Anda di halaman 1dari 5

SISTEM INFORMASI & PENGENDALIAN INTERNAL

BAB 1

SEKILAS MENGENAI SISTEM INFORMASI

DISUSUN OLEH :

HASNI ISNAWATI MUNAWAROH

19/450846/EE/07370

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI AKUTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS GADJAH MADA

2019/2020
1. Kumpulan dari komponen-komponen yang saling berinteraksi dan

memiliki tujuan yang sama disebut ______________. Sedangkan


kumpulan dari aktivitas-aktivitas dan tugas-tugas yang berhubungan,
terkoordinasi dan terstruktur yang dikerjakan oleh orang atau computer
atau mesin yang membantu tujuan tertentu dari organisasi atau perusahaan
disebut ___________.
A. Sistem, informasi
B. Sistem, proses bisnis
C. Informasi, transaksi
D. Transaksi, proses bisnis
Jawaban : B
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 24 & 25.

2. Perjanjian antara dua entitas untuk menukarkan barang atau jasa atau

kejadian-kejadian lain yang dapat diukur dengan angka-angka ekonomis


(angka moneter, atau nilai uang) disebut
A. Perjanjian bilateral
B. Siklus pendanaan
C. Transaksi
D. Bisnis
Jawaban : C
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 25.

3. Siklus dimana barang dan jasa dijual untuk memperoleh kas atau setara kas

atau janji untuk menerima pembayaran berupa kas atau setara kas di masa
mendatang disebut
A. Financing cycle
B. Revenue cycle
C. Human resource/payroll cycle
D. Expenditure cycle
Jawaban : B
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 27.

4. Lima proses bisnis atau siklus transaksi utama dalam perusahaan adalah

A. Revenue cycle, expenditure cycle, production/conversion cycle, human


resource/payroll cycle, financing cycle
B. Revenue cycle, reporting cycle, expenditure cycle,
production/conversion cycle, financing cycle
C. Financing cycle, revenue cycle, human resource/payroll cycle,
reporting cycle, expenditure cycle
D. Expenditure cycle, production/conversion cycle, financing cycle,
reporting cycle, human resource/payroll cycle
Jawaban : A
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 27.

5. Kegiatan-kegiatan umum dari siklus pendanaan/keuangan (financing

cycle) adalah
A. Mensahkan penjualan kredit
B. Melakukan pemeriksaan ketersediaan persediaan
C. Mengirimkan permintaan pembelian kepada vendor
D. Membuat anggaran kas
Jawaban : D
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 28.
6. Siklus dimana perusahaan menjual saham dari perusahaan kepada investor,

meminjam uang, investor menerima dividen dan pembayaran bunga atas


pinjaman disebut
A. Production/conversion cycle
B. Financing cycle
C. Revenue cycle
D. Expenditure cycle
Jawaban : B
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 27.

7. Siklus transaksi pada umumnya merupakan kegiatan berpasangan memberi

dan menerima (give-get exchange). Contoh kegiatan memberi dan


menerima pada revenue cycle adalah
A. Memberi kas, menerima barang
B. Memberi kas, menerima karyawan
C. Memberi barang, menerima kas
D. Memberi kas, menerima kas
Jawaban : C
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 28.

8. Kemajuan teknologi terkini yang memberikan peluang untuk mendapatkan

keunggulan kompetitif adalah


A. Discounted cash flows
B. CVVP analysis
C. Predictive analysis
D. Economic order quantity (EOQ)
Jawaban : C
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 33.

9. Di bawah ini merupakan support activity, kecuali

A. Firm infrastructure
B. Purchasing
C. Human resources
D. Financing
Jawaban : D
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 34.

10. Akuntansi, keuangan, hukum, dan aktivitas administrasi umum merupakan

A. Purchasing
B. Technology
C. Firm infrastructure
D. Human resources
Jawaban : C
Sumber : Buku Accounting Information Systems - Romney Global edition
hal. 34.

Anda mungkin juga menyukai