Anda di halaman 1dari 2

RSUD Dr. R.

Koesma KREDENTIAL KEPERAWATAN


Kabupaten Tuban

No. Dokumen Nomor Revisi Halaman

A / Kprwt / 00 1/2

Tanggal Terbit : Ditetapkan

Direktur RSUD Dr. R. Koesma Kabupaten


Tuban
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL Dr.H.ZAINUL ARIFIN, Sp.PK
Pembina TK I
NIP. 19630424 198901 1 001

Pengertian Keredential adalah proses evaluasi tenaga keperawatan untuk


mentukan kelayakan pemberian kewenangan klinik
Tujuan 1. Sebagai dasar setiap tindakan keperawatan di RSUD
Dr. R. Koesma
2. Agar pelayanan medis berjalan dengan lancar
3. Memberikan pelayanan yang prima terhadap pasien
Kebijakan Peraturan Direktur RSUD dr. R. Koesma Tuban no 2 tahun
2015 tentang Komite Keperawatan di RSUD Dr. R. Koesma
Tuban, pasal 6.
- melakukan kredensial bagi seluruh tenaga keperawatan yang
akan melakukan pelayanan keperawatan dan kebidanan di
RSUD

Prosedur 1. Perawat menyiapkan permohonan kepada ketua komite


keperawatan untuk memperoleh kewenangan klinis.
2. Ketua komite keperawatan menugaskan kepada sub komite
kredential untuk melakukan proses kredential
3. Sub komite kredential membantu panitia adhoc untuk
melakukan review, verifikasi dan evaluasi dengan metode
yang disepakati
4. Sub komite memberi laporan kepada ketua komite
keperawatan hasil kredential sebagai bahan rapat
menentukan kewenangan klinis.

RSUD Dr. R. Koesma KREDENTIAL KEPERAWATAN


Kabupaten Tuban

No. Dokumen Nomor Revisi Halaman

A / Kprwt / 00 2/2

Prosedur 5. Seluruh proses kredential dan hasil rapat penentuan


kewenangan klinis selanjutnya dilaporkan secara tertulis
untuk sub komite kredential kepada ketua komite
keperawatan untuk diteruskan kepada direktur dan dijadikan
bahan rekomendasi kepada direktur
6. Direktur mengeluarkan penugasan klinis terhadap
perawat/bidan bersangkutan
7. Bagi tenaga keperawatan yang sudah lama kerja maka sub
komite kredential adalah melakukan rekredential setip 5
tahun sekali
Unit Terkait Direktur, Bidang Kperawatan

Anda mungkin juga menyukai