Anda di halaman 1dari 8

Laporan Penyuluhan Kesehatan

“Isolasi Sosial”

Di Poliklinik RS. Ernaldi Bahar Palembang

A. Hasil Kegiatan
Pada hari Sabtu, 20 Juli 2019 telah dilakukan penyuluhan kesehatan mengenai
“Isolasi Sosial” penyuluhan ini dilakukan di Poliklinik Rawat Jalan RS Ernaldi Bahar
Palembang pukul 08.10-08.25 WIB yang di hadiri sekitar 16 peserta. Peserta terdiri
dari keluarga pasien dan pasien rawat jalan yang sedang berobat. Penyuluhan di
lakukan dengan cara memberikan penjelasan mengenai “Isolasi Sosial” yang
membagikan media leaflet.
Kegiatan penyuluhan di mulai dengan mempersiapkan lingkungan terlebih dahulu,
dengan melihat keadaan pasien sudah duduk di posisi masing-masing proses kegiatan
dapat dilakukan sebagai berikut :
1. Fase Orientasi
Fase orientasi yang dilakukan (08.10-08.25 WIB). Di buka oleh saudari Yuni
Sariati yang dibuka dengan pembukaan menjelaskan tentang asal institusi,
membuka sesi pertanyaan.
2. Fase Kerja
Setelah memperkenalkan diri dan menjelaskan tujuan moderator mempersiapkan
penyaji untuk memjelaskan materi penyuluhan ada 3 penyaji yaitu Nur Wanza,
Ririndia Ditiaharman, dan Melisa. Menjelaskan pengertian Isolasi Sosial,
penyebabnya, gejala, dan tanda isolasi sosial dan juga cara mengatasinya kita
sebagai perawat harus memberikan bimbingan kepada keluarga yang mungkin
membutuhkan penjelasan tentang Isolasi Sosial.
3. Fase Terminasi
Kami memberikan hadiah pada setiap orang yang ingin bertanya dan bisa
menjawab pertanyaan yang sudah kami jelaskan yaitu :
1. Apa yang dilakukan kita sebagai keluarga jika salah satu dari keluarga kita
tidak mau berbicara atau murung
2. Bagaimana cara berkomunikasi kepada pasien Isolasi Sosial
3. Apakah Isolasi Sosial termasuk kedalam gangguan jiwa
B. Evaluasi
1. Evaluasi Struktur
Penyuluhan dihadiri oleh 16 peserta yang terdiri dari pasien dan keluarga pasien.
Mahasiswa 6 orang materi dan barang yang di siapkan.
2. Evaluasi Proses
Kegiata penyuluhan di mulaai pada pukul 08.10-08.25 WIB dan di laksanakan di
poliklinik RS Ernaldi Bahar Palembangmateri yang disampaikan yaitu pengertian,
tanda dan gejala, penyebab, dan cara mengatasi Isolasi Sosial yang di sampaikan
mudah di mengerti dan dapat dipahami oleh peserta karena dilakukan sangat
terperinci.
3. Evaluasi Hasil
Peserta penyuluhan mengetahui serta memahami penyuluhan serta mampu
mengenali apa itu Isolasi Sosial.
Dokumentasi :

Sesi pembukaan penyuluhan

Pembagian Leaflet kepada keluarga pasien dan pasien


Penyampaian materi yang di sampaikan oleh Nur Wanza

Penyampaian materi yang di sampaikan oleh Ririndia Ditiaharman


Penyampaian materi oleh Melisa

Sesi tanya jawab


Penyerahan hadiah kepada peserta yang dapat menjawab pertanyaan

Penyerahan hadiah kepada peserta yang dapat menjawab pertanyaan


Penyerahan hadiah kepada peserta yang dapat menjawab pertanyaan

Foto bersama
Foto bersama

Anda mungkin juga menyukai