Anda di halaman 1dari 1

Konsep Pemrograman Java

1. Tulis kode: Menulis kode dengan Netbeans maupun teks editor yang lain.
2. Kompilasi: Mengubah kode menjadi bytecode.
3. Eksekusi: Menjalankan program

Kerangka Dasar Java:

1. Package, contoh: package (NamaPackage);

2. Class, contoh: public class (NamaClass){

Class dibuat menggunakan tanda buka kurung kurawal “{}“ dan diakhiri dengan
tutup kurung kurawal. Didalamnya terdapat fungsi.

3. Fungsi main(), contoh: public static void main(String[]args)

package pertemuan1;

public class Perkenalan{

public static void main(String[]args)

Anda mungkin juga menyukai