Anda di halaman 1dari 2

TUGAS JURNAL AGAMA ONLINE TGL 3 SEPTEMBER 2019

GEREJA : GSJA NEW HOPE KOSAMBI BARU

TEMA : Maju Laskar Kristus

PEMBICARA : Pdm. Mika Lalang

AYAT : 2 TIMOTIUS 2 : 1-4

HARI : Minggu, 1 September 2019

Bahasan

Seorang prajurit Kristus tidak memusingkan kehidupannya sendiri/masalah hidupnya.

Seharusnya seorang prajurit maju berani focus untuk kepentingan tuannya/pemimpinnya.

Contoh : Lukas 7 : 1-10 untuk memperlengkapi diri dengan sifat-sifat yang tertulis sebagai
Laskar Kristus.

4 sifat yang harus kita teladani sebagai laskar kristus :

- Lukas 7 : 2 (kemurnian hati/asli)


“Ia memiliki seorang hamba yang sangat dihargainya”
Murni hati yaitu tidak ada motivasi yang diinginkan untuk keperluan pribadi.
- Lukas 7 : 4-5 (kemurahan hati)
“Ia layak engkau tolong, sebab ia mengasihi bangsa kita dan dialah yang membangun
pembangunan rumah ibadat kami.”
Kemurahan hati untuk memberi apa saja yang kita punya (waktu, uang, tenaga, dll) karna
apa yang ditabur orang itulah yang akan dituainya.
- Kerendahan hati
Menganggap diri lebih rendah dalam keadaan apapun/ tidak perlu mendapat pengakuan
dari orang lain.
- Keyakinan yang kuat/iman
Keyakinan untuk percaya kepada Tuhan apapun yang Tuhan perintahkan.

Ketika kita focus pada panggilan Tuhan semuanya akan dipenuhi oleh Tuhan sebagai
prajurit kita harus maju terus karna Tuhan didepan kita.

Anda mungkin juga menyukai