Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA BENGKULU

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS SUKAMERINDU
Jl. Jawa Sukamerindu No. 11 Kota Bengkulu
Telp: (0736) 343484

NOTULEN

Rapat : Pertemuan Komunikasi Internal tentang penetapan


indikator mutu dan kinerja serta Penetapan Peraturan
Internal UPTD Puskesmas Sukamerindu tahun 2018

Hari/Tanggal : Selasa, 11 Desember 2018


Waktu Panggilan : Senin, 10 Desember 2018
Waktu Rapat : 11.00 s/d Selesai
Acara : 1. Pembukaan
2. Pengarahan Kepala Puskesmas
3. Paparan Kepala Tata Usaha
4. Pembahasan Materi
5. Diskusi
6. Penetapan Indikator Mutu dan Kinerja UPTD
Puskesmas Sukamerindu
7. Penutup
Pimpinan Rapat : dr. Erlina Panca Putri, MH
Ketua : Ansyori, SKM
Sekretaris : Sri Hidayati, S.Kep
Pencatat : Aprilya Astriani, Amd. Keb
Peserta Rapat : Sudah Terlampir di Daftar Hadir
Kegiatan Rapat :
1. Kata Pembuka Assalamualaikum, Wr.Wb, selamat pagi dan salam
sejahtera bagi kita semua. Pertama-tama, marilah kita
panjatkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT , karena
atas rahmat dan hidayah-Nyalah sehingga kita bisa
diberikan keberkahan untuk dapat berkumpul pada pagi
hari ini dalam acara Pertemuan Komunikasi Internal
tentang penetapan indikator mutu dan kinerja serat
Penetapan Peraturan Internal UPTD Puskesmas
Sukamerindu tahun 2018.

2. Pembahasan 1. Setiap program/pelayanan menyampaikan indikator


kinerja, target, numerator, dan denumenator.
2. Adapun hasil ketetapan indikator mutu dan kinerja
UPTD Puskesmas Sukamerindu Tahun 2018
terlampir di SK Penetapan Indikator Mutu dan Kinerja
UPTD Puskesmas Sukamerindu
3. Pembagian SK setiap program/pelayanan
4. Ketetapan peraturan Internal UPTD Puskesmas
Sukamerindu Kota Bengkulu sudah terlampir di SK

dr. Erlina Panca Putri, MH


K.a UPTD Puskesmas Sukamerindu
Kota Bengkulu
dr. Erlina Panca Putri, MH
NIP.19650820 200701 2 007

Anda mungkin juga menyukai