Anda di halaman 1dari 4

KUESIONER PENELITIAN

“GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG BAHAYA ANEMIA PADA

KEHAMILAN”

Petunjuk Umum Pengisian

1. Isilah identitas anda secara lengkap pada tempat yang sudah disediakan.

2. Bacalah setiap pernyataan dengan seksama.

3. Pilih salah satu jawaban yang menurut anda paling tepat.

4. Demi kelancaran penelitian ini, responden dimohon untuk menjawab semua

pernyataan yang tersedia dan jangan sampai ada yang terlewatkan.

5. Terima kasih atas kesedihan anda untuk mengisi kuesioner ini.

I. IDENTITAS IBU (RESPONDEN)

Kecamatan :

Kelurahan :

Tanggal Wawancara :

No. Responden :

A. Data Responden :

1. Nama :

2. Alamat :

3. Usia : tahun

4. Tanggal lahir :
5. Pendidikan terakhir

a. Tidak Sekolah

b. SD

c. SMP/MTs/Sederajat

d. SMA/SMU/SMK/sederajat

e. Akademi/Perguruan Tinggi

B. Riwayat Kehamilan :

6. Usia Kehamilan :

7. Jumlah Persalinan yang pernah dialami :

8. Jumlah keguguran :

9. Jumlah anak hidup :

10. Sudah berapa kali ibu memeriksakan kehamilan : kali

11. Kemana saja ibu memeriksakan kehamilan :

a. Posyandu

b. Praktek Bidan

c. Puskesmas

d. Lainnya,……………………

C. Aktivitas Fisik

12. Pekerjaan :

a. Ibu Rumah Tangga

b. Petani

c. Buruh

d. Karyawati

e. PNS

f. Lainnya, sebutkan,…………………………
Berilah tanda ( √ ) pada kolom (benar) jika pernyataan anda anggap benar, atau pada kolom

(salah) jika pernyataan anda anggap salah!

Jawaban

No Pernyataan

Benar Salah

Pengertian Anemia

Anemia merupakan keadaan ketika jumlah sel darah

1 merah pengangkut oksigen (hemoglobin) didalam darah

berada dibawah batas normal.

Ibu hamil dikatakan anemia apabila konsentrasi

hemoglobin (Hb) didalam darah kurang dari 11 g/dl


2
pada Trisemester 1 (umur kehaamilan 0-12 minggu) dan

Trisemester 3 (umur kehamilan 13-27 minggu).

Kekurangan mengonsumsi makanan yang banyak

3 mengandung zat besi seperti sayuran hijau dapat

menyebabkan anemia pada ibu hamil.

Kurangnya konsumsi zat besi selama kehamilan


4
menjaadi penyebab terbanyak anemia pada ibu hamil.

Kelopak mata pucat dan sering kelelahan merupakan


5
tanda dan gejala dari anemia

Kulit segar dan kuku berwarna kemerahan atau merah


6
muda merupakan tanda dan gejala dari anemia.
Wajah pucat, sakit kepala, dan sesak nafas merupakan
7
tanda dan gejala dari anemia.

Anemia dapat menyebabkan pertumbuhan dan


8
perkembangan janin di dalam rahim terganggu.

Ibu hamil yang anemia tidak beresiko mengalami


9
pendarahan saat melahirkan.

10 Anemia tidak menyababkan kematian pada janin.

Ibu hamil yang anemia tidak beresiko melahirkan bayi

11 dengan berat badan rendah atau di bawah normal

(<2500 gram).

12 Anemia dapat menyebabkan cacat bawaan pada janin.

13 Anemia kehamilan dapat menyebabkan kelemahan dan

kelelahan sehingga mempengaruhi ibu saat mengedan

melahirkan bayi.

14 Anemia tidak menyebabkan pertumbuhan janin yang

lambat dan kekurangan gizi pada janin

15 Selama kehamilan rahim, plasenta, dan janin tidak

memerlukan aliran darah yamg cukup untuk memenuhi

kebutuhan nutrisi

Anda mungkin juga menyukai