Mawas Diri (SMD) pada tanggal
12 sampai dengan 25 Nopember 2018 di wilayah Puskesmas Pasundan
Kecamatan Garut Kota. Kabupaten Garut, dengan teknis wawancara,
pengamatan dan kuisioner, didapatkan beberapa masalah kesehatan
sebagai berikut:
Tabel 3.1
Identifikasi Masalah Kesehatan
Berdasarkan Data Hasil Kegiatan Survey Mawas Diri (SMD)
Kelurahan Kota Kulon Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut
Tahun 2018

DAMPAK
NO SUMBER MASALAH KESEHATAN Sebagian Sebagian
Semua
Besar Kecil
1 RW 01 1. Ibu hamil/ bersalin sudah mau ke faskes namun harus V
diantar oleh kader
2. Ada warga yang kurang mampu tidak mendapatkan kis dari V
pemerintah
3. Pelayanan posyandu petugas kadang tidak hadir V
2 RW 03 1. Pelayanan posyandu ingin ada pengobatan terutama lansia V
3 RW 04 1. Buang air besar masih ke selokan, balong dan walungan
2. Pelayanan puskesamas lama
3. Jarak jauh ke rw yang lain
4 RW 05 1. Buang air besar masih ke selokan, balong dan walungan
2. Pelayanan puskesamas lama
3. Jarak jauh ke rw yang lain
5 RW 10 1. Pengguna Kis banyak berobat pakai biaya umum karena
pelayanan kis di RSU sulit
2. Perbedaan data Kis
6 RW 13 1. 9 KK sudah menggunakan safety tank 88 KK belum
menggunakan safety tank

13
14

7 RW 15 1. Penggunaan kis untuk pelayanan Laboratorium gratis


8 RW 19 1. Ada pancuran yang belum menggunakan safety tank tapi
hanya dipakai untuk mencuci saja
2. Buang sampah ke selokan
9 RW 20 1. Ibu hamil tidak mau melahirkan di bawa ke faskes
2. Mau ada ambulance desa
10 RW 22 1. Buang sampah ke selokan
2. Pergaulan bebas (Mabuk, seks bebas)
3. Selokan kering
11 RW 25 1. Pelayanan di posyandu ingin ada pengobatan terutama lansia
12 RW 26 1. Buang air besar masih ke selokan, balong dan walungan
2. Pelayanan puskesamas lama
3. Jarak jauh ke rw yang lain
JUMLAH

Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui bahwa jumlah masalah


kesehatan masyarakat yang terinventarisir di Kelurahan Kota Kulon
Kecamatan Garut Kota sebanyak 108 masalah dengan keterangan
dampak, dengan dampak terhadap semua masyarakat sebanyak 16
masalah, dan dampak pada sebagian besar masyarakat sebanyak 31
masalah, sementara dampak terhadap sebagian kecil masyarakat ada 25
masalah.

3.1.2 Identifikasi Masalah Kesehatan Melalui Kegiatan MMD


Berdasarkan hasil Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)
pada tanggal 5 Desember 2018 di Aula Kelurahan Kota Kulon didapatkan
beberapa masalah sebagai berikut :
Tabel 3.2
Identifikasi 12 Besar Masalah Kesehatan
Berdasarkan Data Hasil Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa
Kelurahan Kota Kulon Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut
Tahun 2018

NO SUMBER MASALAH KESEHATAN


1 RW 3 1. Menumpuknya sampah di kali cimaragas
2 RW 4 1. Selokan saat
2. Buang sampah ke selokan
3 RW 13 1. Kurangnya penyuluhan kesehatan di lingkungan kami yang
berdampak pada kesehatan balita, ibu dan anak serta lansia
4 RW 15 1. RT 01 : Saluran air limbah tidak lancar
2. RT 02 : Selokan kalo kemarau suka bau
3. RT 03 : Membuang air limbah kali cimaragas
15

5 RW 17 1. Tidak memilii septictank


6 RW 19 1. Banyak yang tidak memiliki septictank
7 RW 20 1. Pemahaman tentang gizi kurang
8 RW 21 1. Membuang sampah ke selokan di wilayah RW 21
9 RW 22 1. Penarikan sampah sering terlambat
10 RW 23 1. Tidak ada lahan untuk pembuatan septictank
11 RW 25 1. Tidak diizinkan lagi TPS sampah RT 3 di Jl. Sudirman (Lap Futsal)
12 RW 26 1. Tidak memiliki TPS sampah
2. Tidak memiliki septictank

Berdasarkan tabel di atas maka dapat dibuatkan tabel inti untuk


merangkum masalah yang ada, atas permasalahan yang sama. Berikut
tabelnya dapat dilihat di bawah ini:
Tabel 3.3
Masalah Kesehatan
Berdasarkan Data Hasil Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa
Kelurahan Kota Kulon Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut
Tahun 2018

No Masalah Dampak
1 Septictank : 4 RW
Banyak yang tidak memiliki septictank / tidak ada lahan
2 Sampah : 5 RW
Buang Sampah sembarangan / tidak punya TPS / penarikan sampah
terlambat
3 Pengetahuan : 2 RW
Pemahaman tentang Gizi & Lingkungan
4 Lingkungan : 2 RW
Parit/selokan = kotor/bau

Untuk menentukan prioritas masalah dari empat masalah di atas


yang telah terinventarisir, dapat diurut dengan berdasarkan nilai USG.

3.2 Prioritas Masalah


Setelah didapatkan empat besar permasalahan hasil dari
Musyawarah Masyarakat Desa, maka selanjutnya dilakukan pencarian
prioritas masalah dari empat masalah tersebut, sebagaimana terlihat
pada tabel berikut di bawah ini.
Tabel 3.4
Prioritas Masalah Kesehatan Tahap I
Berdasarkan Data Hasil Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa
Kelurahan Kota Kulon Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut
Tahun 2018
16

USG
Adanya
No Masalah Kesehatan Potensi di Desa Pentingnya Mendesaknya
Untuk Atasi Masalah Masalah
Masalah
1 Tidak memiliki septictank , dan atau tidak 1 0 0
memiliki lahan untuk membuatnya
2 Buang Sampah sembarangan / tidak punya TPS / 1 1 1
penarikan sampah oleh petugas terlambat
3 Pemahaman tentang pentingnya Gizi & 1 0 1
kesehatan lingkungan masih kurang
4 Parit/selokan mampet dan kalau kering 1 1 0
kotor/bau

Pemberian NILAI 1 (Satu) pada kolom USG itu jika di anggap YA


untuk masyarakat kelurahan, dan NILAI 0 (Nol) pada kolom USG jika
dianggap TIDAK untuk masyarakat kelurahan.

Tabel 3.5
Prioritas Masalah Kesehatan Tahap II
Berdasarkan Data Hasil Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa
Kelurahan Kota Kulon Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut
Tahun 2018

USG
Adanya
No Masalah Kesehatan Potensi di Desa Pentingnya Mendesaknya
Untuk Atasi Masalah Masalah
Masalah
1 Buang Sampah sembarangan / tidak punya TPS / 1 1 1
penarikan sampah oleh petugas terlambat
2 Parit/selokan mampet dan kalau kering 1 1 0
kotor/bau
3 Pemahaman tentang pentingnya Gizi & 1 0 1
kesehatan lingkungan masih kurang
4 Tidak memiliki septictank , dan atau tidak 1 0 0
memiliki lahan untuk membuatnya

Urut dari nilai dengan kode 111, 110, 101, 100. (Jika nilai awal 0
maka tidak masuk prioritas)

3.3 Rencana Kegiatan


Untuk rencana kegiatan dan rencana tindak lanjut dapat dilihat
pada tabel-tabel berikut di bawah ini:
17

Tabel 3.5
Rencana Kegiatan Dari Masalah Kesehatan Prioritas
Berdasarkan Data Hasil Kegiatan Musyawarah Masyarakat Desa
Kelurahan Kota Kulon Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut
Tahun 2018

Waktu Penaggung
No Masalah Kesehatan Rencana Kegiatan Biaya
Pelaksanaan Jawab
1 Buang Sampah 1. Kerja bakti membersihkan  Kerja bakti Swadaya RW 3 & 21
sembarangan/tidak punya sampah seminggu 1x masyarakat
TPS / penarikan sampah oleh 2. Pembuatan roda dan tong  Pembuatan dan
petugas terlambat sampah roda dan sumbangan
3. Koordinasi dg DLHKP agar tong sukarela
pengangkutan sampat sampah dari
tepat waktu dimulai simpatisan
4. Penyuluhan tentang bulan depan Rp.
kebersihan lingkungan
2 Parit/selokan mampet dan 1. Kerja bakti kebersihan  Kerja bakti, Rp. RW 4 & 15
kalau kering kotor/bau lingkungan (minimal) 2
2. Pemasangan poster/slogan minggu 1x
himbauan tentang Poster
kebersiahn dan sampah dipasang
pada awal
tahun 2019
3 Pemahaman tentang Penyuluhan tentang: Penyuluhan Rp. RW 13 & 20
pentingnya Gizi & kesehatan 1. Gizi dilaksanakan
lingkungan masih kurang 2. Kesehatan Lingkungan pada saat :
3. Personal Higiene posyandu,
pertemuan
kemasyarakat
an, pengajian,
& keg. PKK
4 Tidak memiliki septictank, 1. Pembutan septictank Pembuatan Rp. RW 17 & 26
dan atau tidak memiliki lahan komunal septictank
untuk membuatnya 2. Pembuatan septictank di segera
bawah ubin dalam rumah setelah
terkumpul
dananya
(swadaya +
sumbangan
donatur)
18
19

3.4 Rencana Tindak Lanjut


Untuk kegiatan Rencan Tindak Lanjut dapat dilihat pada tabel berikut di bawah ini:

Tabel 3.6
Rencana Tindak Lanjut Dari Pemecahan Masalah Terpilih
Hasil Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)
Kelurahan Kota Kulon Kecamatan Garut Kota Kabupaten Garut
Tahun 2018

PENANGGUNG
NO KEGIATAN TUJUAN SASARAN DANA WAKTU TEMPAT PELAKSANA KET
JAWAB
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Advokasi Persamaan persepsi Camat; Sekmat; - disesuaikan disesuaikan TIM Advokasi UPT Kepala Puskesmas
tentang pentingnya Lurah; Ka UPT dengan jadwal dengan jadwal PUskesmas
kesehatan dan lingkup kegiatan kegiatan
kebersihan Kecamatan Garut
lingkungan bagi Kota
warga masyarakat
2 Penyuluhan Praktek Agar mengetahui Masyarakat Kel. BOK / BLUD disesuaikan disesuaikan Kesling, Promkes, Kepala Puskesmas
Demonstrasi tentang materi yang Kota Kulon, dgn dengan jadwal dengan jadwal Gizi, KIA, Surveilans,
akan disampaikan lokus RW rawan kegiatan kegiatan Kesehatan remaja,
(kesling, gizi, P2, Imunisasi
surveilans)
3 Penyebarluasan Agar masyarakat Posyandu, Kantor BOK / BLUD disesuaikan disesuaikan Promkes, Bidan Kepala Puskesmas
informasi mengetahui tentang Kelurahan, pusat dengan jadwal dengan jadwal Desa, Programer
(poster, leaflet dll) informasi yang keramaian di RW kegiatan kegiatan terkait
disaampaikan rawan

Anda mungkin juga menyukai