Anda di halaman 1dari 6

1.

Suatu bentuk komunikasi visual yang menggunakan gambar untuk


menyampaikan informasi atau pesan seefektif mungkin merupakan
deskripsi pengertian ... *
0 points
a.desain grafis
b.desain gambar
c.desain multimedia
d.typologi
e.desain informatika

2. Pernyataan berikut merupakan unsur-unsur dari desain grafis,


kecuali .... *
0 points
a.warna, ruang/ shape, tekstur
b.titik, garis, bentuk
c.panjang, lebar, tinggi
d.bentuk, tekstur, warna
e.shape, warna, bentuk

3. Unsur rupa yang menunjukkan rasa permukaan bahan (material)


yang sengaja dibuat dan dihadirkan dalam susunan untuk mencapai
bentuk rupa, baik dalam bentuk nyata ataupun semu, disebut ..... *
0 points
a.tekstur
b.bentuk
c.typografi
d.ruang
e.warna

4. Gambar berikut ini tergolong gambar terdiri dari unsur ... *


0 points
a.bentuk
b.ruang (shape)
c.titik
d.warna
e.tekstur

5. kotak, persegi panjang, segi tiga, lingkaran, garis lengkung, dan


lain-lain dalam desain grafis dikelompokkan ke dalam .... *
0 points
a.dua dimensi
b.bentuk geometris
c.bentuk simbol
d.bentuk abstrak
e.bentuk

6. Seni dan teknik memilih dan menata huruf dengan pengaturan


distribusi pada ruang yang tersedia, untuk menciptakan kesan
tertentu, untuk kenyamanan membaca maksimal disebut ... *
0 points
a.fotografi
b.topografi
c.typografi
d.stenografi
e.kartografi

7. Jenis huruf ini memiliki garis-garis kecil yang disebut counterstroke


pada ujung-ujung badan huruf dikelompokkan sebagai huruf ... *
0 points
a.huruf san serif
b.huruf blok
c.huruf graphic
d.huruf black letter
e.huruf serif

8. Pernyataan berikut yang tidak termasuk prinsip tata letak adalah


.... *
0 points
a.keindahan
b.proportion
c.keseimbangan
d.rythm/ irama
e.harmony

9. Selain dapat membentuk keindahan warna juga bermanfaat


sebagai simbol/ lambang, misalnya warna yang melambangkan alam,
kesejukan, adalah warna ... *
0 points
a.kuning
b.ungu
pantai
merah
hijau

10. Suatu bentuk pipih tanpa ketebalan, mempunyai dimensi panjang,


lebar dan luas, juga mempunyai kedudukan, arah dan dibatasi oleh
garis disebut .... *
0 points
dimensi
bentuk
tekstur
ruang
bidang

11. Dalam desain grafis yang tergolong warna additive adalah .. *


0 points
merah, hijau, ungu
kuning, hijau, biru
merah, kuning, biru
merah, hijau, biru
merah, kuning, hijau

12. Manakah kelompok warna berikut yang tergolong warna sekunder


secara umum ? *
0 points
ungu, biru, kuning
pink, hijau, kuning
merah, biru, ungu
merah, kuning, biru
orange, ungu, hijau

13. Yang dimaksud warna tersier adalah perpaduan antara ..... *


0 points
warna primer dengan warna primer
warna primer dengan warna sekunder
warna-warna pokok
warna sekunder dengan warna sekunder
warna-warna cerah

14. Manakah warna berikut yang tergolong warna tersier ? ... *


0 points
hijau
coklat
kuning
ungu
merah

15. Warna kombinasi antara gelap dan terang disebut …. *


0 points
warna hue
warna komplemen
warna value
warna netral
warna kontras
16. Warna yang biasa digunakan dalam printer adalah jenis warna ... *
0 points
RGB
primer
CMYK
sekunder
warna netral

17. Kode-kode warna biasa digunakan dalam penulisan ... *


0 points
web desain
spanduk
surat menyurat
iklan
media elektronik

18. (255,255,255) dalam web desain melambangkan warna .... *


0 points
putih
hitam
kuning
merah
biru

19. Warna K pada jenis warna CMYK merunjukkan warna ... *


0 points
biru
merah
hitam
hijau
kuning

20. Model warna additive yang bertujuan sebagai penginderaan dan


presentasi gambar dalam tampilan visual pada peralatan elektronik
seperti komputer, televisi dan fotografi disebut warna jenis .... *
0 points
warna CMYK
warna RGB
saturation
warna hue
warna contras

Anda mungkin juga menyukai