Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS SINABOI
Jl. Utama – Sei Bakau, 28912
Email : sinaboipuskesmas@gmail.com

HASIL IDENTIFIKASI KEBUTUHAN MASYARAKAT

RESPON DARI HASIL SURVEI DAN KOTAK SARAN

No Masukan Jawaban
1 Pelayanan di loket lama Untuk pelayanan di loket kami
menambahkan anggota untuk mempercepat
pelayanan di loket

2 Banyak asap rokok di ruang tunggu Untuk menaggulagi asap rokor kami akan
pasien membuat spanduk dan foster untuk bebas
asap rokok dan kami akan menegur siapapun
yang merokok di area bebas rokok

3 Kursi ruang tunggu di loket kurang Untuk ruang tunggu loket pendaftaran kami
akan menambahkan kursi lebih bayak
sehingga ibu dan bapak bisa duduk dengan
nyaman mengu nomor antrian

4 Pegawai kurang ramah Kami telah mengistruksikan kepada pegawai


agar menerapkan 5 s : senyum, salam, sapa,
sopan dan santun

5 Kurangnya nyaman di ruangan Kami akan mengusahakan agar ruang


persalinan persalinan di pisah degan ruang poli KIA
sehingga ibu bersalin nyaman dan persalinan
berjalan dengan lancar

6 Ruang gigi tidak nyaman Kami akan memperbaiki ruangan gigi yang
sudah roboh sehingga pasien dapat berobat
dengan nyaman.

7. Ruang UGD kurang luas Akan mengusahakan ruang UGD agar di


perluas dan di lebarkan demi kenyamanan
pasien dan maksimalnya pelayanan pasien.
Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas Sinaboi

dr. Sherman Wirly


NIP. 19680127 200012 1 001

Anda mungkin juga menyukai