Anda di halaman 1dari 3

DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 13.04.

02
RUMAH SAKIT TK. IV 13.07.01 WIRABUANA

DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 13.04.01 PALU


RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.01 WIRABUANA

KEPUTUSAN KEPALA RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.01 WIRABUANA


NOMOR : Kep/ 64 / I /2018
TENTANG
KEBIJAKAN ASUHAN PASIEN SERAGAM
DI RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.01 WIRABUANA
KEPALA RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.01 WIRABUANA
Menimbang : a. Bahwa dalam meningkatkan mutu pelayanan Rumah
Sakit Tk.IV 13.07.01 Wirabuana maka diperlukan
penyelenggaraan pelayanan yang bermutu tinggi.
a. Bahwa agar pelayanan di Rumah Sakit Tk.IV 13.07.01
Wirabuana dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya
Peraturan Kepala Rumah sakit Tk.IV 13.07.01 Wirabuana
tentang Kebijakan Asuhan Pasien Seragam di Rumah Sakit
Tk.IV 13.06.07.01 Wirabuana sebagai landasan bagi
penyelenggaraan seluruh pelayanan di Rumah Sakit
Tk.IV 13.07.01 Wirabuana.
b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud dalam a dan b, perlu ditetapkan dengan Peraturan
Kepala Rumah Sakit Tk.IV 13.07.01 Wirabuana
M: 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2009
E tentang Rumah Sakit
N 2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang
I Kesehatan.
3. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktek
Kedokteran.
4. Kepmenkes 1333/1999 Tentang Standar Pelayanan Rumah
Sakit.
DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 13.04.02
RUMAH SAKIT TK. IV 13.07.01 WIRABUANA

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Pertama : PERATURAN KEPALA RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.01
WIRABUANA TENTANG KEBIJAKAN ASUHAN PASIEN
SERAGAM RUMAH SAKIT TK.IV 13.07.01 WIRABUANA.
Kedua : Kebijakan asuhan pasien seragam Rumah Sakit Tk.IV 13.07.01
Wirabuana.Sebagaimana tercantum dalam Lampiran Peraturan
ini.

Peraturan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila


dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini, akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : Palu
Tanggal : 30 Januari 2018
Ka Rumkit Tk. IV 13.07.01
Wirabuana,

dr. Dudy Kusmantono, Sp.B


Tembusan : Mayor Ckm NRP 11010016080375
1. Ketua Komite Medik Rumkit Tk. IV 13.07.01 Wirabuana
2. Ketua Komite keperawatan Rumkit Tk. IV 13.07.01 Wirabuana
3. Kepala Ruangan Rumkit Tk. IV 13.07.01 Wirabuana
DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 13.04.02
RUMAH SAKIT TK. IV 13.07.01 WIRABUANA

Lampiran Sprint Ka Rumkit Tk IV 13.07.01 Wirabuan


DETASEMEN KESEHATAN WILAYAH 13.04.01 PALU
Nomer : Sprint 01 / I / 2018
RUMAH SAKIT TK IV.13.07.01 WIRABUANA
Tanggal : 31 Januari 2018

A. KEBIJAKAN :

1. Kepala rumah sakit Tk.IV 13.07.01 Wirabuana n


adalah
penanggung jawab atas peraturan dan kebijakan yang berlaku di
rumah sakit termasuk peraturan dan kebijakan tentang Asuhan
Pasien Seragam.
2. Pelayanan kesehatan yang diberikan mengacu pada panduan
praktik klinis (PPK) yang telah ditetapkan di Rumah Sakit
Tk.IV 13.07.01 Wirabuana .
3. Pelayanan kesehatan dilakukan secara komprehensif dan holistik
mulai dari promosi kesehatan, preventif, kuratif dan rehabilitatif.
4. Dalam melakukan pelayanan kesehatan semua pihak harus selalu
memperhatikan konsep keselamatan pasien dan berfokus pasien.
5. S-O-A-P dilaksanakan pada saat dokter menulis penilaian ulang
terhadap pasien rawat inap atau saat visit pasien. S-O-A-P ditulis
dicatatan terintergrasi pada status rekam medis pasien rawat inap,
sedangkan untuk pasien rawat jalan S-O-A-P ditulis di dalam status
rawat jalan pasien.

Anda mungkin juga menyukai