Anda di halaman 1dari 2

Praktikum ke 7 – Metode Numerik Gasal 2018/19 – Program Studi Teknik Mesin UK Petra

1. Kerjakan Chapra bab 10 # 10.4 (menyelesaikan SPL dengan metode Dekomposisi LU), dengan
bantuan excel
2. Kerjakan Chapra bab 10 # 10.6 (mencari invers matriks dengan menggunakan Dekomposisi LU)
dengan bantuan excel
3. Buatlah m-files untuk dekomposisi Crout dan terapkan untuk Chapra bab 10 # 10.7
4. Pelajari tabel 11.1 di bawah ini, function matlab terkait SPL
Diberikan SPL

a) Tentukan penyelesaian SPL dengan function x=A\b


b) Tentukan dekomosisi LU dari matriks koefisien SPL tersebut dengan function “lu”
c) Tentukan penyelesaian SPL dengan function “inv”
d) Tentukan bilangan kondisi matriks koefisien SPL tsb dengan function “cond” lalu simpulkan
apakah kondisi matriks baik atau buruk.

Anda mungkin juga menyukai