Anda di halaman 1dari 6

Lat to 2 tahap 2

2
1. Penghasilan Ambar setiap bulan adalah Rp3.600.000,00. 9
5
bagian untuk biaya transportasi, 18
bagian untuk biaya
1
pendidikan, bagian untuk keperluan di rumah,
3
sedangkan sisanya ditabung. Banyak uang yang ditabung
oleh Ambar setiap bulan adalah ....
A. Rp 550.000
B. Rp 600.000
C. Rp 800.000
D. Rp 700.000

2. Diketahui uang Edi : uang Fitri = 2 : 5, uang Fitri : uang


Gilang = 3 : 4. Jika selisih uang Fitri dan Gilang Rp10.000,00,
maka jumlah uang Edi, Fitri, dan Gilang adalah ....

1 2
1 −2
3. Hasil dari 814 + 325 + (4) = ....
A. -9 B. -7 C. -11 D. -19

1
4. Hasil dari (8  2 ) 3 adalah ... .
1
a. c. - 4
6
1
b. d. - 6
4

5. “Toko Pakaian”
Ada empat toko menjal jenis barang yang sama. Daftar harga
barang dan diskon seperti pada tabel.

Diskon
Barang Harga Toko Toko Toko Toko
(Rp) Ra Dam Sene Ind
me ai ng ah
Baju 80.000 25% 20% 15% 10%
Celana 100.000 10% 15% 20% 25%

Ali akan membeli sebuah baju dan celana di toko yang sama.
Di toko manakah Ali berbelanja agar diperoleh harga yang
paling murah?
A. Toko Rame C. Toko Seneng
B. Toko Damai D. Toko Indah

6. Setelah 9 bulan uang tabungan Susi di koperasi berjumlah


Rp 3.815.000,00. Koperasi memberi jasa simpanan berupa
bunga 12% per tahun. Tabungan awal Susi di koperasi
adalah ....
A. Rp 3.500.000,00 C. Rp 3.600.000,00
B. Rp 3.550.000,00 D. Rp 3.650.000,00

7. Salah satu faktor dari 6x2 + 2x - 20 adalah ….


a. (2x - 4) c. (3x - 5)
b. (3x + 4) d. (3x + 5)

8. Sebuah besi dipotong menjadi 5 bagian, sehingga


membentuk barisan aritmetika. Jika panjang besi terpendek
1,2 m dan terpanjang 2,4 m, maka panjang besi sebelum
dipotong adalah ....
A. 7,5 m C. 8,2 m
B. 8 m D. 9 m

9. Diketahui himpunan A = {x/2 < x ≤ 12, x  bilangan


genap}. Banyak himpunan bagian dari himpunan K yang
mempunyai 3 anggota adalah ....
A. 10 C. 14
B. 12 D. 16

10. Perhatikann gambar di samping!


Persamaan garis  adalah ....
A. y = -2x + 4

B. y = -2x – 4
1
C. y = 2x – 4
0 2
D. y = 2x + 4 k

11. Diketahui titik A (2, –2), B(6,10) dan C(8, p), jika A, B, dan
C segaris, maka nilai p adalah ....
A. 10
B. 12
C. 14
D. 16

12. Jumlah tiga bilangan ganjil berurutan adalah 39.


Jumlah bilangan terkecil dan terbesar dari bilangan
tersebut adalah ....
A. 22 C. 26
B. 24 D. 28
13. Perhatikan gambar berikut!

Besar CBD pada gambar di atas adalah ....


A. 350
B. 400
C. 450
D. 500
14. Besar  A +  B  C +  D +  E = ....
1. 120o A
2. 150o
B
3. 180o E
4. 250o

D C

15. Sebuah taman berbentuk persegi panjang


dengan ukuran 12 m x 20 m, di sekelilingnya akan
dipasang tiang lampu dengan jarak antar tiang 4 m.
Jika biaya 1 tiang lampu Rp500.000,00, maka biaya
yang diperlukan untuk memasang seluruh tiang lampu
tersebut adalah ….
A. Rp30.000.000,00
B. Rp16.200.000,00
C. Rp15.000.000,00
D. Rp8.000.000,00
16. Perhatikan gambar !

15 cm
8 cm

4 5 cm
cm
Keliling bangun tersebut adalah ….
a. 41 cm c. 44 cm
b. 42 cm d. 46 cm

17. Perhatikan gambar!


B T

A C P O
Segitiga ABC kongruen dengan segitiga POT. Pasangan
sudut yang sama besar adalah ....
A.  BAC =  POT
B.  BAC =  PTO
C.  ABC =  POT
D.  ABC =  PTO
18. Diketahui  ABC dan  KLM kongruen. Jika besar 
KLM = 620,  MKL = 480,  ABC = 620 dan  ACB =
700, pasangan sisi yang sama panjang pada kedua segitiga
itu adalah ....
A. AC = LM C. BC = LM
B. AB = KM D. BC = KM

19. Perhatikan gambar berikut.


3 cm

2 cm 2 cm
45 cm

36 cm
Sebuah foto ditempelkan pada sebuah pigura berukuran 36
cm x 45 cm. Di sebelah atas foto, tersisa lebar 3 cm. Di
sebelah kiri dan kanan foto masih tersisa lebar 2 cm. Jika
foto dan pigura sebangun, maka tentukan luas karton yang
tidak tertutup foto.

20. Sebuah balok mainan tersusun dari kubus-kubus


satuan yang kongruen seperti pada gambar. Jika
seluruh bagian luar balok akan dicat, banyak kubus
satuan yang terkena cat pada satu sisi saja ada ....
A. 28 buah
B. 26 buah
C. 24 buah
D. 20 buah
21. Panjang diagonal sisi kubus 5√2 maka panjang
diagonal kubus tersebut adalah ...
1. 5√3 cm
2. 10 cm
3. 15 cm
22. Sebuah prisma tegak alasnya berbentuk belah
ketupat dengan panjang diagonal 12 cm dan 16 cm.
Apabila luas permukaan prisma tersebut 592 cm2 maka
volumenya adalah ….
A. 320 cm3
B. 640 cm3
C. 960 cm3
D. 1.920 cm3

23. Perhatikan gambar !


Volume bangun tersebut adalah....
A. 2.916 𝜋 cm3
B. 3.402 𝜋 cm3
30 cm

C. 11.664 𝜋 cm3
D. 13.608 𝜋 cm3

18 cm
24. Pada gambar di samping, luas sisinya adalah
a. 957 cm3
b. 880 cm3
20 cm
c. 803 cm3
d. 539 cm3
14 cm

25. Perhatikan gambar berikut!


Benda tersebut terbentuk dari kerucut dan tabung. Luas
permukaan bangun tersebut adalah ….
A. 204  cm2
B. 240  cm2
20 cm

C. 276  cm2
12 cm

D. 288  cm2

12 cm
26. Diagram lingkaran berikut menunjukkan
kegemaran 200 siswa dalam mengikuti kegiatan
ekstrakurikuler di suatu sekolah. Banyak siswa yang
gemar robotik adalah ....
A. 10 orang
B. 15 orang
C. 25 orang
D. 30 orang
27. Peluang muncul mata dadu kurang dari 4 adalah
....
1 1
A. C.
6 2
1 2
B. D.
3 3

28. Di dalam kaleng terdapat 7 buah bola yang bernomor


1, 2, 3, 4, 5, 6, 7. Jika diambil secara acak 2 bola sekaligus
dari kaleng tersebut, hitunglah peluang yang terambil kedua
bola tersebut bernomor genap?
1
A.
7
2
B.
7
3
C.
7
3
D.
14

Anda mungkin juga menyukai