Anda di halaman 1dari 3

[RUMAH SAKIT KHARITAS BHAKTI]

NOTULEN RAPAT PERTEMUAN

Hari / Tanggal Jam Tempat


Sabtu, 20 oktober 2018 10.00 wib s/d 12.00 wib Ruang poliklinik RS Kharitas Bhakti Lt3
Yang hadir : orang (absensi terlampir)

Tema : Peraturan pegawai ruang operasi


Pokok permasalahan yang dibahas
1. Jam kerja sesuai dengan ketentuan berlaku apabil tidak ada jadwal operasi sebelum masuk
sesuai jam masuk karyawan
2. Jam masuk karyawan apabila ada jadwal operasi sebelumnya, diatas jam 00.00 wib masuk jam
09.00wib
3. Setiap pasien selesai operasi, pasien wajib diobservasi1 jam setelah operasi setelah itu baru
diantar keruangan
4. Selalu mengapluskan keadaan terakhir pasien mulai dari K/U, kesadaran, TTV, jenis operasi,
lokasi operasi terapi terakhir dan terapi lanjutan.
5. Persetujuan anastesi untuk bagian saksi di harapkan petugas OK untuk ditandatangani
6. Membuat jadwal standby untuk jadwal on call
7. Mengisi semua daftar tilik pasien yang dioperasi (sign in dan sign out)
8. Konsul ke dokter anak khusus pasien pre op anak
Susunan Acara
1. Pembukaan
2. Penyajian materi
3. diskusi
4. Penutup

MATERI POKOK BAHASAN ADALAH SEBAGAI BERIKUT :

Uraian (isi Notulen) Keputusan

1. Jam kerja sesuai dengan ketentuan berlaku apabil Jam kerja pagi 09.00 wib s/d 16.00 wib
tidak ada jadwal operasi sebelum masuk sesuai jam
masuk karyawan
2. Jam masuk karyawan apabila ada jadwal operasi Jika ada Op Cito diatas jam 00.00wib,
sebelumnya, diatas jam 00.00 wib masuk jam konfirmasi ke Bid. Keperawatan jika datang
09.00wib terlambat
3. Setiap pasien selesai operasi, pasien wajib Setiap pasien selesai Op, di observasi dulu di
diobservasi1 jam setelah operasi setelah itu baru OK selama +- 30 menit, kemudian untuk
diantar keruangan pemberitahuan ke dokter anastesi akan
dirapatkan dg Direktur.
4. Selalu mengapluskan keadaan terakhir pasien Op elektif : yang melapor ke dokter anastesi
mulai dari K/U, kesadaran, TTV, jenis operasi, dilakukan oleh tim di Ruangan
lokasi operasi terapi terakhir dan terapi lanjutan. Op Cito : petugas OK yang melaporkan ke
dokter anastesi dan TIM OK lainnya,
sebelumnya katim ruangan melaporkan
semua keadaan pasien untuk melaporkan ke
dokter anastesi.
[RUMAH SAKIT KHARITAS BHAKTI]

Alur Telepon
Ruangan

Petugas Ok sesuai jadwal

Petugas Ok lapor ke dokter anatesi (only Cito)

Intruksi anastesi

Petugas Ok

Lapor kembali ke ruangan / petugas


pelaksanan

5. Persetujuan anastesi untuk bagian saksi di


harapkan petugas OK untuk ditandatangani
6. Membuat jadwal standby untuk jadwal on call Standby jadwal On Call untuk petugas Ok
akan di susun oleh karu OK, kemudia petugas
pelaksana di ruangan menghubungi sesuai
jadwal.
List untuk Telp ruangan
a. HP ruangan tidak boleh mati dan
selalu di isi apabila kuota habis
b. Yang katim bertanggung jawab atas
HP ruangan untuk selalu
standby/dipegang
c. OK akan di berikan HP khusus untuk
standby
d. Share jadwal standby di semua
ruangan
7. Mengisi semua daftar tilik pasien yang dioperasi Untuk bagian saksi anastesi harusnya di
(sign in dan sign out) tanda tangani tetap di ruangan karena pre
anastesi H-1

Daftar tilik tidak perlu di isi untuk kasus kasus


pasien lokal

Penandaan di beri tanda panah dan tanda


tangan keluarga
[RUMAH SAKIT KHARITAS BHAKTI]

Aplusan setelah operasi wajib dilakukan

8. Konsul ke dokter anak khusus pasien pre op anak Managemen akan membahasnya

9. Pakaian untuk pasien operasi/ganti baju untuk Sudah di siapkan diruangan


diruangan agar di buatkan.

10. Absen wajib finger print Akan di laksanakan sesuai jam masuk

11. Jasa untuk petugas OK dari luar Jasa untuk pembayaran dan penambahan
petugas OK luar RS, apabila petugas ada cuti
atau buka 2 Ok akan di atur oleh
managemen.

Tindak Lanjut

Akan di lakukan rapat bersama karu untuk menyampaikan hasil-hasil rapat pada hari ini.

Notulen Kegiatan

Nova Yasita, SKM

Anda mungkin juga menyukai