Anda di halaman 1dari 1

BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan
Gelombang elektromagnetik adalah gerak gelombang yang tidak memerlukan
medium perantara dalam perambatannya, gelombang tersebut termasuk jenis
gelombang magnet yang menjalar secara bersamaan.Sedangkan cahaya adalah radiasi
elektromagnetik, baik dengan panjang gelombang kasat mata maupun yang
tidak. Selain itu, cahaya adalah paket partikel yang disebut foton. Gelombang
elektromagnetik juga mempunyai beberapa spectrum anatara lain gelombang radio,
gelombang tv, gelombang radar, sinar inframerah dan sinar ultraviolet.

Tanpa kita sadari, gelombang elektromagnetik dan cahaya mempunyai


peranan penting yang begitu besar sehingga bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari
tanpa kecuali dalam dunia medis. Namun gelombang elektromagnetik dan cahaya
juga mempunyai dampak negatif bagi kesehatan manusia.

B. Saran
Masyarakat hendaknya lebih mengetahui dan memahami tentang gelombang
elektromagnetik kerena selain bermanfaat untuk kehidupan, ternyata gelombang
elektromagnetik memiliki dampak yang buruk juga. Dengan lebih memahami
gelombang elektromagnetik, diharapkan masyarakat akan lebih berhati-hati dalam
memanfaatkan gelombang elektromagnetik.

Anda mungkin juga menyukai