Anda di halaman 1dari 1

Latar Belakang

Sifat mekanik dari suatu komposit yang mengandung carbon nanotube (CNT) dapat
ditingkatkan, walaupun dengan konsentrasi CNT yang sedikit. CNT memiliki toksisitas yang
cukup tinggi. Penambahan Bovine Serum Albumin (BSA) dilakukan untuk mengurangi toksisitas
sehingga dapat digunakan pada peralatan medis. Penelitian dilakukan untuk mengamati sifat
mekanik dari komposit albumin-CNT

Bahan dan Metode


Material CNT (multi walled carbon nanotube, MWCNT) diperoleh dengan pemanasan pada
900 C dengan katalis Fe-Mo/MgO dan aliran Ar/CH4 selama 40 menit. Kemudian dibuat
larutannya. Laser digunakan saat pembuatan suspensi BSA + MWCNT (disinarkan).

Hasil
Pengukuran menunjukan kerapatan nanokomposit 10-20% lebih besar dari albumin dan air.
Material hasil sintesis memiliki karakteristik lebih keras. Sehingga ada kemungkinan penggunaan
komposit ini sebagai alat medis (implant, dll.) atau pun material super ringan.

Anda mungkin juga menyukai