Anda di halaman 1dari 3

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PENETAPAN

si
Nomor 358/Pdt.G/2018/PN Mdn
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

ne
ng
Kami, Hakim Majelis Pengadilan Negeri Medan ;
Membaca surat gugatan Penggugat tertanggal 7 Juni 2018 yang

do
gu didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Medan pada tanggal 7 Juni
2018 di bawah register nomor 358/Pdt.G/2018/PN Mdn. dalam perkara antara :

In
GUNAWAN, laki-laki, pekerjaan Direktur PT.Weco Global Corporation
A
Pte, Ltd, alamat Jalan Yose Rizal No.24-6, kelurahan Sei rengas I,
kecamatan medan kota, memberikan kiuasa kepada ROY
ah

lik
SIANTURI,SH, ROBBY CHRISTIAN TAMBA,SH Advokat belamata di
Jalan Setia Baru Komplek Setia Baru Indah,berdasarkan surat kuasa
am

ub
khusus tanggal 4 Juni 2018, selanjutnya disebut sebagai PENGGUGAT.

Lawan
ep
k

PT.PETKU EKA TEKNOLOGI, berkedudukan di Jalan Gatot Subroto


ah

No.20 Kelurahan Silalas, kecamatan Medan Barat, kota Medan,


R

si
selanjutnya disebut sebagai TERGUGAT.
Membaca Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Medan tertanggal 8Juni

ne
ng

2018 nomor 358/Pdt.G/2018/PN Mdn tentang penunjukan Majelis Hakim yang


memeriksa dan mengadili perkara ini ;

do
Telah membaca penetapan Hakim Ketua tertanggal 8 Juni 2018 tentang
gu

penentapan hari sidang dalam perkara ini ;


In
A

Telah membaca surat pencabutan dari kuasa Penggugat tertanggal10


Juli 2018, yang menyatakan mencabut perkara perdata nomor
ah

lik

358/Pdt.G/2018/PN Mdn ;
Menimbang, bahwa pemeriksaan perkara ini belum dihadiri Tergugat
m

belum dimulai dan juga belum terjadi jawab-menjawab antara Penggugat


ub

dengan para Tergugat, sehingga tidak bertentangan dengan Hukum Acara


ka

Perdata, maka pencabutan perkara ini dapat dikabulkan ;


ep

Menimbang, bahwa oleh karena perkara dicabut oleh pihak Penggugat


maka biaya yang timbul dalam perkara ini dibebankan kepada Penggugat ;
ah

Memperhatikan ketentuan dari Undang-Undang yang berkenaan dengan


es

perkara ini ;
M

ng

M E N ETAPKAN :
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah2Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
1.Mengabulkan permohonan kuasa Penggugat tersebut ;

si
2.Menyatakan bahwa gugatan Penggugat dalam perkara nomor
358/Pdt.G/2018/PN Mdn dicabut ;

ne
ng
3.Menghukum Penggugat untuk membayar ongkos perkara sebesar
Rp.391.000,00 (tigaratus sembilan puluh satu ribu rupiah).

do
gu Demikianlah ditetapkan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim
Pengadilan Negeri Medan pada hari : RABU tanggal 11 Juli 2018 oleh kami

In
SONTAM M. SINAGA,SH.MH sebagai Hakim Ketua, SABARULINA
A
GINTING,SH.MH dan AIMAFNI ARLI,SH.MH masing-masing sebagai Hakim
Anggota, penetapan mana diucapkan dalam persidangan yang terbuka untuk
ah

lik
umum pada hari itu juga oleh Hakim Ketua tersebut dengan didampingi Hakim-
Hakim Anggota tersebut, dibantu oleh LEONARDUS SINAGA,SH Panitera
am

ub
Pengganti, dihadiri kuasa Penggugat, tanpa dihadiri Tergugat.

Hakim Anggota, Hakim Ketua,


ep
k
ah

si
SABARULINA GINTING,SH.MH. SONTAN M. SINAGA,SH.MH

ne
ng

do
gu

AIMAFNI ARLI,SH.MH
In
A

Panitera Pengganti
ah

lik
m

ub

LEONARDUS SINAGA,SH.MH
ka

\
ep
ah

Ongkos-ongkos :
es

Biaya pendaftaran Rp. 30.000,-


M

ng

on
gu

Halaman 2 dari 3 Penetapan No.358/Pdt.G/2018/PN Mdn


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah3Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Biaya proses Rp.150.000,-

si
Panggilan Rp.200.000,-
Meterai Rp. 6.000,-

ne
ng
Redaksi Rp. 5.000,-
Jumlah Rp.391.000,-

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

Halaman 3 dari 3 Penetapan No.358/Pdt.G/2018/PN Mdn


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3

Anda mungkin juga menyukai