Anda di halaman 1dari 2

ABSTRAK

Analisis laporan keuangan berarti menelaah laporan keuangan untuk


mendapatkan informasi keuangan, ini sangatlah penting karena dapat membantu
para penggunanya dalam menilai posisi keuangan dan hasil operasi perusahaan
pada masa sekarang dan masa lalu. Analisa rasio profitabilitas dan rasio aktivitas
dapat digunakan untuk mengukur efektifitas manajemen yang ditunjukkan oleh
laba yang dihasilkan perusahaan dalam menjalankan aktivitas sehari-hari,
sehingga perusahaan dapat menyusun rencana dengan baik, memperbaiki sistem
pengawasan dan menilai prestasi kerja serta dapat menentukan kebijaksanaan
yang lebih tepat untuk keberhasilan usaha.
Laporan Tugas akhir dengan judul “Analisis Laporan Keuangan dalam
Mengukur Tingkat Profitabilitas dan Tingkat Aktivitas pada Toko Catenzo
Shoes & Clothes”, menggunakan metode deskriptif, yaitu metode yang tujuannya
untuk memecahkan, menganalisa, dan mengklasifikasikan data-data yang telah
diperoleh dan ditarik kesimpulan sehingga dapat memberikan gambaran yang
jelas mengenai objek yang diteliti.
Dari hasil observasi yang dilakukan, penulis dapat menyimpulkan bahwa
pada toko Catenzo Shoes & Clothes dalam tingkat profitabilitas dan tingkat
aktivitas perusahaan sudah cukup baik. Namun perusahaan diharapkan dapat
meningkatkan kondisi keuangan (profit) baik dalam menekan biaya operasi
maupun dalam aktivitas penggunaan aktiva yang efisien dalam menunjang
penjualan.

Kata kunci : rasio profitabilitas dan rasio aktivitas

i
ABSTRACT
Financial statement analysis is analysis to get fiancial information, it is
very important so that can assist users to evaluate the current and past financial
positions and result of operation of an enterprise. Profitability ratio and activity
ratio can be used to measure management efectivity in performing profit in
perform everyday activity for the company. The company should prepair a well
plan built an accounting system and at the end of accounting period evaluate
company’s performance. End of this research is that profitability ratio and activity
ratio can be used as business achievement indicator.
End of this report with title “Financial Statement Analysis to Measure
extent Profitability and Activity in Catenzo Shoes & Clothes Shop”, use
descriptive method is method that course to solve, analyse, and classification fill-
in was acquirement and attract conclusion result can give distinct illustration
about be inspected.
The result of this observation has been done, author can be concluded that
in Catenzo Shoes & Clothes in extent profitability and acvity company done
respectable. Nonetheless, company be expected can be increase financial
condition (profit) to push down operation expense nor activity in efficient
utilization asset to support sales.

Keyword: profitability ratio and activity ratio

ii

Anda mungkin juga menyukai