Anda di halaman 1dari 1

KESIMPULAN SCORING

Setelah melakukan skrining KPSP, mengakumulasikan jumlah jawaban “Ya” atau “Tidak”.

1. Jawaban KPSP “Ya” = 9-10 (Perkembangan anak sesuai dengan usianya (S))
a. Beri pujian pada ibu
b. Teruskan pola asuh yang baik lanjutkan pemenuhan kebutuhan fisik & kasih sayang
c. Teruskan stimulasi yang sesuai dengan tahap perkembangan berikutnya
d. Beri nasehat untuk pemantauan tumbuh kembang berkala & Ikut sertakan anak di
Posyandu, BKB, PADU
2. Jawaban KPSP “Ya” =7-8 (Perkembangan anak meragukan (M))
a. Beri dukungan Ibu
b. Edukasi ibu cara stimulasi sesuai kelompok umur
c. Cari kemungkinan penyakit yang menyebabkan penyimpangan perkembangan
d. Ulangi setelah 2 minggu kemudian dengan KPSP sesuai umur anak

JIKA Hasil KPSP ULANGAN “Ya” tetap berjumlah 7-8, kemungkinan ada penyimpangan (P) -> rujuk ke
RS terdekat

3. Jawaban KPSP “Ya” 6- atau kurang (Kemungkinan ada penyimpangan)


a. Segera rujuk ke RS
b. Tuliskan jenis & jumlah penyimpangan perkembangan (mis. Gerak
kasar,halur,bicara&Bahasa,social&kemandirian)

Anda mungkin juga menyukai