Anda di halaman 1dari 2

INFORMASI SEPUTAR NOVEL HARRY POTTER

HARRY POTTER:KEKALAHAN YANG MENYEDIHKAN

Musim salju tiba,kali ini sangat beda dengan tahun-tahun yang lalu.Kali ini Tim Griffindor melawan
Tim Hu-fflepuff .Saat tiba di lapangan Guidditch ,Harry sudah sangat kedinginan bersama teman
yang lain.Dalam Tim Griffindor Harry bertugas sebagai seeker,permainan pun mulai Bludger selalu
mengawasi harry supaya tidak mengambil Snitch darinya,kaca mata Harry terlingkupi oleh salju
sehingga tidak bisa melihat. Bludger mengambil kesempatan tuk menendang harry keluar dari
lapangan dan menabrak Pohon Dedadu perkasa dan jatuh dari ketinggian 10 meter Harry pun
pingsan ,ponon dedadu perkasa memecahkan sapu terbang Harry hingga berkeping-
keping.Permainan pun dihentikan,Harry dibawa ke ruang istrahat dengan temannya yang
lain.Propesor Dombledore mengumumkan bahwa permainan tidak lagi dilanjutkan cukup segini

Hermione dan Ron memberi tahu Harry tim Griffindor kalah 100poin dengan tim
Hufflepuff.Harry kecewa tidak mendapat snitch untuk pertambahan poin 150 angka,dan sapu
terbangnya yang pecah-pecah,serta timnya tidak bisa lagi ke babak final.Setelah ia pikirkan ,Harry
merasa tercekik dan merasa malu atas kekalahan yang menyedihkan itu

HARRY POTTER 5:HARRY POTTER DAN PHOENIX


Tahun kelima tak pelak lagi adalah tahun paling penting bagi seluruh murid sekolah
sihir Hogwarts.Tak terkecuali bagi Harry, Ron,dan Hermione.Pada tahun ini ,mereka akan
mengikuti ujian OWL [Ordinary Wizzarding Level]yang menegangkan serta konsultasi
karier.Kedua hal ini akan menentukan hendak jadi apa mereka setelah lulus sekolah.

Tahun kelima ini juga berarti Harry berusia 15 tahun,usia remaja yang penuh gejolak
dan transis.Kini,ia bukan lagi bocah lugu dan sederhana,melainkan ledih temperamental
dan emisional dibandingkan tahun-tahun sebelumnya.Berbagai peristiwa yang terjadi
disekitarnya seperti Domentor yang hendak membunuhnya,kehadiran baru guru Dolores
Umbridge yang di keji,Dumbledore yang bersikap dingin terhadapnya,ayahnya yang ternyata
buka sosok sempurna membuat Harry tidak lagi memandang dunia dalam kaca mata hitam
putih.Apalagi kemudian albus Dombledore memutuskan Harrysudah cukup dewasa untuk
mengatahui berbagai rahasia yang selama ini tertutup rapat.Ia merasa sudah saatnyaHarry
tahu mengapa Lord voldemort,musuh bebuyutan Harrybegitu bernafsu
membunuhnya,bahkan sejak ia masih bayi,dan mengapa Harry memiliki tanda berbentuk
sambaranpetir di keningnya.

Di tengah semua kegalauan itu,Lord Voldemort,sang Pangeran Kegelapan ,tidak


tinggal diam.Ia terus menghantui Harry.Ia berupaya untuk menghancurkannya.Denga tipu
daya lici,ia berhasil memaksa Harry bertarung melawan mati-matian mmelawan abdi
setianya,yaitu para Pelahap Maut.Dan,puncaknya adalah Harry harus menyaksikan kematian
seseorang yang amat dicitainya.

Anda mungkin juga menyukai