Anda di halaman 1dari 2

PEMELIHARAAN SARANA (GEDUNG)

No. Dokumen : SOP/


No. Revisi :00
Tanggal Terbit :09/05/
SOP Halaman :1/2
Puskesmas Guntung Manggis

Kota
Banjarbaru
SUHARTONO, SKM, MM
NIP. 1960

1. Pengertian
Kegiatan pemeliharaan gedung dan alat agar selalu dalam
keadaan baik dan layak
2. Tujuan Agar gedung dan alat selalu dalam keadaan baik dan siap
pakai
3. Referensi Depkes RI. Pedoman Pelaksanaan Kewaspadaan Universal di
Pelayanan Kesehatan. Cetakan III. Jakarta. 2010
4. Kebijakan SK Kepala Puskesmas tentang Pemberian Layanan Medis
5. Alat dan Bahan Alat :
1. Dental chair
2. Kompresor
3. Sikat besar
4. Lap

Bahan :
1. Air
2. Pembersih Lantai
3. Lisol
6. Prosedur 1. Membersihkan kursi gigi dan tiang-tiang besi dan kompresor
menggunakan lap kering dan lap basah
2. Bagian tempat kumur harus digosok menggunakan sikat dan
pembersih porcelain supaya tidak bau amis
3. Setiap 1 minggu 1 kali siram bagian tempat kumur
menggunakan air panas untuk mencegah sumbatan pada
saluran pembuangan
4. Cek secara rutin tabung air dental chair,bila berkurang
segera diisi menggunakan aquadest steril atau air mineral.
5. Setiap hari setelah selesai pelayanan pasien, buka saluran
keran kompresor untuk membuang sisa angin dalam
kompresor
6. Melakukan pemeriksaan setiap 6 bulan 1 kali
7. Melakukan kalibrasi secara berkala
PEMELIHARAAN SARANA (GEDUNG)
No. Dokumen : SOP/
No. Revisi :00
Tanggal Terbit :09/05/
SOP Halaman :2/2
Puskesmas Guntung Manggis

Kota
Banjarbaru
SUHARTONO, SKM, MM
NIP. 1960

8. Unit terkait 1. Klinik Gigi dan Mulut


9. Dokumen terkait 1. Buku Pedoman Pemeliharaan
2. Kartu Pemeliharaan

Rekaman Historis Perubahan


Tgl. Mulai
No. Yang Dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai