Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAYANAN MEDIS

No. Kode : DitetapkanOleh


No. Terbitan : KepalaPuskesmasMamajang
SPO No. Revisi :
TanggalMulaiBerlaku :
Halaman : Drg.Hj. Irma Awalia, M. Kes
PUSKESMAS Nip. 19770312 200411 2 001
MAMAJANG

Pengertian Rencana pelayanan medis merupakan kegiatan membuat strategi langkah-


langkah dalam melakukan pelayanan medik yang dilakukan di poli umum
puskesmas Mamajang sesuai dengan standar penatalaksanaan 150 penyakit di
layanan Primer.
Tujuan - Memberikan pelayanan optimal bagi setiap pasien sesuai standar
pelayanan kesehatan di layanan primer
- Terpenuhinya kebutuhan pelayanan kesehatan sesuai kebutuhan pasien.
Kebijakan

Referensi Buku penatalaksanaan 150 penyakit di layanan primer oleh dokter keluarga
tahun 2015
Alat dan Bahan -
Langkah-langkah 1. Petugas mempersiapkan ruangan poli umum dalam keadaan bersih.
2. Petugas mempersiapkan kelengkapan alat-alat pemeriksaan diagnostik.
3. Petugas mempersiapkan kelengkapan dokumen pencatatan dan pelaporan.
4. Pembagian tugas bagi setiap petugas sesuai kompetensi masing-
masing/sesuai jobdesk.
5. Memulai dalam melakukan pelayanan medis dengan berdoa bersama
Hal yang perlu - Petugas kesehatan cekatan mempersiapkan alat penunjang diagnostik
diperhatikan serta kelengkapan dokumen.
- Dokter menguasai penatalaksanaan 150 penyakit di layanan primer.
Unit Terkait - Loket kartu
- Poli Gigi
- UGD
- P2M
- Laboratorium
- Poli KIA
- Gizi
- Apotek
Dokumen Terkait - Buku family folder
- Buku RegisterPencatatan dan Pelaporan

Anda mungkin juga menyukai