Anda di halaman 1dari 17

PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Ciamis


Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : XI /Ganjil
Materi Pokok : Struktur dan Fungsi Jaringan pada Hewan
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Inti
 KI-1 dan KI-2: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggungjawab, responsif, dan pro-aktif dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga,
sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional,
dan kawasanin ternasional”.
 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
 KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator

3.4 Menganalisis keterkaitan antara  Menjelaskan struktur jaringan pada hewan


struktur sel pada jaringan hewan  Menjelaskan letak dan fungsi jaringan pada
dengan fungsi organ pada hewan hewan
 Menganalisis keterkaitan antara struktur sel
pada jaringan hewan dengan fungsi organ pada
hewan

4.4 Menyajikan data hasil pengamatan  Menyajikan data hasil pengamatan struktur
struktur jaringan dan organ pada jaringan dan organ pada hewan
hewan

C. Tujuan Pembelajaran
 Siswa dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 Siswa dapat menunjukan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, toleransi, kerja
sama, santun dan percaya diri.
 Siswa dapat menganalisis berbagai bentuk dan struktur sel penyusun jaringan epitel.
 Siswa dapat mendeskripsikan berbagai macam jaringan ikat dalam tubuh hewan atau
manusia.
 Siswa dapat membedakan jaringan otot polos, otot lurik dan otot jantung.
 Siswa dapat menjelaskan ciri – ciri jaringan saraf.
 Siswa dapat mengaitkan struktur jaringan dengan letak dan fungsinya dalam tubuh
hewan/manusia.
 Siswa dapat memerinci organ – organ penyusun sistem organ pada tubuh manusia.
 Siswa dapat menjelaskan tentang sel punca.
 Siswa dapat mengemukakan abnormalitas sel-sel pada penyakit tumor/kanker dan
penyebabnya.
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

 Siswa dapat mengidentifikasi berbagi macam jaringan penyusun organ tubuh manusia
melalu pengamatan gambar.
 Siswa dapat membuat sketsa atau gambar berbagai macam jaringan hewan dari hasil
pengamatan menggunakan ikroskop.
 Siswa dapat melaporkan secara tertulis hasil pengamatan mikroskop tentang struktur
berbagai jaringan pada hewan/manusia.

D. Materi Pembelajaran
1. Materi Faktual
Hewan merupakan organisme multiseluler (terdiri atas banyak sel). Sel-sel tersebut
membentuk jaringan, beberapa jaringan akan membentuk organ, dan beberapa organ
akan membentuk sistem organ.
2. Materi Konsep
 Jaringan tubuh hewan vertebrata dapat dibedakan menjadi empat jaringan dasar,
yaitu jaringan epitel, jaringan ikat (jaringan penyambung), jaringan otot, dan
jaringan saraf.
 Terdapat tiga macam jaringan otot, yaitu: otot polos, otot rangka (otot lurik), dan
otot jantung.
 Jaringan saraf tersusun oleh sel saraf (neuron) dan sel penyokong (neuroglia).
 Organ merupakan sekumpulan beberapa macam jaringan yang melakukan fungsi
tertentu.
 Berdasarkan letaknya pada tubuh, organ dibedakan dua kelompok, yaitu organ
luar (misalnya: mata, telinga, mulut, hidung, kulit) dan organ dalam (misalnya:
paru-paru, jantung, lambung, usus, ginjal). Lambung merupakan contoh organ,
tersusun dari beberapa jaringan, yaitu: jaringan epitel, jaringan otot polos, jaringan
darah, jaringan saraf, jaringan ikat, dan jaringan limfe.
 Sistem organ merupakan gabungan dari beberapa organ yang melakukan fungsi
tertentu. Sistem organ pada tubuh manusia, yaitu sistem gerak, sistem sirkulasi
(sistem peredaran darah dan sistem limfatik), sistem pencernaan, sistem
pernapasan, sistem ekskresi, sistem koordinasi (sistem hormon, sistem saraf,
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

sistem indera), dan sistem reproduksi (sistem reproduksi pada laki-laki dan sistem
reproduksi pada wanita).
3. Materi Prinsip
Tubuh manusia memiliki beberapa sistem organ. Sistem organ tersusun atas
beberapa macam organ, dan organ tersusun atas beberapa macam jaringan yang
berbeda-beda.
4. Materi Prosedural
Pengamatan struktur jaringan pada hewan

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Scientific
Model Pembelajaran : Discovery Learning
Metode : Tanya jawab dan diskusi

F. Media Pembelajaran
Media :
 Bahan presentasi (ppt) tentang struktur dan fungsi jaringan hewan
 Video tentang struktur dan fungsi jaringan hewan
 Lembar penilaian
 Lks eksperimen

Alat/Bahan :
 Laptop
 LCD Proyektor
G. Sumber Belajar
 Buku Biologi Siswa Kelas XI, Kemendikbud, Tahun 2016
 Buku refensi yang relevan
 Internet
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-1
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Mengucapkan salam pembuka, dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik
Apersepsi
 Mereview materi sebelumnya tentang jaringan tumbuhan dan mengaitkannya dengan
materi yang akan dipelajari.
Motivasi
 Menunjukan kumpulan gambar mahluk hidup. Kemudian mengajukan pertanyaan
“berdasarkan gambar yang kalian lihat, apa penyusun terkecil dari makhluk hidup?”
atau meminta peseta didik menyebutkan jaringan apasaja yang ada pada tangan.
 Kemudian melanjutkan pertanyaan “ disebut apa kumpulan sel yang memiliki bentuk
dan fungsi yang sama?”
Pemberian Acuan
 Menuliskan topik yang akan dipelajari yaitu “Struktur Dan Fungsi Jaringan Hewan”
 Menyebutkan tujuan pembelajaran yang harus dicapai dalam pembelajaran.
 Mengekplorasi pengetahuan awal peserta didik melalui pertanyaan “jaringan apa
sajakah yang menyusun tubuh manusia dan hewan?”
 Menjelaskan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilakukan.
Kegiatan Inti (60 Menit)
Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Stimulasi  Guru memberikan stimulasi dengan menampilkan video
tentang jaringan epitel
Identifikasi Masalah  Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
berkaitan dengan video yang ditampilkan
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

Pengumpulan Data  Guru membagi peserta didik menjadi 7 kelompok


 Guru membagikan LKS kepada setiap kelompok
sebagai pedoman untuk mengumpulkan data.
 Guru menginstruksikan siswa untuk mengumpulkan
informasi yang relevan untuk menjawab pertanyaan
yang telah diidentifikasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi yang bersumber dari buku, internet
dan lingkungan sekitar.
 Guru membimbing siswa dalam memperoleh data.
Pengolahan Data  Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah
data yang sudah diperoleh dari berbagai sumber
Pembuktian  Guru mengajak peserta didik untuk mendiskusikan dan
membuktikan hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber.
Menarik Kesimpulan  Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil
pengumpulan data, sehingga dapat dikaitkan dengan
videoyang telah ditampilkan saat awal pembelajaran.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
 Membuat kesimpulan dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk membaca dan mempelajari materi selanjutnya
yaitu Jaringan Ikat.
 Menutup pembelajaran dengan doa.
 Guru memberi salam penutup.

Pertemuan ke-2
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

 Mengucapkan salam pembuka, dan berdoa untuk memulai pembelajaran


 Memeriksa kehadiran peserta didik
Apersepsi
 Mereview materi sebelumnya tentang jaringan epitel
Motivasi
 Mengajukan pertanyaan “kenapa kita bisa berdiri tegak?” siswa menjawab “karena ada
tulang”
 Kemudian melanjutkan pertanyaan “kenapa dengan tulang kita bisa berdiri?” siswa
menjawab “karena tulang menyokong dan menahan tubuh kita”
Pemberian Acuan
 Menuliskan topik yang akan dipelajari yaitu “jaringan ikat”
 Menyebutkan tujuan pembelajaran yang harus dicapai dalam pembelajaran.
 Mengeksplorasi pengetahuan awal peserta didik melalui pertanyaan “apa yang
terbayang saat mendengar kata ikat?”
 Menjelaskan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilakukan.
Kegiatan Inti (60 Menit)
Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Stimulasi  Guru memberikan stimulasi dengan menampilkan video
tentang jaringan ikat
Identifikasi Masalah  Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
berkaitan dengan video yang ditampilkan
Pengumpulan Data  Guru membagi peserta didik menjadi 7 kelompok
 Guru membagikan LKS kepada setiap kelompok
sebagai pedoman untuk mengumpulkan data.
 Guru menginstruksikan siswa untuk mengumpulkan
informasi yang relevan untuk menjawab pertanyaan
yang telah diidentifikasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi yang bersumber dari buku, internet
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

dan lingkungan sekitar.


 Guru membimbing siswa dalam memperoleh data.
Pengolahan Data  Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah
data yang sudah diperoleh dari berbagai sumber
Pembuktian  Guru mengajak peserta didik untuk mendiskusikan dan
membuktikan hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber.
Menarik Kesimpulan  Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil
pengumpulan data, sehingga dapat dikaitkan dengan
videoyang telah ditampilkan saat awal pembelajaran.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
 Membuat kesimpulan dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk membaca dan mempelajari materi selanjutnya
yaitu Jaringan otot dan saraf.
 Menutup pembelajaran dengan doa.
 Guru memberi salam penutup.

Pertemuan ke-3
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Mengucapkan salam pembuka, dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik
Apersepsi
 Mereview materi sebelumnya tentang jaringan ikat
Motivasi
 Mengajukan pertanyaan “kenapa telapak tangan kita dapat dibuka tutup?” siswa
menjawab “karena ada otot”
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

 Kemudian melanjutkan pertanyaan “kira-kira otot apa yang ada di telapak tangan kita
sehingga tangan kita bisa membuka dan menutup?” siswa menjawab “otot
lurik/rangka”
Pemberian Acuan
 Menuliskan topik yang akan dipelajari yaitu “jaringan otot dan jaringan saraf”
 Menyebutkan tujuan pembelajaran yang harus dicapai dalam pembelajaran.
 Mengeksplorasi pengetahuan awal peserta didik melalui pertanyaan “apa yang
terbayang saat mendengar kata otot?”
 Menjelaskan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilakukan.
Kegiatan Inti (60 Menit)
Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Stimulasi  Guru memberikan stimulasi dengan menampilkan video
tentang jaringan otot dan saraf
Identifikasi Masalah  Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
berkaitan dengan video yang ditampilkan
Pengumpulan Data  Guru membagi peserta didik menjadi 7 kelompok
 Guru membagikan LKS kepada setiap kelompok
sebagai pedoman untuk mengumpulkan data.
 Guru menginstruksikan siswa untuk mengumpulkan
informasi yang relevan untuk menjawab pertanyaan
yang telah diidentifikasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi yang bersumber dari buku, internet
dan lingkungan sekitar.
 Guru membimbing siswa dalam memperoleh data.
Pengolahan Data  Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah
data yang sudah diperoleh dari berbagai sumber
Pembuktian  Guru mengajak peserta didik untuk mendiskusikan dan
membuktikan hasil pengamatannya dengan data-data
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

atau teori pada buku sumber.


Menarik Kesimpulan  Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil
pengumpulan data, sehingga dapat dikaitkan dengan
videoyang telah ditampilkan saat awal pembelajaran.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
 Membuat kesimpulan dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untuk membaca dan mempelajari materi selanjutnya
yaitu organ pada hewan.
 Menutup pembelajaran dengan doa.
 Guru memberi salam penutup.

Pertemuan ke-4
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
Guru :
Orientasi
 Mengucapkan salam pembuka, dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik
Apersepsi
 Mereview materi sebelumnya tentang struktur dan fungsi jaringan hewan
Motivasi
 Menampilkan gambar organ manusia
 Kemudianmengajukan pertanyaan “apa yang dapatkamu simpulkan setelah melihat
gambar organ?”
Pemberian Acuan
 Menuliskan topik yang akan dipelajari yaitu “organ pada hewan”
 Menyebutkan tujuan pembelajaran yang harus dicapai dalam pembelajaran.
 Mengeksplorasi pengetahuan awal peserta didik melalui pertanyaan “apa yang
dimaksud dengan organ?”
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

 Menjelaskan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilakukan.


Kegiatan Inti (60 Menit)
Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Stimulasi  Guru memberikan stimulasi dengan menampilkan video
tentang organ pada manusia
Identifikasi Masalah  Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang
berkaitan dengan video yang ditampilkan
Pengumpulan Data  Guru membagi peserta didik menjadi 7 kelompok
 Guru membagikan LKS kepada setiap kelompok
sebagai pedoman untuk mengumpulkan data.
 Guru menginstruksikan siswa untuk mengumpulkan
informasi yang relevan untuk menjawab pertanyaan
yang telah diidentifikasi dengan mencari dan membaca
berbagai referensi yang bersumber dari buku, internet
dan lingkungan sekitar.
 Guru membimbing siswa dalam memperoleh data.
Pengolahan Data  Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah
data yang sudah diperoleh dari berbagai sumber
Pembuktian  Guru mengajak peserta didik untuk mendiskusikan dan
membuktikan hasil pengamatannya dengan data-data
atau teori pada buku sumber.
Menarik Kesimpulan  Guru membimbing siswa untuk menyimpulkan hasil
pengumpulan data, sehingga dapat dikaitkan dengan
videoyang telah ditampilkan saat awal pembelajaran.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
 Membuat kesimpulan dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran.
 Mengagendakan pekerjaan rumah untukmembaca kembali materi struktur dan fungsi
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

jaringan hewan.
 Menutup pembelajaran dengan doa.
 Guru memberi salam penutup.

I. Penilaian
1. Penilaian sikap
Indikator Sikap:
1. Mensyukuri sistem organ dalam tubuh MH ciptaan Tuhan dengan menjaga dan
memanfaatkan sebaik mungkin.
2. Tidak menduplikasi karya orang lain.
3. Mengumpulkan tugas tepat waktu.
4. Melaksanakan setiap pekerjaan yang menjadi tanggung jawabnya.
5. Menjaga kebersihan dengan membuang sampah pada tempatnya.
6. Mampu dan mau bekerja sama dengan siapa pun yang memiliki keberagaman
latar belakang, pandangan, dan keyakinan.

Indikator Aspek Yang dinilai Jumlah Rata2 Nilai


Nama Siswa 1 2 3 4 5 6 Skor Skor Komulatif Kualitatis

Tabel : Konversi Penilaian Kompetensi Sikap


PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

Tabel konversi Nilai:

No. Skor Predikat


1 Skor ≤ 1,33 Kurang (K)
2 1,33 < Skor ≤ 2,33 Cukup (C)
3 2,33 < Skor ≤ 3,33 Baik (B)
4 3,33 < Skor ≤ 4,00 Sangat Baik (SB)

LAMPIRAN
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
(LEMBAR PENILAIAN DIRI)

Lembar Penilaian Diri dengan ketentuan sebagai berikut:


skor 4 apabila selalu melakukan perilaku yang dinyatakan
skor 3 apabila sering melakukan perilaku yang dinyatakan
skor 2 apabila kadang-kadang melakukan perilaku dinyatakan
skor 1 apabila tidak pernah melakukan perilaku yang dinyatakan.

LEMBAR PENILAIAN DIRI


Nama Peserta didik :
Kelas/Semester :
Hari/Tanggal Pengisian :
Tahun Pelajaran :
Indikator Sikap :
1. Mensyukuri sistem dalam tubuh MH sebagai ciptaan Tuhan dengan memelihara dan
memanfaatkannya sebaik mungkin.
2. Tidak menduplikasi karya orang lain
3. Mengumpulkan tugas tepat waktu
4. Melaksanakan setiap pekerjaan yang menjadi tanggung jawabnya
5. Menjaga kebersihan kelas dengan membuang sampah pada tempatnya
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

6. Mampu dan mau bekerja sama dengan siapa pun yang memiliki keberagaman latar
belakang, pandangan, dan keyakinan

LEMBAR PENILAIAN DIRI SIKAP SPIRITUAL DAN SIKAP SOSIAL


Nama Peserta Didik :
Kelas / Semester :
PETUNJUK PENGISIAN:
1. Bacalah dengan teliti pernyataan pernyataan yang ada pada kolom di bawah ini !
2.    Berilah tanda cek (√) sesuai dengan  kondisi dan keadaan  kalian sehari-hari !
SL = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan Skor = 4
SR = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukanSkor = 3
KD = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan Skor = 2
T P = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan Skor = 1

No. Pernyataa Sikap TP KD SR SL


1,1 Pernyataan Sikap Spiritual
1. Saya mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan
2. Saya mengungkapakan kekaguman secara lisan maupun tulisan terhadap
Tuhan saat melihat kebesaran Tuhan
3. Saya merasakan keberadaan dan kebesaran Tuhan saat mempelajari ilmu
pengetahuan
2,2 Pernyataan Sikap Sosial
1. Saya tidak meniru, menjiplak karya orang lain
2. Saya mengerjakan/mengumpulkan karya sesuai waktu yang ditentukan
3. Saya melaksanakan tugas dengan baik
4. Saya menjaga kebersihan ruang praktik
5. Saya mau bekerja sama dengan teman dalam menyelesaikan tugas
Jumlah Skor 0 0 0 0
Nilai kuantitatif 0
Nilai Konversi 0,00
Tabel Konversi
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

LEMBAR PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK


SIKAP DISIPLIN

Berilah tanda cek (V) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :

Ya : apabila peserta didik menunjukkan perbuatan sesuai aspek pengamatan


Tidak : apabila peserta didik tidak menunjukkan perbuatan sesuai aspek pengamatan

Nama Penilai : .....................................


Nama Peserta didik yang dinilai : .....................................
Kelas : .....................................
Mata Pelajaran : .....................................
Melakukan
No. Sikap yang diamati
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Mengumpulkan tugas tepat waktu
3 Memakai seragam sesuai tata tertib
4 Mengerjakan tugas yang diberikan
5 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
6 Mengikuti praktik sesuai dengan langkah
yang telah ditetapkan
7 Membawa buku sesuai matapelajaran
8 Membawa alat dan bahan praktik
Tabel : Konversi Penilaian Kompetensi Sikap
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

Tabel konversi Nilai:


No. Skor Predikat
1 Skor ≤ 1,33 Kurang (K)
2 1,33 < Skor ≤ 2,33 Cukup (C)
3 2,33 < Skor ≤ 3,33 Baik (B)
4 3,33 < Skor ≤ 4,00 Sangat Baik (SB)

JURNAL

NAMA SISWA : ...........................................................


MATA PELAJARAN : ..........................................................
ASPEK YANG DIAMATI : ........................................................
NO HARI/TANGGAL KEJADIAN KETERANGAN

2. Penilaian Pengetahuan

a. Teknik : Tes tertulis


b. Bentuk Instrumen : Uraian
c. Kisi-kisi :
No. Indikator Butir
Instrumen
1. Menjelaskan macam-macam jaringan 1-2
2. Menjelaskan fungsi dan letak jaringan epitel 3-5
3. Menjelaskan fungsi dan letak jaringan ikat 6-7
4. Menjelaskan fungsi dan letak jaringan darah 8-12
5. Menjelaskan fungsi dan letak jaringan tulang 13-18
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XIII
SMA NEGERI 1 CIAMIS
Jalan Gunung Galuh No. 37 Tlp. (0265) 771069 Ciamis 46211
Web : http//www.sman1ciamis.sch.id
Email : smansacisgoals@sman11-ciamis.sch.id

6. Menjelaskan fungsi dan letak jaringan otot 19 - 23


7. Menjelaskan fungsi dan letak jaringan saraf 24 - 25
8. Menjelaskan sistem organ 26 - 30

3. Penilaian Keterampilan
a. Teknik : Observasi
b. Bentuk Instrumen : Check list
c. Kisi-kisi :
No. Keterampilan Butir
Instrumen
1. Presentasi 1-4
2. Penulisan laporan 1-3

Ciamis, September 2018

Guru Pamong Guru Praktikan

Hj. Iis Hetty Hasanah,.S.Pd.,M.Pd. Dita Herdiani


NIP. 196601231988032002 NIM 2119150037

Anda mungkin juga menyukai