Anda di halaman 1dari 7

Pempek "Kulit" Gunting

3
Doris Sjafei

Bahan-bahan
1. 500 gr daging merah tenggiri giling
2. 2 btr telur
3. 100 ml santan / air es
4. 15 siung bw merah, giling kasar
5. 15 siung bw putih, haluskan
6. 1 sdt merica butiran, haluskan
7. 100 gr tepung terigu
8. 300 gr sagu tani
9. 2 sdm garam (5 sdk kecil peres H) larutkan dg sedikit air
10. gula pasir
11. kaldu jamur
12. soda kue (optional)
13. 2 btg daun bawang, iris halus
14. terigu untuk taburan tangan

Langkah
1.
Campurkan ikan + telur + bawang + merica + gula + kaldu + baking soda + es batu.

2.

Aduk rata (bisa pakai mixer). Masukkan larutan garam. Aduk kembali.

3.
Tambahkan daun bw.

4.

Setelah tercampur rata, masukkan sagu dan terigu.

5.
Lumuri tangan dg terigu. Ambil sedikit adonan. Bulatkan kemudian pipihkan.

6.

Lakukan sampai semua adonan habis.


7.

Goreng pempek kulit sampai berwarna coklat muda saja.

8.
Kalau sudah mau dimakan....gunting bagian atas pempek.

9.

Lalu goreng sampai garing.

10.
Sajikan dengan cuka tauco.

Anda mungkin juga menyukai