Anda di halaman 1dari 1

Pada suatu hari di RS B, tepatnya diruang IGD ada banyak korban kecelakaan.

Dari beberapa korban tersebut, ada salah satu korban yang mendapat cedera berat,
jalan nafas normal, pasien bernafas <30 x / menit, CRT <2 detik, pada saat diberi
perintah sederhana pasien mampu mengikuti perintah. Sesuai kasus diatas jika
menggunakan pelabelan, maka pasien tersebut diberi label dengan warna ...

a. Hitam
b. Kuning
c. Merah
d. Hijau
e. Biru

Di IGD RS A, ada seorang pasien yang datang dibawa oleh keluarganya dengan
keadaan tidak sadarkan diri, jalan nafas terganggu, pada saat dilakukan
pengecekan jalan nafas pasien tidak terlihat bernafas dan tidak terdengar suara
nafas. Perawat mencoba memberikan nafas buatan dan mereposisi jalan nafas
dengan alat bantuan nafas, pernafasan pasien kembali ada. Berdasarkan kasus
diatas, sesuai keadaan pasien maka pasien diberi label warna ...

a. Kuning
b. Hitam
c. Biru
d. Merah
e. Hijau

Anda mungkin juga menyukai