Anda di halaman 1dari 2

1.

Diberikan beberapa sifat gelombang cahaya sebagai berikut :


(1) dapat merambat melalui ruang hampa udara
(2) cahaya memerlukan medium agar bisa merambat
(3) cahaya dapat dibiaskan
(4) kecepatan cahaya di udara sama dengan di dalam air
Sifat yang benar adalah . . . .
A. 1,2 dan 3 C. 2 dan 4
B. 1 dan 3 D. 1,2,3 dan 4

2. Jika jarak bumi ke bulan adalah 380.000.000 meter dan kecepatan cahaya adalah
3.108 meter/sekon maka seberkas cahaya yang datang dari bulan untuk sampai ke
bumi memerlukan waktu . . . .
A. 0,93 sekon C. 4,33 sekon
B. 1,27 sekon D. 9,45 sekon

3. Amir sedang mengamati bayangannya pada sebuah cermin datar. Sifat bayangan
Amir pada cermin datar adalah . . . .
A. nyata, tegak, sama besar C. maya, tegak, sama besar
B. nyata, terbalik, sama besar D. maya, terbalik, sama besar

4. Perhatikan gambar pemantulan cahaya pada susunan dua buah cermin datar berikut!

Besar sudut P adalah . . . .


A. 60o C. 40o
B. 50o D. 30o

5. Seorang anak berdiri di depan cermin datar seperti gambar di bawah ini.

Jika cermin di geser ke kanan sejauh 4 meter maka jarak anak dengan bayangannya
menjadi . . . .
A. 14 m C. 9 m
B. 12 m D. 7 m

6. Tinggi Andi 165 cm. Panjang minimal cermin yang diperlukan Andi agar bisa melihat
seluruh bayangan tubuhnya dari ujung kepala hingga ujung kaki adalah . . . .
A. 20,625 cm C. 82,5 cm
B. 41,25 cm D. 165 cm

7. Berikut ini adalah sinar-sinar istimewa dari cermin cekung kecuali

Yang tidak termasuk sinar istimewa cermin cekung adalah . . . .


A. gambar 1 C. gambar 3
B. gambar 2 D. gambar 4

8. Sifat bayangan pada kaca spion sepeda motor yang terbuat dari cermin cembung
adalah . . . .
A. nyata, tegak, diperkecil C. maya, terbalik, diperkecil
B. nyata, terbalik, diperkecil D. maya, tegak , diperkecil

9. Perhatikan diagram pembiasan cahaya pada berbagai medium berikut ini.

Gambar yang benar adalah . . . .


A. 1, 2 dan 3 C. 2 dan 4
B. 1 dan 3 D. 1, 2, 3 dan 4

10. Pada siang hari yang terik jalan aspal kelihatan seperti mengeluarkan uap air dari
kejauhan. Peristiwa ini karena adanya . . . .
A. pembiasan cahaya C. pemantulan sempurna cahaya
B. pelenturan cahaya D. interferensi cahaya

Anda mungkin juga menyukai