Anda di halaman 1dari 2

PENDIDIKAN/PENYULUHAN KESEHATAN

DAN KONSELING PADA PASIEN/KELUARGA


No Dokumen 326/440/PkmWangunharja
No Revisi 0/0
SOP
Tanggal Terbit 9 Januari 2018
Halaman 1/1

UPT PUSKESMAS dr.SRI MULYATI


WANGUNHARJA NIP.19781202 200701 2 003

Pendidikan/ Penyuluhan kesehatan dan konseling pada


pasien/keluarga adalah memberikan informasi/edukasi terhadap
1. Pengertian pasien/keluarga yang terkait dengan penyakit dan kebutuhan klinis
pasien.Yang dimaksud Petugas di SOP ini adalah
Dokter/Bidan/Perawat
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah pemberian
2. Tujuan
pendidikan/penyuluhan kesehatan pada pasien/ keluarga
Keputusan Kepala UPT Puskesmas No. 325/440/PkmWangunharja
3. Kebijakan
tentang pendidikan/penyuluhan dan konseling pada pasien
4. Referensi PERMENKES No.75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas
a. Persiapan Alat dan Bahan
1) ATK
2) Formulir rekam medic
b. Petugas yang melakukan
1) Dokter
5. Prosedur 2) Bidan
3) Perawat
c. Langkah- langkah
1) Petugas memberikan informasi/edukasi kepada pasien/keluarga
terkait dengan penyakit dan kebutuhan klinis pasien
2) Petugas memberikan informasi/edukasi dengan cara
konseling/menggunakan media penyuluhan yang tersedia
3) Petugas melakukan evaluasi penyampaian informasi/edukasi
yang sudah diberikan kepada pasien/keluarga dengan kriteria:
- Informasi/edukasi yang diberikan Petugas sudah efektif jika
pasien/keluarga mampu mengulang informasi/edukasi
yang sudah diberikan
- Informasi/edukasi yang diberikan Petugas belum efektif
jika pasien/keluarga tidak mampu mengulang informasi
yang sudah diberikan
4) Tindak lanjut yang dilakukan apabila informasi/edukasi yang
diberikan belum efektif petugas mengulang kembali
informasi/edukasi kepada pasien/keluarga
5) Petugas meminta tandatangan pasien/keluarga pada lembar
pemberian informasi/edukasi
6. Diagram alir -
1. Ruang Pemeriksaan Umum
2. Ruang Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut
3. Ruang KIA/KB dan Imunisasi
4. Ruang MTBS
7. Unit Terkait 5. Ruang Pelayanan Lansia
6. Ruang Konseling
7. Ruang Farmasi/Obat
8. Ruang Tindakan
9. PONED

8.Rekaman Historis Perubahan

Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan
1
2

Anda mungkin juga menyukai