Anda di halaman 1dari 1

54

(Sugiyono, 2012:81) mengatakan bahwa “sampel adalah bagian

dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut”.

Sampel dalam penlitian ini adalah sebagian siswa kelas X SMK

Pandawa dengan menggunakan teknik random sampling (simple random

sampling), dengan menentukan secara acak sederhana sehingga

menghasilkan sampel sebanyak 30 siswa.

A. Metode Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini untuk memperoleh data yang relevan, peneliti

mengggunakan metode survey.

1. Variabel Penelitian

Variabel penelitian pada dasarnya adalah segala sesuatu yang

berbentuk apa saja yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari sehingga

diperoleh informasi tentang hal tersebut, kemudian ditarik kesimpulannya

(Sugiyono: 2011: 38). Jadi yang dimaksud dengan variabel penelitian

dalam penelitian ini adalah segala sesuatu sebagai objek penelitian yang

ditetapkan dan dipelajari sehingga memperoleh informasi untuk menarik

kesimpulan.

Klasifikasi variabel dalam penelitian ini menurut fungsinya

dibedakan menjadi dua macam, yaitu variabel bebas dan variabel terikat.

Adapun variabel – variabel tersebut adalah :

Anda mungkin juga menyukai